Mengakses Informasi Melalui Internet
Beberapa hal yang akan kita pelajari : 1. Pengertian mengakses informasi 2. Langkah-langkah dalam mengakses informasi 3. Cara mencantumkan sumber dari internet
Pengertian 1. Mengakses Informasi Mengakses informasi adalah mencari dan mengambil informasi dari suatu sumber untuk dijadikan referensi, sedangkan internet merupakan tempat segala informasi yang menyangkut dalam berbagai bidang, jadi mengakses informasi melalui internet merupakan suatu cara untuk mencari informasi dari internet untuk diambil dan dijadikan bahan referensi. 2. Mencari Informasi Melalui Internet Dengan bantuan mesin pencari (search engine) yang telah anda aktifkan, pencarian informasi dapat dilakukan dengan cara mengunjungi suatu website atau dengan mengetikkan sebuah kata kunci informasi yang diperlukan. a. Netscape Navigator. b. mosaic c. Google d. internet Explorer. 3. Web Browser Adalah suatu software atau perangkat lunak atau program aplikasi yang digunakan untuk menjelajahi internet. Software browser yang dapat ditemui dipasaran antara lain: e. Mozilla firefox f. Opera Pengertian
Cara Menjalankan Web Browser Hal yang harus dipahami adalah alamat situs atau website yang akan anda cari atau akan anda telusuri disurvei terlebih dahulu (surfing) URL dan Homepage. Setiap halaman dan situs dalam WWW (world wide web) memiliki alamat yang unik dan khas yang disebut URL ( universal resourche location ). Penulisan Alamat URL adalah sebagai berikut: http://www.(namasitus).com Keterangan : http:// adalah kode jenis layanan di Internet www adalah kode jaringan global/internet nama situs adalah nama pemilik situs com adalah kode akhiran yang menerangkan situs
Langkah-langkah Langkah-langkah mengakses informasi melalui internet 1. Aktifkan browser internet explorer 2. Pada kotak address, ketik web search engine (mesin pencari) www.Google.com atau www.Google.co.id, lalu klik “go” atau tekan tombol “enter” 3. Isi kolom preferensi yang ada pada Google tersebut dengan kata kunci, topik, atau terminologi yang ingin kita cari misalnya: sejarah bahasa indonesia, ibadah, syariah, penyakit endemik di Indonesia, sistem informasi, ekonomi makro dan ekonomi mikro, dan lain-lain sesuai dengan kebutuhan. 4. klik teks “Telusuri dengan Google” atau tekan “enter” 5. Setelah muncul menu yang kita cari, seleksilah dengan cara mengklik salah satu butir menu itu 6. Setelah mengklik salah satu menu, muncul artiklel yang kita cari. Jika ingin meng-copy seluruh teks artikel, klik mouse bagian kanan, kemudian klik“select all”, copy-kan ke Microsoft word dan klik “paste”. Jika ingin meng- copy sebagian isi, block bagian teks yang ingin di- copy, klik “copy”,pindahkan ke Microsoft word dan klik “paste”.
Cara mencantumkan sumber Contoh penulisan sumber dari internet : Berupa karya individual Donald, P., Harby, L. & Gary, W. 1998. A study on Agricultural Area Online Journals, 193-197: The Proverty among the Rich, (Online), (http://journal.ccs.soton.ac.uk/study.html, diakses 12 Juni 1998) Berupa artikel dari jurnal Hartono.1999.Peningkatan Kinerja Buruh Perusahaan melalui Reward System. Jurnal Manajemen, (Online), jilid 7, No.3, (http://www.malang.ac.id, diakses 10 Mei 2000)
Thanks for your attention