ANALISIS BAURAN PEMASARAN TABUNGAN BTN BATARA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SENI MENJUAL DAN TEKNIK PROMOSI
Advertisements

ABSTRAK for further detail, please visit
FINANCING "FEASIBILITY ANALYSIS OF for further detail, please visit
PERANAN BAURAN PEMASARAN PADA PROSES PENGAJUAN
Analisis Kredit Bermasalah PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk.
SEPEDA MOTOR HONDA PADA PT TUNAS DWIPA MATRA
REALISASI PADA PT SEMEN BATURAJA (Persero) Tbk.
(PERSERO) BANDAR LAMPUNG
PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA DI BANDAR LAMPUNG
STRATEGI PROMOSI PENJUALAN PRODUK ELEKTRONIK DAN
JIWASRAYA (PERSERO) CABANG BANDAR LAMPUNG
PEMASARAN PRODUK KREDIT GUNA BHAKTI (KGB)
ABSTRAK KEPUASAN NASABAH TERHADAP PELAYANAN KREDIT PENSIUN PADA
ABSTRAK PENERAPAN PROGRAM MANDIRI CASH MANAGEMENT (MCM)
PADA PT. BUKIT ASAM (PERSERO) TBK DI BANDAR LAMPUNG
KEPUASAN NASABAH TERHADAP PELAYANAN
i ABSTRAK SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENJUALAN TUNAI
ASIK PADA PT TELKOMSEL Tbk Cabang BANDAR LAMPUNG
PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT PADANG CERMIN
BUMI ARTHA CABANG BANDAR LAMPUNG
KEBIJAKAN PEMASARAN PERUMAHAN
PT TUNAS DWIPA MATRA DI BANDAR LAMPUNG
EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN KARYAWAN PADA
ABSTRAK KONTRIBUSI MARKETING ASSOCIATE DALAM MENINGKATKAN
ABSTRAK PROSES DISTRIBUSI UNILEVER PADA
BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) TBK CABANG BEKASI PROSES PENYALURAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) PADA PT. for further detail, please visit
STRATEGI INTENSIFIKASI DAN EKSTENSIFIKASI YANG
PT. SEMEN BATURAJA (PERSERO) Tbk PABRIK PANJANG BANDAR LAMPUNG
PASAR KOTA BANDAR LAMPUNG CABANG PANJANG
EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL ATAS
PADAPT. BANK RAKYAT INDONESIA UNIT TELUK BETUNG BANDAR LAMPUNG
PENGARUH PINJAMAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO
ANNITA JANNAH SE MM STIE PASUNDAN
SISTEM DAN PROSEDUR PEMBERIAN PINJAMAN KREDIT BRIGUNA
PADA PT BPRS MITRA AGRO USAHA DI BANDAR LAMPUNG
Ii ABSTRAK Penerapan Bauran Promosi Dalam Usaha Meningkatkan Jumlah Aktivasi UseeTV Cable Pada PT.Telekomunikasi Indonesia Witel Lampung Oleh Hendy Novrian.
PEGADAIAN (Persero) CABANG TELUK BETUNG
PADA PT BINTANG KHARISMA JAYA DI BANDAR LAMPUNG TAHUN 2014
PADA PT BUDI BERLIAN MOTOR CABANG LAMPUNG
RITEL DI PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK CABANG TANJUNG KARANG
MANDIRI DENGAN SISTEM BUNGA PADA PT
KEGIATAN PEMASARAN PADA GERAI PT
AUTO 2000 RADEN INTAN BANDAR LAMPUNG
PT ASTRA INTERNATIONAL TBK-ISUZU CABANG LAMPUNG
ANALISIS PENGARUH JUMLAH MODAL DAN PENDAPATAN BUNGA Rahardianto,
ABSTRAK PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP PERANAN DIGITAL MARKETING
PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR) DAN AKTIVA TETAP MOHAMMAD RASYID RIDHO ( ) for further detail, please visit
ii ABSTRAK KUALITAS PELAYANAN NASABAH PADA PT. BANK TABUNGAN
PERIKLANAN BANK.
PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO)Tbk UNIT JATIMULYO
BAURAN PEMASARAN PRODUK GULA PADA
ABSTRAK Strategi Pemasaran Kredit Usaha Rakyat pada
PEMBUATAN APLIKASI WEBSITE TOKO DIAN MENGGUNAKAN Rossy Ferdian
( Periode Januari-Desember 2010) (periodic Januari-December 2010)
PERANAN KREDIT MIKRO TERHADAP PENINGKATAN USAHA
ASURANSI JIWASRAYA (PERSERO) CABANG BANDAR LAMPUNG
BAURAN PROMOSI PADA PT GLOBAL FUTURINDO
ABSTRAK PELAKSANAAN KUALITAS PELAYANAN PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. UNIT PASAR INDUK Oleh Susilawati Persaingan usaha diantara dunia perbankan.
ABSTRAK STRATEGI PEMASARAN BRIKET PADA PT. TAMBANG BATU BARA
EVALUASI KEPUASAN NASABAH TERHADAP PELAYANAN
Peran Sistem Informasi Debitur Dalam Menunjang Pemasaran Produk KUR
PT BANK LAMPUNG KANTOR CABANG PEMBANTU ANTASARI
MULTIJASA PADA PT BPRS (BANK PEMBIAYAAN RAKYAT SYARIAH) BANDAR LAMPUNG
ANALISA STRATEGI PEMASARAN REKSADANA SYARIAH BATASA CAPITAL
UNTUK PARA SISWA DAN MAHASISWA
PENGARUH DIRECT MARKETING (DIRECT SELLING, DIRECT MAIL DAN
PT UNITED TRACTORS Tbk BANDAR LAMPUNG
PADA PT. ASURANSI JIWASRAYA (PERSERO) CABANG BANDAR LAMPUNG
PEMBELIAN BARANG INVENTARIS OLEH PT JASA RAHARJA (Persero) CAB LAMPUNG
PROGRAM STUDI KEUANGAN DAN PERBANKAN UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
Transcript presentasi:

ANALISIS BAURAN PEMASARAN TABUNGAN BTN BATARA ABSTRAK ANALISIS BAURAN PEMASARAN TABUNGAN BTN BATARA DI PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO), Tbk. KANTOR CABANG BANDAR LAMPUNG Oleh Muhamad Ghozali PT. Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk. Kantor Cabang Bandar Lampung yang beralamat diJl. Wolter Monginsidi No. 88-88 Teluk Betung Bandar Lampung.PT. Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk.merupakan salah satu perusahaan BUMN yang bergerak dibidang jasa keuangan. Bank Tabungan Negara sebagai bank milik Negara ditetapkan dengan UU No. 20 tahun 1968 tanggal 19 Desember 1968 BTN yang telah membuktikan peranya dalam menghubungkan kegemaran masyarakat Indonesia untuk menabung. Salah satu faktor yang berpengaruh dalam menunjang tercapainya tujuan dan sasaran yang ditetapkan oleh manajemen PT. Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk. adalah melalui analisis pemasaran jasa perbankan yang berkaitan dengan penentuan bagaimana manajemen PT. Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk. dalam memperkenalkan produk-produk jasa perbankan yang ditawarkan oleh perusahaan dengan tujuan dapat meningkatkan jumlah nasabah.

Masalah yang dihadapi PT. Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk. adalah kurangnya minat nasabah untuk menabung di PT. Bank Tabungan Negara (Persero),Tbk. dikarenakan masyarakat memiliki pandangan bahwa bank BTN adalah bank yang focus dalam pembiayaan perumahan. Penulisan laporan akhir ini bertujuan untuk mengetahui realisasi bauran pemasaran tabungan BTN Batara di PT. Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk. Kantor Cabang Bandar Lampung dan sebagai sumbangan pemikiran dalam mengevaluasi dan mempertimbangkan perusahaan untuk menerapkan bauran pemasaran dan dalam pengambilan keputusan yang berkaitand engan kegiatan pemasaran. Dari hasil pembahasan bahwa PT. Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk. Kantor Cabang Bandar Lampung dalam melaksanakan bauran pemasaran tabungan BTN Batara sudah sesuai dengan Standart Operating Procedure (SOP). Saran yang dapat peneliti berikan kepada PT. Bank Tabungan Negara (Persero), Tbk. Kantor Cabang Bandar Lampung adalah agar tetap mempertahankan bauran pemasaran yang digunakan selama ini namun karena masyarakat memiliki pandangan bahwa bank BTN adalah bank yang hanya focus dalam pembiayaan perumahan, maka usaha untuk meyakinkan kepada masyarakat yaitu dengan meningkatkan bauran promosi pada periklanan baik melalui media elektronik (televise, radio, internet) maupun media cetak (brosur, pamflet, spanduk, suratkabar, majalah).