Metode Dasar & Rancangan Penelitian Kuliah tgl 13 Juni 2015
Berbagai Rancangan Penelitian Berdasarkan sifat masalahnya, penelitian dibedakan menjadi 9, yaitu: Penelitian Korelasional Penelitian Deskriptif Penelitian Historis Penelitian Pengembangan (Research & Development) Penelitian Kasus & Penelitian Lapangan
Berbagai Rancangan Penelitian Berdasarkan sifat masalahnya, penelitian dibedakan menjadi 9, yaitu: Penelitian Kausal Komparatif Penelitian Eksperimen Sungguhan Penelitian Eksperimen Semu, dan Penelitian Tindakan, misal:PTK
Penelitian Korelasional (Correlational research) Tujuannya: Mendeteksi sejauhmana variasi-variasi pd seuatu faktor berkaitan dengan variasi-variasi pada satu atau lebih faktor lain, berdasarkan koefisien korelasi. Contohnya: Studi/penelitian yg mempelajari saling hubungan antara nilai tes masuk PT dengan nilai hasil belajar (indek prestasi/IP)
Penelitian Korelasional (Correlational research) Ciri-cirinya: Mendeteksi sejauhmana variasi-variasi pd seuatu faktor berkaitan dengan variasi-variasi pada satu atau lebih faktor lain, berdasarkan koefisien korelasi. Contohnya: Studi/penelitian yg mempelajari saling hubungan antara nilai tes masuk PT dengan nilai hasil belajar (indek prestasi/IP)
Pengertian Penelitian Deskriptif Sugiyono (2005: 21): metode deskriptif adalah sua-tu metode yg digunakan utk menggambarkan atau menganalisis suatu hasil penelitian tetapi tidak digunakan utk membuat kesimpulan yg lebih luas Nazir (1988: 63) dalam Buku Contoh Metode Penelitian, metode deskriptif merupakan suatu metode dlm meneliti status sekelompok manusia, suatu objek, suatu set kondisi, suatu sistem pemikiran ataupun suatu kelas peristiwa pada masa sekarang.
B. Penelitian Deskriptif Kesimpulan: Metode deskriptif adalah prosedur pemecahan masalah yg diselidiki dg menggambarkan keadaan subjek/objek, penelitian dapat berupa orang, lembaga, masy dll pada saat sekarang berdasar fakta-fakta yang tampak atau apa adanya. Tujuan: Mendeskripsikan secara sistematis tentang: data, fakta, sifat populasi serta hubungan antarfenomena yang diselidiki secara sistematis.