Berikut ini adalah beberapa jenis penyakit beserta cara pengobatannya:

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Nama ilmiah: hibiscus rosa-sinensis l
Advertisements

Kelor, Manfaatnya Tak Selebar Daunnya
Resep Makanan & Minuman Indonesia
ANNONACEAE.
Melinjo: Si Antioksidan Tinggi
Manfaat dan Kasiat Kunyit
Nama Ilmiah: jasminum sambac l ait
Kandungan Zat dalam Jeruk Nipis
Oleh: Agusti Ningrum Khasiat Daun Sirih. Mimisan - Cara pengobatan Ambil daun sirih satu lembar,gulung sambil ditekan agar keluar minyaknya lalu gunakan.
SIMPLISA DAUN Tanaman Obat
Club Activities.
Untuk memperbanyak air susu (ASI).
2. Menghilangkan bau mulut
Kencur Kaya Manfaat Kencur (Kaempferia galanga) termasuk suku tumbuhan Zingiberaceae dan digolongkan sebagai tanaman jenis empon-empon yang mempunyai daging.
Sirih Merah, Obat Beragam Penyakit
Lidah Buaya yang sedang berbunga
Kandungan kimia yang terdapat dalam bunga matahari:
Beberapa resep alami dari sambiloto:
PERAWATAN LANSIA DENGAN ARTRITIS GOUT (ASAM URAT)
Tempuyung, Penghancur Batu Ginjal
Penyuluhan Tanaman Obat Keluarga
Khasiat di Balik Pahitnya Mahoni
Manfaat Limbah Pisang (Kulit, Bonggol, dan Jantungnya)
MENERAPKAN PENGETAHUAN TERHADAP PRODUK KOSMETIKA
Manfaat buah kersen untuk diabetes
Pemanfaatannya untuk obat antara lain:
Mengatasi rasa mual dan muntah
Pemanfaatan Tanaman Ceplukan
Copy rights Drs. H. Arief Hariana
MANFAAT BUAH MENGKUDU Daya tahan tubuh. Buah mengkudu memiliki keseimbangan sempurna dari vitamin, mineral, asam amino, peptida, dan enzim. Kesemua nutrisi.
11 Manfaat Asam Jawa bagi Kesehatan
Atasi Kolesterol dengan Jati Belanda
PEMBUATAN FUNCTIONAL DRINK BERBAHAN BAKU APEL (Malus domestica)
Temu Hitam Selain banyak dijumpai di Indonesia tanaman ini juga terdapat di Burma, Kamboja, dan Indocina. Selain ditanam di pekarangan atau di perkebunan,
Obat Alami: Pereda Demam dari Dapur Ibu
Beberapa resep alami dari brotowali:
14 Ramuan Jambu Biji Berkhasiat
Kencing nanah dan sipilis
Jambu Biji, Cegah Jantungan
Khasiat Dibalik Manisnya Buah Sawo
Alang-Alang Tumbuhan liar ini banyak dikenal orang sebagai gulma dan hanya dimanfaatkan sebagai makanan ternak atau bahkan dibuang. Mungkin kita perlu.
Obat Alami: Beluntas (Pluchea indica (L) Less)
Murbei, Tanaman Berkhasiat dan Bermanfaat
Saga (Abrus precatorius, Linn.) Sinonim: Abrus frutex, Rumph.
Dari Akar Sampai Bunga Bisa Digunakan Obat
Pembuatan pati ganyong
Berikut beberapa manfaat daun pepaya yang wajib anda tahu :
Ceremai Tanaman ceremai (Phyllanthus Acidus Skeels) merupakan tanaman liar dan kebanyakan dijumpai sebagai tanaman di halaman-halaman rumah. Buah ceremai.
Buah Kecapi Kecapi merupakan salah satu jenis buah-buahan asli Indonesia. Buah ini diperkirakan berasal dari Indocina dan Semenanjung Malaya. Berabad-abad.
Manggis (Garcinia mangostana L)
Rajin membersihkan wajah.
6 Resep Alami Atasi Sembelit
DIURETIK.
PERAWATAN LANSIA DENGAN ARTRITIS GOUT (ASAM URAT)
Beberapa penyakit yang dapat disembuhkan dan cara penggunaannya:
Bunga Pukul Empat Bunga pukul empat (Mirabilis jalapa L) adalah tanaman yang dapat tumbuh di mana saja. Tanaman ini banyak dimanfaatkan sebagai tanaman.
Daun Salam Cegah Kolesterol dan Asam Urat
Krokot untuk Penyembuhan
Rambut Jagung Luruhkan Batu Empedu
Mengenal Bawang Dayak.
Ambil 30 gram daun urang-aring segar direbus, minum.
Cara pengobatannya : Ambil daun sirih satu lembar, gulung sambil di tekan agar keluar minyaknya lalu gunakan untuk menyumbat hidung yang mengeluarkan.
PENANGANAN ANAK DENGAN DIARE
SIMPLISIA JULIYANTY AKUBA.
Dwi putri Auliya Rahman
TANAMAN OBAT KELUARGA (TOGA) KKN PROFESI KESEHATAN ANGKATAN 56 UNIVERSITAS HASANUDDIN DESA SINGA, KECAMATAN HERLANG, KABUPATEN BULUKUMBA.
TYPOID Kelompok 1.
Ramuan yang dapat Mempercepat Pnyembuhan Penyakit Diabetes MelLitus
Disusun oleh : 1. Desi Adityaningtyas Anggraini P
KHASIAT BUAH NANAS Buah ini banyak mengandung vitamin A dan C sebagai antioksidan. Bromelain berkhasiat sebagai anti radang, membantu melunakan makanan.
Transcript presentasi:

Berikut ini adalah beberapa jenis penyakit beserta cara pengobatannya: Tapak Dara Tapak dara (Catharanthus roseus) merupakan tanaman hias. Tanaman ini termasuk familia Apocynaceas. Selain digunakan untuk tanaman hias, tanaman tapak dara juga dapat digunakan sebagai tanaman obat. Tanaman ini berasal dari Madagaskar dan India. Dapat tumbuh di tempat terbuka atau terlindung pada bermacam-macam iklim, sampai dengan ketinggian 800 meter di atas permukaan laut. Tingginya bisa mencapai 1 meter. Batangnya berbentuk bulat dengan diameter berukuran kecil, berkayu, beruas, bercabang, dan berambut sangat lebat. Daunnya berbentuk bulat telur, berwarna hijau, dan diklasifikasikan berdaun tunggal. Tapak dara mengandung lebih dari 70 macam alkaloid. Dua jenis alkaloid yang ditemukan pada daunnya, yaitu vinblastine dan vincristine, merupakan antikanker aktif yang dapat digunakan pada kemoterapi. Vinblastine digunakan untuk penderita Hodgkin’s disease dan vincristine digunakan untuk anak-anak penderita leukemia. Dengan digunakannya vincristine, anak-anak penderita leukemia yang selamat meningkat dari 20 menjadi 80 persen. Vincristine, disamping dipakai dalam pengobatan leukemia, juga digunakan dalam pengobatan kanker payudara, dan tumor ganas lainnya. Selain vinblastine (VLB) dan vincristine (VCR), alkaloid antikanker lainnya adalah leurosine (VLR), vincadioline, leurosidine, catharanthine, dan lochnerine. Sementara alkaloid berefek hipoglikemik (menurunkan kadar gula darah) adalah leurosine, catharanthine, lochnerine, tetrahydroalstonine, vindoline, dan vindolinine. Berikut ini adalah beberapa jenis penyakit beserta cara pengobatannya: Obat kanker payudara: rebus 22 lembar daun tapak dara dan buah adas (Foeniculum vulgare) serta kulit kayu pulasari (Alyxia reinwardti) dengan tiga gelas air. Bubuhi gula merah secukupnya. Setelah mendidih sampai tinggal setengahnya, saring. Ramuan diminum tiga kali sehari masing-masing setengah gelas. Pengobatan dilakukan paling tidak selama sebulan. Hanya saja, dijelaskan oleh Endah Lasmadiwati, ahli tanaman obat dari Taman Sringanis, Bogor, tapak dara sedikit bersifat toksik. Oleh karena itu penggunaan untuk ramuan obat harus dibatasi.“Dosisnya cukup lima bunga atau lima lembar daun”, ungkap Endah. Diabetes: lima lembar daun tapak dara diseduh dengan satu gelas air mendidih. Diamkan hingga dingin. Kemudian minum. Hipertensi: daun tapak dara kering sebanyak 6-15 gram direbus. Setelah dingin, minum. Leukemia: rebus lima gelas air dengan 15 gram tanaman tapak dara yang telah dicuci bersih hingga tersisa 1-2 gelas. Setelah dingin, saring ramuan dan minum beberapa kali hingga habis dalam satu hari. Luka baru: lima lembar daun tapak dara ditumbuk hingga halus. Tempelkan pada luka baru. Bisul atau bengkak: tumbuk hingga halus satu genggam daun tapak dara. Tempelkan pada bagian yang bengkak atau bisul.