Percabangan & Percabangan Bertingkat Materi Teori Algoritma dan Pemrograman 1
Tujuan Instruksi Khusus Memahami logika percabangan dan percabangan bertingkat Mampu menerapkan logika percabangan dan percabangan bertingkat dalam sebuah aplikasi sederhana
Percabangan? Mengatur urutan pengerjaan program dengan mengacu pada kondisi ekspresi yang diberikan Ekspresi bernilai benar/true/1, mengeksekusi perintah/statement yang diletakkan pada kondisi true Ekspresi Eks.boolean Statement; ... Benar Salah Kondisi ekspresi? Perintah 1 Perintah 2 …. Statement (kondisi ekspresi benar)
Percabangan? Bila dientrikan nilai 50, apa yang terjadi?? Bila dientirkan nilai 80, apa yang terjadi??
Percabangan? Bila dientrikan nilai 50, apa yang terjadi?? Bila dientirkan nilai 80, apa yang terjadi??
Percabangan bertingkat Memanfaatkan kondisi ekspresi salah/false/0 untuk proses evaluasi dengan ekspresi yang berbeda Ekspresi 1 Ekspresi 2
Percabangan bertingkat Bila dientrikan nilai 50, apa yang terjadi?? Bila dientrikan nilai 60, apa yang terjadi?? Bila dientirkan nilai 80, apa yang terjadi??
Latihan 1 Buatlah flowchartnya.
Latihan 2 Buat flowchart dan buat project scratchnya untuk menghitung luasan bidang. Bidang yang dihitung ada tiga jenis, yaitu segi empat, segi tiga, dan lingkaran. Skenario perhitungannya adalah sebagai berikut: Pilih jenis bidang yang akan dihitung Entrikan datanya (janjang dan lebar untuk segi empat, alas dan tinggi untuk segi tiga, jari-jari untuk lingkaran) Hitung luas bidangnya (sesuaikan cara perhitungannya dengan jenis bidang yang dipilih) Tampilkan hasil perhitungan luas bidangnya