KONTRAK PROGRAM DAN SILABUS MATA KULIAH KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3) D III ANALIS KESEHATAN.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Mata Kuliah Jurnalistik Fashion
Advertisements

Bobot : 3 SKS Dosen : Dian Kurniawan, SE., MSi.
PEMROGRAMAN CLIENT / SERVER (PERTEMUAN I)
Tujuan Umum Agar mahasiswa dapat Memahami Prinsip Komunikasi Data 3 SKS.
KODE : UM100 MATA KULIAH : Pendidikan Pancasila BEBAN KREDIT : 2 SKS
Teori Organisasi Umum dosen: FIRDAUS.
GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN
HUKUM PERDATA ISLAM Rabu, 3 September TATA TERTIB PERKULIAHAN 1. Berpakaian sopan dan rapi 2. Alat komunikasi dinonaktifkan 3. Batas waktu keterlambatan.
Toksikologi Program Studi Analis Kesehatan Fakultas Ilmu Kesehatan
OLEH : YETI HERNAWATI, SST.,M.Keb
Penyimpanan dan Transportasi Bahan
Etika Kepribadian (KMN)
UNIVERSITAS ESA UNGGUL
Kontrak Perkuliahan Pengantar Proses Stokastik
OLEH : YETI HERNAWATI, SST.,M.Keb
Analisis dan Perancangan Sistem Informasi (4 SKS)
1. Deskripsi Perkuliahan
KONTRAK dan SILABUS METODOLOGI PENELITIAN
SANITASI MAKANAN & MINUMAN
PEMOGRAMAN BERORIENTASI OBJEK
Teknik Transmisi Seluler (DTG3G3)
Pembangunan Sistem e Learning
Kesehatan Lingkungan dalam Bencana
KONTRAK KULIAH Nama mata kuliah : Praktikum Metodologi Penelitian
PENDAHULUAN.
KONTRAK dan SILABUS METODOLOGI PENELITIAN
PENGEMBANGAN MEDIA BELAJAR
KOMITMEN MENU.
MATERI PERKULIAHAN PEMROGRAMAN I (Remedial)
Teori Pengambilan Keputusan Febriyanto, SE,MM.
Tujuan Mata Kuliah PIP Tujuan Mata kuliah:
MANAJEMEN PENGENDALIAN MUTU
PENDAHULUAN.
Kuliah Riset Teknologi Informasi
U N I V E R S I T A S B U D I L U H U R F A K U L T A S T E K N O L O G I I N F O R M A S I PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI PROGRAM STUDI TEKNIK.
MK. Manajemen Reproduksi dan Inseminasi Buatan
KONTRAK DAN SILABUS PERKULIAHAN DASAR MANAJEMEN DAN BISNIS
Technopreneur Silabus & Kontrak Kuliah
MATERI PERKULIAHAN ALGORITMA & PEMROGRAMAN
KONTRAK SILABUS MK METODOLOGI PENELITIAN
PENDIDIKAN SEPANJANG HAYAT
Bioteknologi Pengolahan Limbah
KONTRAK PERKULIAHAN mk. SANITASI PERUMAHAN DAN TTU
PENILAIAN PENGETAHUAN
Universitas Negeri Semarang
Telaah Kurikulum Fisika
Komponen Penilaian Item Bobot Presensi 10% Kuis Tugas Kelompok 30% UTS
KEPENDUDUKAN.
BIOLOGI DASAR Kode / SKS : FF / 3 ( 2-3) SKS
KONTRAK KULIAH MK. DASAR-DASAR AKUNTANSI
Kontrak Perkuliahan BIMBINGAN KONSELING
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
PENGANTAR PRAKTIKUM PPM
Kontrak Perkuliahan // DNJ // PBM
KALKULUS 1 Alb. Joko Santoso
Slamet Widodo, MSi. Mokh. Rum, MP.
KONTRAK PERKULIHAN PERILAKU DALAM BERORGANISASI
PRAKTIKUM NUTRISI TERNAK
ORGANISASI KOMPUTER II
Syarat Mengikuti Perkuliahan
KONTRAK KULIAH GENETIKA
PENILAIAN PENGETAHUAN
PERKENALAN Ali Muqoddas, S.Sn.,M.Kom
Kontrak Pembelajaran BIOFARMASETIKA STIKES HARAPAN BANGSA PURWOKERTO 2018.
Prodi: Akutansi/Manajemen
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
TEKNOLOGI SEDIAAN STERIL. KONTRAK PERKULIAHAN BOBOT SKS = 2 13 KALI PERTEMUAN  6 KALI SEBELUM MID DAN 7 KALI SESUDAH MID DOSEN PENGAJAR TUNGGAL, ADA.
TEKNIK AUDIT LINGKUNGAN
RUPA DASAR 3D Intoduction.
KONTRAK KULIAH K3 (PERTEMUAN 1) Dosen: Mutrofin Rozaq, M.Pd Telp./SMS/WA:
Transcript presentasi:

KONTRAK PROGRAM DAN SILABUS MATA KULIAH KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3) D III ANALIS KESEHATAN

KONTRAK PROGRAM KEHADIRAN MAHASISWA DALAM PERKULIAHAN MINIMAL 90 % MAHASISWA HADIR TEPAT WAKTU, TERLAMBAT MELEBIHI 15 MENIT TIDAK DIPERKENANKAN MASUK

Nama Mata Kuliah: Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Beban Kredit: 3 SKS (T:1 sks, P: 2 sks) Tim Pengajar: Maulin Inggraini, M.Si (0812-9647-3661) Reza Anindita, M.Si. (0856-4117-8766) Pangeran Andareas, M.Si. (0812-9757-4443)

DESKRIPSI Mata kuliah ini diberikan sebagai penunjang keahlian bagi mahasiswa untuk memahami tentang higiene dan sanitasi di laboratorium kesehatan. Prinsip kesehatan dan keselamatan kerja serta cara pertolongan pertama pada kecelakaan (P3K) di laboratorium kesehatan.

CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami pengertian higiene dan sanitasi Memahami jenis-jenis laboratorium kesehatan Memahami bangunan dan sarana laboratorium Memahami pedoman umum cara kerja yang benar di laboratorium (good laboratory practices) Memahami sterilisasi, desinfeksi, dan dekontaminasi Memahami penanganan limbah klinik, biologi dan kimia Memahami cara kerja di Laboratorium Kesehatan. Memahami jenis-jenis kecelakaan di laboratorium. Memahami sumber kecelakaan di laboratorium (human failure and environment failure). Memahami penanganan Bahan Berbahaya dan Beracun (B3). Memahami penanganan bahan infeksius. Memahami P3K terhadap korban menelan asam dan basa Memahami P3K terhadap korban mata terkena asam atau basa Memahami P3K terhadap korban luka bakar

BOBOT DAN METODE PENILAIAN A. PEMBOBOTAN Teori UTS = 35 % UAS = 35 % Tugas = 30 % Praktek Ujian Praktek I = 30 % Ujian Praktek II = 35 % Ujian Praktek III = 35%   B. METODE PENILAIAN Total Nilai Akhir = ( nilai akhir x 1 sks) + (nilai praktek x 2 sks) 3