PENULISAN DAN PEMBACAAN FILE Bambang Marhaenanto
Tujuan Membuat file (tipe sequensial) yang dapat menyimpan data text (karakter ASCII) Menuliskan text ke dalam file (baru atau yang sudah ada) Membaca text dari suatu file
Sintax Open <NamaFile> For <Mode> As #<NomorFile> NamaFile = string yang memuat direktori/path dan nama file (termasuk ekstensinya) “latihan.txt” “c:\latihan.txt” “d:\tip2014\a\latihan.txt” NmFile$ = “c:/contoh.bbm” Filename$ = “index.html” Mode : Output, Input, Append
Mode Output Append Input Digunakan untuk membuat file baru yang masih kosong Jika sudah ada sebelumnya, akan dihapus tanpa konfirmasi Append Digunakan untuk melanjutkan penulisan data ke dalam file yang sudah ada Jika filenya belum ada, akan dibuat file baru Input Digunakan untuk membaca data dari sebuah file
NomorFile Berupa angka 1, 2, 3 .. dst Digunakan untuk identitas file jika pada saat yang sama terbuka beberapa file. Contoh: Open “latihan.txt” For Append As #1 Open “contohsoal.txt” For Output As #2
Menulis data ke dalam file Perintah: Open ……For Output/Append ……… As #1 Print #1, . Write #1, Close #1
Membaca File Perintah: Open …… For Input As #1 Input #1, <Variabel1>, <Variabel2>, … . Close #1
Latihan Buat file “Contoh.txt” pada root directory drive d Tuliskan 1 baris kalimat “Selamat mencoba penulisan file sequensial” Tuliskan 10 baris kalimat “Selamat mencoba penulisan file sequensial” Cek hasilnya dengan Notepad!