Analisis Kebutuhan Sistem

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Perpustakaan Digital Admin Area, User Area, Presensi Pengunjung, Setting Infra Struktur, Customize.
Advertisements

Studi Kasus.
Bab II Kegiatan Bisnis dalam Sistem Berjalan dan Kebutuhan Sistem Baru
PEMANFAATAN ICT PADA DIGITAL LIBRARY
SLiMS Manajemen Keanggotaan pada SLiMS (Senayan Library Management System) Desember 2009.
Functional Requirements (FR) dan Non-Functional Requirements (NFR)
Sistem Informasi Perpustakaan
Analisis Kebutuhan Sistem Untuk Pengguna (User Requirement)
MODEL ENTITY RELATIONSHIP DIAGRAM
Kompleksitas Pengembangan Perangkat Lunak
Proposal Penawaran Perangkat Lunak SIM Koperasi
TUGAS MANAJEMEN PROYEK SISTEM INFORMASI
Systems Analysis and Design, 2nd Edition
Analisa Sistem Informasi
Standar Operasional Prosedur Perpustakaan
Requirement.
© TheWins TheWins Software Engineer. Sistem Informasi Perpustakaan merupakan sebuah program aplikasi yang dirancang untuk mempermudah kegiatan.
Case study DFD MI5B.
Pertemuan XI Pembangunan Arsitektur Aplikasi Sri Handayaningsih, S.T., M.T. Fradika Indrawan, S.T.
Sistem Pendukung Keputusan Pengadaan Buku Perpustakaan STIKOM Surabaya Menggunakan Metode Fuzzy C-means Clustering. Catur Sugeng. P
Diagram UML Studi Kasus : Sisfo Perpustakaan
Pendahuluan Pertemuan 5 - 8
LATIHAN DOKUMEN Kebutuhan PERANGKAT LUNAK
Created by: Rizal Effendi
KONSEP & DEFINISI KEBUTUHAN PL
Pertemuan ke - Perancangan Basis Data Relasional Menggunakan ERD
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
Analisa Kebutuhan.
Data Flow Diagram dan Data Dictionary
Analisis Sistem.
ANALISIS SISTEM.
Nur fisabilillah, S.Kom, MMSI | UNIVERSITAS GUNADARMA
Mengambil sejumlah uang di ATM Meminjam buku di perpustakaan
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
ANALISA DAN DESAIN SISTEM DISTRIBUSI BARANG
Data Flow Diagram Book:
KONSEP DASAR BASIS DATA
SIKLUS PENGELUARAN.
PERTEMUAN 12 APLIKASI PERPUSTAKAAN
SISTEM AKUNTANSI PENJUALAN
Siklus Pendapatan Pertemuan 5 & 6.
Siklus Pendapatan Pertemuan 8.
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI(SIA)
Analisa dan Perancangan Sistem
Najmul Khair ADMINISTRASI PERPUSTAKAAN SECARA MANUAL O L E H
Requirement Conclusion.
ANALISA DAN DESAIN SISTEM DISTRIBUSI BARANG
KONSEP & DEFINISI KEBUTUHAN PL
Automasi Perpustakaan Vs Digital library
ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI
Review ER-Diagram.
SIKLUS HIDUP PENGEMBANGAN SISTEM (System Development Life Cycle/SDLC)
ANALISIS BAGIAN 2 (ANALISIS KEBUTUHAN SISTEM)
Manajemen Resiko Dalam Pengembangan SI
for further detail, please visit
TUGAS AKHIR PERANCANGAN PROGRAM PENJUALAN DAN PEMBELIAN BARANG ELEKTRONIK SECARA TUNAI PERANCANGAN PROGRAM PENJUALAN DAN PEMBELIAN BARANG ELEKTRONIK.
Perancangan Sistem Informasi
Pengembangan Sistem Informasi
LAPORAN PENELITIAN Pertemuan 13
BASIS DATA KELAS XI RPL. Kompetensi Dasar  Memahami bentuk diagram hubungan antar entitas  Menyajikan hasil hubungan keterkaitan antar data dalam diagram.
1.Ryfka Fawzy 2.Ibnu Fauzan 3.Harry Anggara
SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN PADA SMA PASUNDAN 3 BANDUNG
Oleh : AUFAA NADIYA HERAWAN
Suplemen collaboration diagram component diagram
PENGENALAN PEMROSESAN TRANSAKSI
ORIENTASI PENGENALAN PERPUSTAKAAN
PEMBANGUNAN APLIKASI E-COMMERCE PADA DISTRO MAGMA BANDUNG
Analisis Kebutuhan Sistem
-IDENTIFIKASI DATA DAN INFORMASI -FLOW OF DOCUMENT -FLOW OF SYSTEM
APLIKASI LAUNDRY BERBASIS JAVA DAN MYSQL Kelompok 7.
Transcript presentasi:

Analisis Kebutuhan Sistem ANALISIS BAGIAN II Analisis Kebutuhan Sistem

Pendahuluan Hasil Dokumentasi dari tahap analisis kelemahan sistem digunakan untuk rekomendasi fungsionalitas apa saja yang bisa dilakukan sistem baru Fungsionalitas ini sebenarnya mencerminkan kebutuhan sistem

SYSTEM REQUIREMENT (KEBUTUHAN SISTEM) Tujuan dari fase analisis adalah memahami dengan sebenar-benarnya kebutuhan dari sistem baru dan mengembangkan sebuah sistem yang mewadahi kebutuhan tersebut, atau memutuskan bahwa sebenarnya pengembangan sistem baru tidak dibutuhkan. Penentuan kebutuhan sistem merupakan langkah yang paling krusial dalam SDLC Kebutuhan sistem bisa diartikan sbb : Pernyataan tentang apa yang harus dikerjakan oleh sistem Pernyataan tentang karakteristik yang harus dimiliki oleh sistem

TIPE-TIPE KEBUTUHAN SISTEM Untuk mempermudah analis sistem dalam menentukan kebutuhan secara lengkap, kebutuhan sistem dibagi menjadi 2 : Kebutuhan Fungsional dan Kebutuhan Non Fungsional Kebutuhan Fungsional adalah jenis kebutuhan yang berisi proses-proses apa saja yang nantinya dilakukan oleh sistem. Kebutuhan Fungsional juga berisi informasi-informasi apa saja yang harus ada dan dihasilkan oleh sistem Kebutuhan non fungsional adalah tipe kebutuhan yang berisi properti pelaku yang dimiliki oleh sistem.

TIPE-TIPE KEBUTUHAN SISTEM Kebutuhan Non Fungsional diantaranya : Operasional Bagaimana sistem baru beroperasi : S.O, S/W, H/W, Arsitektur Sistem Kinerja Seberapa bagus kinerja S/W baru dalam mengolah data, menampilkan informasi dan menangani keseluruhan proses bisnis serta efisiensi Keamanan Password dan H/W yang digunakan Politik dan Budaya Tidak menimbulkan persepsi negatif thd sistem

Kebutuhan Fungsional Sistem harus dapat melakukan entri buku yang berhubungan dengan pendataan buku Sistem harus dapat melakukan pendataan anggota Sistem harus dapat melakukan transaksi peminjaman Sistem harus dapat melakukan transaksi pembelian Sistem harus dapat melakukan laporan keuangan secara otomatis

1. Sistem harus dapat melakukan entri buku yang berhubungan dengan pendataan buku Pengguna bisa memasukkan berbagai jenis buku beserta dengan kode buku, kategori buku, judul buku, penerbit, pengarang, jumlah halaman, ISBN buku dan lain-lain Pengguna bisa menambahkan koleksi buku baru yang akan dikeluarkan Pengguna bisa menghitung berapa jumlah koleksi buku yang ada secara keseluruhan Pengguna dapat menampilkan berapa jenis atau kategori koleksi buku yang ada beserta jumlahnya Pengguna dapat menampilkan jenis buku berdasarkan kategori tertentu beserta jumlah bukunya Pengguna dapat mencari koleksi buku berdasarkan pengarang, penerbit , judul dan lain-lain

1. Sistem harus dapat melakukan entri buku yang berhubungan dengan pendataan buku Pengguna dapat menampilkan judul buku yang paling sering dipinjam Pengguna dapat mengganti beberapa kode buku dan lain-lain yang berhubungan dengan buku Pengguna dapat menghapus beberapa jenis buku, judul buku dan sebagainya yang sudah rusak dan hilang Pengguna dapat mengurutkan buku berdasarkan kode, judul buku jumlah halaman dan lain-lain Pengguna dapat menampilkan buku yang belum diberi kode Pengguna dapat mengelompokkan buku berdasarkan pengarang dan judul buku apa saja yang telah ditulis yang ada di perpustakaan

2. Sistem harus dapat melakukan pendataan anggota Pengguna dapat memasukkan anggota baru dengan memasukkan kode anggota, nama, alamat dan nomor telepon Pengguna dapat menampilkan biaya pendaftaran anggota yang harus dibayarkan Pengguna dapat mencetak kartu anggota baru Pengguna dapat menampilkan dan menghitung berapa jumlah anggota yang ada secara keseluruhan Pengguna dapat menampilkan data jumlah anggota yang berada pada daerah kecamatn yang sama

2. Sistem harus dapat melakukan pendataan anggota Pengguna bisa menambahkan data anggota baru Pengguna bisa mengubah data anggota apabila alamat atau nomor telp anggota berubah Pengguna dapat menampilkan anggota yang paling sering meminjam serta kategori buku yang dipinjam Pengguna dapat menampilkan data peningkatan atau penurunan anggota baru setiap tahunnya

3. Sistem baru dapat melakukan transaksi peminjaman Pengguna dapat mencatat semua transaksi peminjaman Pengguna dapat memasukkan data-data dari anggota baik nama, alamat, no telp, dll Pengguna dapat memasukkan jumlah buku yang dipinjam Pengguna dapat memasukkan judul buku, nama pengarang, dan nama penerbit Pengguna dapat menampilkan tanggal kembali buku yang dipinjam Pengguna dapat mengetahui apakah anggota sudah mengembalikan buku yang dipinjam Pengguna dapat menampilkan anggota yang paling sering meminjam

4. Sistem harus dapat melakukan transaksi pengembalian Pengguna dapat mencatat semua transaksi pengembalian Pengguna dapat menampilkan judul buku, nama pengarang, dan nama penerbit dari buku yang dikembalikan Pengguna dapat menmpilkan denda yang harus dibayar oleh peminjam buku (denda 1 buku Rp. 500/hari) Pengguna dapat mengetahui total keseluruhan buku yang dipinjam Pengguna dapat menampilkan tanggal pengembalian buku

4. Sistem harus dapat melakukan transaksi pengembalian Pengguna dapat menampilkan judul buku, nama pengarang, dan nama penerbit buku apabila peminjam menghilangkan buku yang dipinjam Pengguna dapat menampilkan harga buku yang harus diganti oleh anggota apabila buku tersebut hilang Pengguna dapat mengetahui nama buku yang belum dikembalikan oleh peminjam/anggota Pengguna dapat mengetahui nama anggota, alamat anggota yang belum mengembalikan buku, dan tanggal buku tersebut harus dikembalikan

5. Sistem harus dapat melakukan laporan keuangan secara otomatis Pengguna dapat menampilkan laporan pendapatan yang diterima baik berdasarkan tanggal tertentu, bulan tertentu atau tahun tertentu Pengguna dapat menampilkan laporan pendapatan yang diterima baik berdasarkan biaya pendaftaran anggota baru atau anggota yang memperbaharui kartu anggota dan denda yang dibayarkan oleh anggota Pengguna dapat mengetahui jumlah biaya-biaya yang dikeluarkan dan untuk apa biaya-biaya tersebut Pengguna dapat mengetahui jumlah dana yang digunakan untuk pembelian buku baru serta jumlah buku yang harus dibeli Pengguna dapat mengetahui atau mengecek jumlah laba kototr maupun laba bersihnya dari pendapatan yang diterima Pengguna dapat menampilkan jumlah kas yang dapat digunakan

Kebutuhan Non Fungsional Operasional Sekuriti Informasi Kinerja

1. Operasional Digunakan pada sistem Operasi Windows XP Spesifikasi komputer minimal Pentium III Kebutuhan memori minimal 128 Mb Bisa dilengkapi dengan barcode reader Printer untuk mencetak kartu anggota dan laporan keuangan maupun yang lain

2. Sekuriti Sistem aplikasinya maupun databasenya dilengkapi dengan password Dilengkapi dengan kamera untuk mengawasi anggota yang membaca di ruang baca dan ruang penyimpanan tas yang tersambung ke komputer

3. Informasi Digunakan untuk menginformasikan apabila password yang dimasukkan oleh pengguna salah Digunakan untuk menampilkan prosedur pendaftaran anggota baru

4. Kinerja Waktu untuk transaksi peminjaman buku dibatasi 2 menit Waktu untuk transaksi pengembalian buku dibatasi 1 menit Jumlah transaksi peminjaman dan pengembalian

Teknik pengumpulan kebutuhan Wawancara JAD (Joint Aplication Development) Kuisioner Analisis dokumen Observasi

Referensi Al Fatta. H, Analisis dan Perancangan Sistem Informasi, ANDI,Yogyakarta, 2007