A. KECEPATAN AKSES INTERNET

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Perangkat Untuk Aplikasi Internet
Advertisements

Berbagai Cara Memperoleh Sambungan Internet/Intranet
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
PENYAMBUNGAN INTERNET / INTRANET
MENGGUNAKAN INTERNET UNTUK KEPERLUAN INFORMASI DAN KOMUNIKASI
INTERNET & INTRANET.
Memahami Dasar-dasar Penggunaan Internet / Intranet
Aplikasi Teknologi Informasi Dalam Pendidikan
MODEM DAN JARINGAN.
SISTEM JARINGAN Media Presentasi Pembelajaran
ALTERNATIF JARINGAN TELEKOMUNIKASI
Titik Akses Nirkabel.
Jaringan Komputer Penilaian Badiyanto, S.Kom., M.Kom. UTS : 30 %
Perangkat Keras dan Fungsinya untuk Akses Internet
MELWIN SYAFRIZAL DAULAY
UKURAN KECEPATAN AKSES INTERNET
Oleh : Muhammad Risal, S.Kom, MT.
Jaringan Telekomunikasi dalam Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelompok 2 Nama : Andika Dwi Prakoso (05) Andre Hartian S (06)
Ukuran Kecepatan Akses Internet
Kecepatan Akses Internet
KOMPETENSI Standar kompetensi KOMPETENSI DASAR
INTERNET & INTRANET.
Teknologi 2G dan 2,75G (GPRS dan EDGE)
Computer Network Research Group ITB Internet untuk Pembangunan Onno W. Purbo Institut Teknologi Bandung.
ASALAMUALAIKUM WR.WB Nama : Faisal Falah Kelas : IX A No abs : 10
Wireless LAN.
MATERI 4 PENGENALAN MODEM
RANCANG BANGUNJARINGAN
INTERNET.
KONEKSI INTERNET SERVER 3 SERVER 4 SERVER 1 SERVER 2 Client SERVER 5.
UKURAN KECEPATAN INTERNET
TUGAS UNTUK KELAS 9 EDITLAH MATERI DI BAWAH: 1.Rubah designnya
JARINGAN KOMPUTER TEKNIK INFORMATIKA.
MATERI 11 PENGENALAN MODEM
TUGAS UNTUK KELAS 9 EDITLAH MATERI DI BAWAH: Rubah designnya
ISP DI INDONESIA.
MOBILE INTERNET KELOMPOK 8 : Angga Septa S ( )
Jaringan komputer masuk ke indonesia sekitar akhir tahun 1980-an
Perangkat Keras Akses Internet
TUGAS UNTUK KELAS 9 Rubah designnya Ganti jenis dan warna hurufnya
DASAR-DASAR PENGGUNAAN INTERNET
Oleh : Heri Kurniawan.
FIRA SAMIDA KHAERANI 9 B / 8
Perangkat Keras Jaringan
VOIP Suryayusra, M.Kom.
ULANGAN TIK - 1.
Jaringan Telekomunikasi dalam Teknologi Informasi dan Komunikasi
Perangkat Keras Akses Internet
UKURAN KECEPATAN AKSES INTERNET
Komunikasi dan jaringan
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas IX
Mengenal dan Menggunakan Internet
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
PENYAMBUNGAN INTERNET / INTRANET
APA DAN MENGAPA…? Standar Kompetensi :
TUGAS UNTUK KELAS 9 Rubah designnya Ganti jenis dan warna hurufnya
BAB. IV PENYAMBUNGAN JARINGAN INTERNET
By : Adam Firmansyah(01) & Arief Fajar K(05) XII IA5
TUGAS UNTUK KELAS 9 EDITLAH MATERI DI BAWAH: Rubah designnya
Jaringan komputer masuk ke indonesia sekitar tahun 1990-an
Perangkat Untuk Aplikasi Internet
INTERNET.
Mengenal Kecepatan Akses Internet
Kecepatan akses internet
Komputer Terapan Jaringan
UKURAN KECEPATAN AKSES INTERNET
Perangkat Keras dan Fungsinya untuk Akses Internet
Pengenalan Internet.
Pengenalan Internet.
Transcript presentasi:

A. KECEPATAN AKSES INTERNET Kecepatan akses internet adalah kecepatan transfer data pada saat melakukan akses melalui jalur internet Kecepatan akses internet memiliki satuan Kbps (kilo byte persecond )

B. ISP (Internet Service Provider) perusahaan atau badan yang menyelenggarakan jasa sambungan Internet dan jasa lainnya yang berhubungan. Pengertian Contoh dari ISP adalah Indonet, Indosat.net, Idola.net, Lintas Artha, Radnet, Wasantara.net, Meganet, Elganet, Centrin, Solanet, dll. Contoh

3. Jenis-jenis kecepatan akses internet a. kecepatan akses internet melalui PSTN ♥ Cara menghubungkan komputer kita ke internet menggunakan kabel telepon biasa atau lebih sering disebut dengan dial up. Dial-up melalui jalur PSTN (Public Switched Telephone Network) yaitu cara kita. terhubung ke ISP (Internet Service Provider) melalui jaringan telephone reguler (PSTN) contohnya adalah ”Telkomnet Instan” dari ISP Telkom. Dial-up Connection ini pada umumnya digunakan oleh pribadi-pribadi yang menginginkan untuk mengakses Internet dari rumah. Komputer yang digunakan untuk dial-up pada umunya adalah sebuah komputer tunggal (bukan jaringan komputer). Kecepatan akses internet menggunakan dial up dapat mencapai maksimal dengan kecepatan 56 kilo byte persecond (kbps).

b. kecepatan akses internet melalui 3G ♦ 3G adalah singkatan dari istilah dalam bahasa Inggris: third generation technology. Istilah ini umumnya digunakan mengacu kepada perkembangan teknologi telepon nirkabel (wireless).  ♦ 3G sebagai sebuah solusi nirkabel yang bisa memberikan kecepatan akses: ◘ Sebesar 144 Kbps untuk kondisi bergerak cepat (mobile). ◘ Sebesar 384 Kbps untuk kondisi berjalan (pedestrian). ◘ Sebesar 2 Mbps untuk kondisi statik di suatu tempat.

c. kecepatan akses internet melalui GPRS ♫ GPRS adalah kepanjangan dari General Packet Radio Service yaitu komunikasi data dan suara yang dilakukan dengan menggunakan gelombang radio.  ♫ Dalam teorinya GPRS menjanjikan kecepatan mulai dari 56 kbps sampai 115 kbps, sehingga memungkinkan akses internet, pengiriman data multimedia ke komputer, notebook dan handheld computer. Namun, dalam implementasinya, hal tersebut sangat tergantung faktor-faktor sebagai berikut: ♣ Konfigurasi dan alokasi time slot pada level BTS ♣ Software yang dipergunakan ♣Dukungan fitur dan aplikasi ponsel yang digunakan

d. kecepatan internet melalui LAN ♪ Salah satu cara untuk terhubung ke internet adalah dengan menghubungkan komputer Anda ke jaringan komputer yang terhubung ke internet. Cara ini banyak digunakan di perusahan, kampus-kampus, dan warnet-warnet. Sebuah komputer yang dijadikan server (komputer layanan) di hubungkan ke internet. Komputer lain di jaringan tersebut kemudian dihubungkan ke server tersebut. Biasanya komputer yang berfungsi sebagai server dihubungkan dengan sebuah Internet Service Provider (ISP) melalui kabel telepon atau melalui antena. Sedangkan untuk menghubungkan komputer ke komputer server dilakukan dengan menggunakan kartu LAN (LAN Card) dan kabel koaksial (UTP).  ♪ Local Area Network biasa disingkat LAN adalah jaringan komputer yang jaringannya hanya mencakup wilayah kecil. Saat ini, kebanyakan LAN berbasis pada teknologi IEEE 802.3 Ethernet menggunakan perangkat switch, yang mempunyai kecepatan transfer data 10, 100, atau 1000 Mbit/s. Selain teknologiEthernet, saat ini teknologi 802.11b (atau biasa disebut Wi-fi) juga sering digunakan untuk membentuk LAN.

kecepatan akses internet Faktor-faktor yang mempengaruhi kecepatan akses internet ▬► Faktor-faktornya ada yang dari dalam komputer maupun dari luar komputer. ♥ Faktor dari dalam komputer antaara lain :  1. Modem yang digunakan 2. Komputer yang digunakan 3. Kualitas line komputer 4. Program penjalan fungsi internet ♥ Faktor dari dalam antara lain : 1. Jumlah pengakses situs 2. Jumlah pengakses ISP 3. Kecepatan akses server 4. Jenis telekomunikasi