PERMUTASI Permutasi adalah suatu susunan yang dapat dibentuk dari satu kumpulan obyek yang diambil sebagian atau seluruhnya Banyaknya permutasi dari n-elemen.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
3 Probabilitas Ruang Sampel Kejadian Menghitung Titik Sampel
Advertisements

Permutasi adalah banyaknya pengelompokan sejumlah tertentu komponen yang diambil dari sejumlah komponen yang tersedia; dalam setiap kelompok urutan.
5.Permutasi dan Kombinasi
Permutasi. Permutasi Permutasi adalah banyaknya pengelompokan sejumlah tertentu komponen yang diambil dari sejumlah komponen yang tersedia; dalam setiap.
PERMUTASI dan KOMBINASI
Permutasi dan Kombinasi
Side-Angle-Side (S.A.S) Angle-Side-Angle (A.S.A)
Banyaknya cara menyekat sekumpulan n benda ke dalam r sel, dengan n1
ASSALAMUALAIKUM WR.WB... Desaign by Septika Ayu Assari.
Notasi Faktorial     n ! = n(n - 1) (n -2) Definisi 0! = 1
Permutasi. Permutasi Permutasi adalah banyaknya pengelompokan sejumlah tertentu komponen yang diambil dari sejumlah komponen yang tersedia; dalam setiap.
BAHAN AJAR Mata pelajaran Matematika Kelas XI Semester 1
Oleh : Septi Fajarwati, S. Pd S1-Teknik Informatika .
PELUANG Teori Peluang.
KONSEP DASAR PROBABILITAS (SSTS 2305 / 3 sks)
Probabilita Tujuan pembelajaran :
PROBABILITAS.
PROBABILITAS.
Pertemuan ke 14.
10. KOMBINATORIAL DAN PELUANG DISKRIT (lanjutan 1)
PROBABILITAS.
TEORI PROBABILITAS Pertemuan 26.
BAB 12 PROBABILITAS.
KONSEP DASAR PROBABILITAS
Pertemuan ke 14.
Bab 8 TEORI PROBABILITAS.
BAB XII PROBABILITAS (Permutasi dan Kombinasi) (Pertemuan ke-28)
PROBABILITAS.
Ir. Indra Syahrul Fuad, MT
Teori Peluang Oleh : Asep Ridwan Jurusan Teknik Industri FT UNTIRTA.
Pertemuan ke-2 Pencacahan Matakuliah : I0252 / Probabilitas Terapan
BAB 12 PROBABILITAS.
TEORI HIMPUNAN (GUGUS)
Pembuktian Teorema Pythagoras Dengan Garis Tinggi dan
PELUANG Teori Peluang.
P ertemuan 13 Distribusi Teori J0682.
KONSEP DASAR PROBABILITAS
Peluang Permutasi, kombinasi.
Permutasi & Kombinasi.
PERMUTASI dan KOMBINASI (1)
Permutasi dan Kombinasi
Oleh : Devie Rosa Anamisa
Permutasi dan Kombinasi
Assalamu’alaikum Wr.Wb
PROBABILITAS DAN STATISTIKA - 3
Permutasi dan kombinasi
PERMUTASI.
DOSEN PEMBIMBING : DR. HAFIZAH,M.T
ASSALAMU’ALAIKUM WR.WB.
Kaidah Pencacahan ~ Aturan pengisian tempat yang tersedia
KOMBINATORIKA Pengertian Kombinatorika
PERMUTASI DAN KOMBINASI
RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN
KESEBANGUNAN dan KEKONGRUENAN
PELUANG Teori Peluang.
PERMUTASI.
Matematika SMK Peluang Kelas/Semester: II/2 Persiapan Ujian Nasional.
KONSEP DASAR PROBABILITAS
TEORI URUTAN PADA GEOMETRI
Prinsip Menghitung OLeH : Dwi Susilo FAKuLTaS EKoNoMI UnIKAL TAHUN 2015.
Faktorial Besaran n faktorial (n!) didefinisikan sebagai hasil kali semua bilangan bulat antara1 hingga n. n! = ….(n-1).n 0! = 1 n! = 1.2.3….(n-2)(n-1)n.
KOMBINASI.
LINGKARAN.
DOSEN PEMBIMBING : DR. HAFIZAH,M.T
Sudut Pusat dan Sudut Keliling
Kaidah Dasar Menghitung
T. Yudi Hadiwandra, M.Kom WA: PROBABILITAS DAN STATISTIK Code : h87p4t
T. Yudi Hadiwandra, M.Kom WA: PROBABILITAS DAN STATISTIK Code : h87p4t
Faktorial Besaran n faktorial (n!) didefinisikan sebagai hasil kali semua bilangan bulat antara1 hingga n. n! = ….(n-1).n 0! = 1 n! = 1.2.3….(n-2)(n-1)n.
Permutasi dan kombinasi
Transcript presentasi:

PERMUTASI Permutasi adalah suatu susunan yang dapat dibentuk dari satu kumpulan obyek yang diambil sebagian atau seluruhnya Banyaknya permutasi dari n-elemen setiap kali dipilih k- elemen dinyatakan dengan simbol atau atau P (n, k) ; Didefinisikan: o! = 1 Contoh: untuk n=4 dan k=3 , diperoleh

Banyaknya permutasi dari n-obyek yang berbeda adalah n! Teorema (1): Banyaknya permutasi dari n-obyek yang berbeda adalah n! Contoh: Ada berapa permutasi yang dapat dibentuk dari himpunan yang mempunyai 3 anggota yang berlainan. Jawab: Misalnya himpunan tersebut adalah H = {a, b, c} Permutasi yang dapat dibuat adalah abc, acb, bac, bca, cab, cba. Ada 6 susunan yang berlainan. Atau Permutasi yang dapat dibuat adalah = (3)(2)(1) = 6 (susunan yang berlainan)

Banyaknya permutasi n-obyek berlainan yang disusun melingkar Teorema (2): Banyaknya permutasi n-obyek berlainan yang disusun melingkar adalah (n-1)! Contoh: Berapa banyaknya permutasi dari 5 orang yang duduk di meja bundar. Jawab: Misalnya nama orang tersebut adalah A, B, C, D, E Banyaknya permutasi yang dapat dibentuk melingkar ini adalah 4! = 24 susunan

Teorema (3): Contoh: Jawab: Banyaknya permutasi dari n-obyek yang berlainan jika diantaranya berjenis pertama, berjenis ke-2, …. ,berjenis ke-k adalah Contoh: Berapa banyaknya jadwal yang dapat disusun dalam penyelenggaraan pelatihan kerja, untuk 3 penceramah dalam 3 pertemuan bila ke-3nya bersedia memberikan pelatihan setiap hari selama 5-hari kerja? Jawab: Dalam hal ini n=5 dan k=3, banyaknya jadwal yang dapat disusun dalam penyelenggaran pelatihan kerja tersebut adalah

KOMBINASI Suatu himpunan bagian yang terdiri dari k elemen yang diperoleh dari suatu himpunan dengan n elemen disebut suatu Kombinasi dari n elemen setiap kali diambil k elemen. Diberi simbol sebagai: Dengan rumus:

Teorema (4): Banyaknya kombinasi dari n-obyek yang berlainan bila diambil sebanyak r-sekaligus adalah Contoh: Dalam mengadakan suatu pemilihan dengan menggunakan obyek 4 orang pedagang kaki lima untuk diwawancarai, maka untuk memilih 3 orang untuk satu kelompok. Ada berapa cara kita dapat menyusunnya? Jawab: 4C3 =4! / 3! (4-3)!= (4.3.2.1) / 3.2.1.1= 24 / 6= 4 cara

Teorema (5): Banyaknya cara menyekat suatu himpunan dari n-obyek dalam r-sel, masing-masing berisi unsur dalam sel-pertama, dalam sel ke-2, … , dalam sel ke-r adalah Catatan: Dari satu kombinasi dapat disusun k! permutasi, ini berarti bahwa jumlah permutasi yang diperoleh dari semua kombinasi, sama dengan k! kali jumlah kombinasinya. Jadi atau

Contoh: Jawab: Jawab : Jumlah seluruh sekat adalah cara Berapa banyaknya cara untuk menampung 7 orang dalam 3 kamar hotel, jika tersedia 1 kamar mempunyai 3 tempat tidur sedangkan 2 kamar lainnya mempunyai 2 tempat tidur? Jawab: Jumlah seluruh sekat adalah cara Berapa kombinasi dari 4 huruf ABCD, jika diambil 3 huruf ? Jawab : Untuk n=4 dan k=3 diperoleh

Keterangan: Kombinasi Permutasi ABC ACB BAC BCA CAB CBA ABD ADB BAD Tabel Kombinasi Permutasi ABC ACB BAC BCA CAB CBA ABD ADB BAD BDA DAB DBA ACD ADC CAD CDA DAC DCA BCD BDC CBD CDB DBC DCB Keterangan: AB, ACB, BAC, BCA, CAB, CBA adalah kombinasi-kombinasi yang sama (lihat baris pertama)