PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI JARINGAN KOMPUTER
JARINGAN KOMPUTER Jaringan komputer (Computer network) atau sering disebut dengan Jaringan: hubungan dua buah simpul (umumnya berupa komputer) atau lebih ditujukan untuk melakukan pertukaran data atau untuk berbagi perangkat lunak, perangkat keras dan bahkan berbagi kekuatan pemrosesan Sekelompok komputer yang membentuk suatu mata rantai / jaringan dimana komputer-komputer tersebut dapat saling berkomunikasi satu sama lain untuk bertukar data dan informasi, serta dikendalikan oleh suatu komputer pusat
Berbagi perangkat keras (hardware) JARINGAN KOMPUTER Manfaat penggunaan jaringan komputer: Berbagi perangkat keras (hardware) Berbagi program atau data Mendukung kecepatan berkomunikasi Memudahkan pengaksesan informasi
KLASIFIKASI JARINGAN KOMPUTER Ditinjau dari rentang geografis yang dicakup oleh suatu jaringan, maka jaringan di bagi menjadi 3 yaitu: LAN (Local Area Network) Mencakup area dalam satu ruang, satu gedung, atau beberapa gedung yang saling berdekatan Rentang jarak sekitar < = 10 km Menggunakan media transmisi kabel
MAN (Metropolitan Area Network) JARINGAN KOMPUTER MAN (Metropolitan Area Network) Mencakup area satu kota Rentang jarak sekitar 10 – 45 km Menggunakan media mikro gelombang atau gelombang radio
WAN (Wide Area Network) JARINGAN KOMPUTER WAN (Wide Area Network) Mencakup area antar kota, antar propinsi, antar negara, antar benua Rentang jarak sekitar < 45 km
Susunan komputer secara fisik dalam suatu jaringan JARINGAN KOMPUTER TOPOLOGI JARINGAN: Susunan komputer secara fisik dalam suatu jaringan
Menjelaskan hubungan perkabelan dan lokasi workstation JARINGAN KOMPUTER Topologi jika ditinjau dari segi keberadaannya dapat diklasifikasikan menjadi: Physical Topology Menjelaskan hubungan perkabelan dan lokasi workstation Logical Topology Menjelaskan aliran data dari satu user ke user lainnya dalam jaringan
Topologi Bintang (star) JARINGAN KOMPUTER Topologi Bintang (star) pada topologi ini terdapat komponen yang bertindak sebagai pusat pengontrol. Semua simpul yang hendak berkomunikasi selalu melalui pusat pengontrol tersebut
Topologi Cincin (Ring) JARINGAN KOMPUTER Topologi Cincin (Ring) Informasi dikirim oleh sebuah komputer akan dilewati ke media transmisi, melewati satu komputer ke komputer berikutnya.
JARINGAN KOMPUTER Topologi BUS Pada topologi ini semua simpul dihubungkan melalui kabel yang disebut BUS. Jika seorang pemakai mengirimkan pesan ke seorang pemakai lainmaka pesan tersebut akan melalui bus. Setiap komputer perlu membaca alamat dalam pesan. Sekiranya alamat pada pesan cocok dengan alamat komputer pembaca, maka komputer tersebut akan segera mengambil pesan tersebut.
JARINGAN KOMPUTER Topologi pohon topologi ini sebenarnya merupakan pengembangan dari topologi bintang, dengan salah satu simpul menjadi pengontrol bagi sejumlah simpul yang berada di bawahnya.