Oleh : Devie Rosa Anamisa

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Latar Belakang Penggunaan Komputer dan Sejarah Perkembangan
Advertisements

Bagian II Bahan Kuliah Pengenalan Komputer
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
Kelompok Sistem Komputer.
PERANGKAT KERAS KOMPUTER
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI (A)
Pengantar komputer dan ilmu komputer
STRUKTUR KOMPUTER.
Hardware Software Brainware
DOAGRAM BLOK KOMPUTER.
PENGANTAR ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER
MIKROPROSESOR ANGGA NURYANTO( ) ENGGAR TYASTO W( )
TEKNOLOGI KOMPUTER : TINJAUAN SEKILAS
One: Pengenalan Komputer dan System Perangkat Lunak.
Peng. Organisasi & Arsitektur Komputer
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
BAB III PERANGKAT KERAS KOMPUTER
KOMPUTER, SEJARAH & PERKEMBANGANNYA
KOMPUTER.
TEKNOLOGI KOMPUTER : TINJAUAN SEKILAS
Pengantar Arsitektur Organisasi Komputer
BUS BUS SITEM Disusun Oleh : 1. Mutiara Dwi Anggraini (H1D015058)
Struktur Sistem Komputer
ELEMEN DASAR KOMPUTER.
Evolusi dan Kinerja Komputer
PERTEMUAN II P1.
PERTEMUAN I EVOLUSI KOMPUTER P1.
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
Perangkat Utama Input/Output dan Memori
Pengantar TEKNOLOGI INFORMASI.
Oleh Lasminiasih, SE,.MM Teknologi komputer.
MATA KULIAH: PENGANTAR ILMU KOMPUTER
Arsitektur & Organisasi Komputer BAB I Pengantar Arsitektur & Organisasi Komputer Oleh : Bambang Supeno, ST., MT. Feb-18 Arsitektur & Organisasi Komputer.
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER
computare to compute menghitung
Dasar Komputer dan Internet
KONTRAK PERKULIAHAN Kehadiran / Presensi : 10%
Pengantar Sistem Komputer
Mata Kuliah : Organisasi Komputer
BAB I SEJARAH KOMPUTER GENERASI PERTAMA TABUNG VAKUM ENIAC
KOMPUTER.
Mata Kuliah : Organisasi Komputer
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER
sistem komputer Fahrobby adnan s.kom., mmsi
Teknologi Informasi dan Komunikasi
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
KOMPUTER DAN MASYARAKAT
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
Operating System UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN.
Dr. Syopiansyah Jaya Putra, M.Sis
MATA KULIAH PENGANTAR KOMPUTER ALI HASAN.
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
3 HARDWARE KOMPUTER CHAPTER
Materi2.
PERTEMUAN EVOLUSI KOMPUTER P1.
Pertemuan 2 Pengenalan Organisasi Komputer
Pengantar Teknologi InformaTIKA-TANGIBLE
KOMPUTER DAN MASYARAKAT
Evolusi dan Kinerja Komputer
Peng. Organisasi & Arsitektur Komputer
Pengertian Komputer Komputer sebagai sebuah sistem yang berhirarki
ARSITEKTUR KOMPUTER Struktur & Fungsi Arsitektur Komputer
Konsep Sistem Komputer
MATERI 3 : TEKNOLOGI KOMPUTER
Sistem Informasi Psikologi – Mengenal Komputer Halaman : 1 KOMPUTER.
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI TIM DOSEN PEMATERI MATRIKULASI
 Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. Kata computer semula dipergunakan untuk menggambarkan.
Organisasi dan Arsitektur Komputer
Informatika SEJARAH KOMPUTER BOOTING DAN SHUTDOWN PERANGKAT LUNAK PERANGKAT KERAS DAN SISTEM OPERASI KUIS.
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER. PENGGOLONGAN ALAT PENGOLAHAN DATA 1. Peralatan manual : yaitu peralatan pengolahan data yang sangat sederhana, dan faktor.
Transcript presentasi:

Oleh : Devie Rosa Anamisa Evolusi Komputer Oleh : Devie Rosa Anamisa

Pembahasan Proses Desain komputer Struktur Komputer Fungsi komputer Dimensi evolusi komputer Sejarah komputer

Proses Desain komputer

Struktur Komputer Struktur sebuah sistem komputer dapat dibagi menjadi: Sistem Operasi Komputer. Struktur I/O. Struktur Penyimpanan

Sistem Operasi Komputer Sistem komputer,terdiri dari: CPU (Central Processing Unit) Sejumlah device controller yang dihubungkan melalui bus yang menyediakan akses ke memori Setiap device controller bertugas mengatur perangkat yang tertentu (contohnya disk drive, audio device, dan video display) Interupsi merupakan bagian penting dari sistem arsitektur komputer. Interupsi bisa terjadi apabila perangkat keras (hardware) atau perangkat lunak (software) minta "dilayani" oleh prosesor.

Struktur Penyimpanan Program komputer harus berada di memori utama (biasanya RAM) Memori utama adalah satu-satunya tempat penyimpanan yang dapat diakses secara langsung oleh prosesor. Idealnya program dan data secara keseluruhan dapat disimpan dalam memori utama secara permanen. Namun tidak mungkin karena: Ukuran memori utama relatif kecil untuk menyimpan data dan program secara keseluruhan. Memori utama bersifat volatile, tidak bisa menyimpan secara permanen, apabila komputer dimatikan maka data yang tersimpan di memori utama akan hilang.

Fungsi Komputer Pengolahan data - Data processing Penyimpanan data - Data storage Pemindahan data - Data movement Kendali – Control

Fungsi Komponen Komputer Address Bus Digunakan untuk menandakan lokasi sumber ataupun tujuan pada proses transfer data. Pada jalur ini, CPU akan mengirimkan alamat memori yang akan ditulis atau dibaca. Control Bus Control Bus digunakan untuk mengontrol penggunaan serta akses ke Data Bus dan Address Bus.

Output Device (Alat Keluaran) Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menampilkan keluaran sebagai hasil pengolahan data. Keluaran dapat berupa hard-copy (ke kertas), soft-copy (ke monitor), ataupun berupa suara I/O Ports Bagian ini digunakan untuk menerima ataupun mengirim data ke luar sistem. Peralatan input dan output di atas terhubung melalui port ini.

Input Device (Alat Masukan) Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai alat untuk memasukan data atau perintah ke dalam komputer Memori Memori terbagi menjadi dua bagian yaitu memori internal dan memori eksternal. Memori internal berupa RAM (Random Access Memory) yang berfungsi untuk menyimpan program yang kita olah untuk sementara waktu ROM (Read Only Memory) yaitu memori yang haya bisa dibaca dan berguna sebagai penyedia informasi pada saat komputer pertama kali dinyalakan.

CPU (Central Processing Unit) CPU merupakan otak sistem komputer, dan memiliki dua bagian fungsi operasional, yaitu: ALU (Arithmetical Logical Unit) sebagai pusat pengolah data, dan CU (Control Unit) sebagai pengontrol kerja komputer.

Dimensi Evolusi Komputer Ada lima dimensi untuk mengukur keunggulan komputer: Performa (performance) Kapasitas (capacity) Biaya (cost) Kenyamanan (User Friendliness) Keandalan (Maintainability)

Sejarah Komputer KOMPUTER GENERASI PERTAMA (1941) Pemicu Perang Dunia II Penggunaan Vacum Tube & instruksi menggunakan bahasa mesin ENIAC (Electronic Numerical Integrator and Computer) : 18000 tabung, 30 ton.

ENIAC (Electronic Numerical Integrator and Computer) ENIAC didesain dan dibangun oleh John Mauckhy dan John Presper Eckret di Universitas Pennsylvania. Spesifikasi : Memanfaatkan bilangan desimal bukan bilangan biner Berat 30 ton Volume 1.500 kaki² Berisi 18.000 Vakum Tube Daya listrik yang diperlukan 140 kW Kecepatan operasi 5000 per detik 20 akumulator mampu menampung 10 digit bilangan desimal Masih menggunakan saklar maual

KOMPUTER GENERASI KEDUA (1948) Menggunakan Transistor ( IBM 1401 ) Sudah memiliki SO, program, media penyimpan (disket) Munculnya COBOL , FORTRAN Software house, programmer, analyst Pemanfaatan pada skala industri

KOMPUTER GENERASI KETIGA (1958) Penggunaan IC (Integrated Circuit ) Mengkombinasikan tiga komponen elektronik dalam sebuah piringan silikon kecil yang terbuat dari pasir kuarsa Munculnya chip semikonduktor : gabungan banyak IC dalam 1 chip yang dapat diprogram sesui dengan kebutuhan

KOMPUTER GENERASI KEEMPAT (1980) Large Scale Integration (LSI) dapat memuat ratusan komponen dalam sebuah chip. Very Large Scale Integration (VLSI) memuat ribuan komponen dalam sebuah chip tunggal Mikroprosesor : penggabungan seluruh komponen komputer ( CPU , memori, kendali I/O) dan diprogram sesuai dengan kebutuhan. Munculnya PC

Komputer Generasi Kelima Sudah tidak berorientasi pada kecepatan atau ukuran fisik, namun lebih menonjolkan performance Artificial Intelegence Patern recognation, bioinformatika

Terima Kasih