Transpor aktif memerlukan energi untuk membawabmolekul dari satu sisi membran ke membran lainnya serta memerlukan protein membran yang berperan sebagai.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MEKANISME TRANSPOR MELALUI MEMBRAN
Advertisements

MEKANISME TRANSPOR ZAT MELALUI MEMBRAN
Mata Pelajaran Biologi
FISIOLOGI HEWAN AIR Oleh: Leni Handayani, S.Pi, MP
TRANSPOR MELALUI MEMBRAN
TRANSPORT MEMBRAN SECARA AKTIF
Struktur & Fungsi Sel.
HUBUNGAN TUMBUHAN DAN AIR
Hubungan Sel Dengan Lingkungannya Dwi Kusuma Wahyuni
SEL TRANSPOR AKTIF EKSOSITOSIS ENDOSITOSIS.
MEMBRAN SEL.
BAB 1 Sel.
METABOLISME SEL.
BAB 1 Sel.
Mekanisme Transpor pada Sel
CELL Learning Objective:
Transport Aktif dengan Reaksi Kopling (Coupling Reaction)
Metabolisme Katabolisme : subtrat molekul besar – kecil, menghasilkan energi. Fungsi menyediakan bahan baku untuk reaksi lain dan energi untuk aktivitas.
Oleh : SUPARMUJI, S.Pd BIOLOGI SEL Vol 2 Oleh : SUPARMUJI, S.Pd
Oleh SUPARMUJI, S.Pd BIOLOGI SEL Vol 3 Oleh SUPARMUJI, S.Pd
Annisa Rizki Damayanti
Sel Tumbuhan Sel tersusun dari empat unsur utama : C, H, O, N dan mengandung berbagai zat lain dalam jumlah lebih sedikit, seperti Na, K, P, S, Mg, Ca,
Transpor Pasif Membran Sel
Struktur & Fungsi Sel.
Pergerakan Hara, Transportasi Hara dan Pemupukan Berimbang
Lilis Hadiyati, S.Si., M.Kes.
Struktur & Fungsi Sel VIRGIANTI NF, M.Kep STIKES MUHAMMADIYAH LAMONGAN.
Pertemuan III : MEMBRAN SEL
Struktur Sel dan Fungsinya
Dr. Henny Saraswati, M.Biomed
BAB 1 Sel.
Struktur Membran Plasma
Struktur & Fungsi Sel.
Struktur & Fungsi Sel
BIOFISIKA Oleh Dr. S. Hendromartono , MS.
MEKANISME TRANSPORT MEMBRAN
Transport Tansmembran
Transportasi Pada Tumbuhan
Membran & Transport Lintas Membran
Carrier Glukosa pd Sel-sel Hati
Struktur & Fungsi Sel
Struktur & Fungsi Sel
Biofisika S. Hendromartono , dr.Ms.
BAB 1 SEL Tujuan Pembelajaran
STRUKTUR MEMBRAN SEL dr. MEUTIA MAULINA, M.Si BAGIAN HISTOLOGI
Struktur & Fungsi Sel.
BAB 1 SEL.
STRUKTUR SEL.
BAB 1 SEL.
ENZIM DAN ENERGI.
TRANSPOR MELALUI MEMBRAN NURUL ISLAMI I FAIZAL
ENERGI SEL KEGUNAAN ENERGI DALAM SEL: BIOSINTESIS
TRANSPOR MELALUI MEMBRAN denisa aulia faizal
MEDIA PENGAJARAN BIOLOGI
Febriana Dwi Wahyuni, M.Si
BAB 1 SEL Tujuan Pembelajaran
Metode Transportasi dalam Sel
MEMBRAN SELULAR ADALAH MOSAIK FLUID
Universitas Al Ghifari
Fisiologi Ternak. “PERANAN MEMBRAN DALAM MEMBANTU FUNGSI SEL”
Kelompok 6 : 1. Cici mareta. M ( ) 2. Muhammad iqbal (
PLASMA MEMBRAN.
Struktur & Fungsi Sel.
ADALAH LAPISAN BIOLOGI YANG MEMISAHKAN ANTARA CAIRAN LUAR
Struktur & Fungsi Sel
MEMBRAN SEL DAN TRANSPORT MELALUI MEMBRAN DI SUSUN OLEH :
__.
SIFAT-SIFAT FAAL PROTOPLASMA KELOMPOK. PENGERTIAN PROTOPLASMA Protoplasma adalah bahan dasar kehidupan. Mengandung protein, asam nukleat, karbohidrat,
Powerpoint Templates LISOSOM Pengertian lisosom Pembentukan lisosom Enzim lisosom Fungsi dan peran lisosom Jenis lisosom.
Nama: Ade Ardhita Fatmawati Kuliah: Universitas PGRI Semarang Prodi: Pendidikan Biologi Asal: Semarang.
Transcript presentasi:

Transpor aktif memerlukan energi untuk membawabmolekul dari satu sisi membran ke membran lainnya serta memerlukan protein membran yang berperan sebagai pembawa atau “kendaraan” untuk melewati membran. Transpor aktif terjadi dengan cara membawa molekul melawan gradien konsentrasi. Artinya, transpor molekul terjadi dari konsentrasi lebih rendah ke konsentrasi lebih tinggi.

Transpor ion melewati membran plasma yang melawan gradien konsentrasi

K O N T R A S P Transpor suatu zat yang menghasilkan transpor zat lain melewati membran plasma. Kontranspor melibatkan dua protein membran. contoh, sel-sel tumbuhan memompakan ion hidrogen untuk mengaktifkan transpor sukrosa ke dalam sel. Sukrosa dapat masuk ke dalam sel melalui protein membran melawan gradien konsentrasi jika bersamaan dengan ion hidrogen.

E N D O S I T peristiwa pembentukan kantong membran sel saat larutan atau partikel ditransfer ke dalam sel. Pinositosis Fagositosis

Pinositosis Definisi Tahapan Sejumlah kecil medium kultur masuk ke dalam sitoplasma dalam lekukan-lekukan membran sel, kemudian lekukan itu memisahkan diri membentuk kantong seolah sel itu minum Zat pemicu menempel pada reseptor khusus membran sel Terjadi lekukan (invaginasi) dari membran sel membentuk gelembung/kantong atau saluran pinositosik Di dalam sel, gelembung pecah menjadi gelembung yang lebih besar.

Fagositosis Proses fagositosis sama dengan pinositosis, tetapi terjadi pada benda padat yang berukuran lebih besar. Fagositosis terjadi misalnya saat rotifera, Ciliata, atau organisme mikroskopik lain ditelan oleh Amoeba. Prosesnya, Amoeba memangsa Paramaecium dengan cara menangkapnya dengan kaki semu (pseudopodium), kemudian mengurungnya dalam vakuola (fagosom).

Eksositosis adalah kebalikan dari endositosis