Media Sederhana (Papan dan Kain Flanel) 008 oleh Drs Zamris Habib, M Media Sederhana (Papan dan Kain Flanel) 008 oleh Drs Zamris Habib, M.Si Disain Instruksional
Media Sederhana Media sederhana yg dimaksudkan disini adalah media pembelajaran dg tidak menggunakan listrik, memngingat sekolah di daerah2 tertentu masih belum ada aliran listrik Bahan2nya mudah didapat di lingkungan setempat seperti papan triplek, kain flanel, kertas karton berwarna, dll. Disain Instruksional
Media Sederhana Gambar2 dalam media sederhana dibuat dari kertas karton yg digunting dan bisa ditempel dan dicopot . Gambar tsb ditampilkan secara bertahap sesuai dg urutan materi yg disajikan Sebelumnya sudah dibuat naskahnya dalam bentuk story board Pada saat menampilkan gambar tertentu guru memberikan penjelasan tentang gambar tersebut. Disain Instruksional
Media Sederhana Gambar dibuat di atas karton dan digunting, dibelakangnya ditempelkan amplas yg kasar Bagian belakang gambar yg sudah digunting ditempelkan dengan lem dg bagian belaknga amplas. Amplas yg kasar tersebut akan menempel pada kain flanel, sehingga gambarnya diusahakan tidak terlalu berat Disain Instruksional
Media Sederhana Sebelum menyajikan gambar sudah disusun sesuai dg urutan penyajian (lihat naskah/story boardnya) Setelah gambar2 yg sudah diuraikan harus dicopot lagi dan diganti dg gambar2 urutan berikutnya, demikian seterusnya Agar dapat menarik perhatian gunakan kertas/karton yg berwarna warni dg warna yg agak mencolok Disain Instruksional
Media Sederhana Gunakan kain flanel yg tebal dan banyak bulunya agar mudah menempelkan gambar yg dibelakangnya sudah dilapisi ampas. Gunakan amplas yg paling kasar agar mudah menempel pada kain flanel. Gunakan warna kain flanel yg agak gelap hijau, biru, coklat atau hitam agar kontras dg gambar2 yg akan disajikan Disain Instruksional
Media Sederhana Bahan2 yang diperlukan : Triplek ukuran 80 x 120 cm Kain flanel yg tebal dan banyak bulunya Ukuran 90 x 130 cm Amplas yg tebal masing2 kelompok 3 lembar Karton warna warni cerah masing2 kelompok12 lembar Kertas warnah lipat 3 bungkus (ukuran 30 x 30) Spidol warna masing2 satu set Lem kertas satu botol Gunting kertas Lem Aibon dan lis kayu utk triplek Disain Instruksional
Media Sederhana Cara membuatnya : Kain flanel ditempelkan keatas papan triplek denga lem Aibon. 5 cm ke kiri dan kanan, ke atas dan ke bawah dilipatkan kebelakang papan dilem dan di beri lis kayu kemudian dipakudi paku Usahakan permukannya rata dan tidak mengkerut, agar mudah untuk menempelkan gambar Disain Instruksional
Selamat Bertugas Media Sederhana Tugas masing2 kelompok membuatnya Disain Instruksional