ABSTRAK TATA CARA PEMBAYARAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR UNTUK KENDARAAN BARU DAN KENDARAAN BEKAS BERPLAT MERAH PADA PROVINSI LAMPUNG OLEH MEISISCAPATRICIA Tujuanpenelitianiniadalahmengetahuibagaimanakah Tata Cara Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor untuk Kendaraan Baru dan Bekas Berplat Merah Pada Provinsi Lampung. Metode yang digunakan untuk menunjang proses penelitian ini adalah studi pustaka terhadap buku-buku yang memiliki kesesuaian isi dengan permasalahan yang diangkat pada penelitian ini, metode observasi terhadap kegiatan-kegiatan yang berkaitan, dan juga metode wawancara terhadap sumber informasi tentang penelitian ini. Berdasarkanpermasalahan di atas, diperolehkesimpulanbahwa Tata Cara PembayaranPajakKendaraanBermotoruntukKendaraanBarudanKendaraanBekasB erplatMerahpadaProvinsi Lampung sudahsesuaidancukupbaik.Hanyasajadalampelaksanaannyamasihditemukankendal adalampembayaranPajakKendaraanBermotorBerplatMerahcontohnyaseringterjadi keterlambatanmembayarpajaksehinggadiperlukansosialisasi lebihjelasdanjugapenegakanhukum lebihtegasuntukkelancaranpelaksanaanpembayaranPajakKendaraanBermotor. yang