Konstruktor dan Destruktor

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pemrograman JAVA (TIB09)
Advertisements

FUNGSI Erizal, S.Si, M.Kom Universitas Respati Yogyakarta
Deklarasi Class Kelas pada Java dideklarasikan dengan menggunakan kata kunci class. Contoh : class Mobil { String warna; int thn_prod; } Mobil Data :
Kelas & Objek.
1.Overloading method 2.Konstruktor 3.Overloading konstruktor 1.Overloading method 2.Konstruktor 3.Overloading konstruktor.
FUNGSI Deklarasi dan Definisi fungsi Void dan Non-void Fungsi main.
Polymorphism Suatu fungsi anggota dari suatu class dapat dijadikan sebagai fungsi virtual Jika fungsi ini dideklarasikan kembali pada class turunan dan.
Nur Hayatin, S.ST Jurusan Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Malang Sem Genap 2010.
10 KELAS class nama_class struct nama_struct
BAB V – KONSTRUKTOR DAN DESTRUKTOR
BAB III – CLASS (1) DIKTAT PBO Oleh: Adam Mukharil B. S.Kom.
Modul 11 – Hendi Hermawan - 1
Membuat Class Sendiri Atribut Pertemuan : Object Oriented Programming.
Pemrograman Berorientasi Obyek Oleh Tita Karlita
Class.
METHOD Object Oriented Programming with JAVA 2011/2012.
CLASS Tipe data kelas didefinisikan dengan kata kunci (keyword) class, yang merupakan generalisasi dari pernyataan struct. Pernyataan struct secara umum.
Struktur & Kelas Erizal, S.Si, M.Kom Universitas Respati Yogyakarta
Bagian 6 Pembahasan Kelas Dalam C++
POINTER (VAR.PENUNJUK)
Pertemuan 22 POINTER Bag.2 Dasar Pemrograman Renni Angreni, S.Kom.
KONSTRUKTOR & DESTRUKTOR
07 Advanced Class Features
#include //bagian modul int hitung(x,y) { return(x+y); } //bagian utama main() { int jumlah,a,b; a=8; b=2; jumlah=hitung(a,b); cout
P O I N T E R. Merupakan sebuah variabel yang berisi alamat dari variabel lain. Suatu pointer dimaksudkan untu menunjukan ke suatu alamat memori sehingga.
Friend. Adalah fungsi bukan anggota kelas yg dapat mengakses anggota kelas. Secara umum friend berguna jika terdapat suatu operasi yg hendak mengakses.
PERTEMUAN KE-9 IFII SAINTEC UIN SGD. FUNCTION (FUNGSI) Function (fungsi) adalah kumpulan pernyataan/statement yang diberi nama, dimana nama tersebut dapat.
OOP Java Minggu 2b Dasar OOP. Class (1) Deklarasi class : [ *] class { [ *] } Cat : [] = optional, * = repeat 0-N.
POINTER Bag.2 Pertemuan 22 Dibuat oleh : Renni Angreni, S.Kom. Triana Elizabeth, S.Kom.
Object Oriented Programings Pertemuan 11
Pertemuan 10 Constructor dan Destructor
Kelas A dapat memiliki referensi ke obyek dari kelas- kelas lain sebagai anggota. Kadang-kadang disebut sebagai hubungan “has-a”. Sebagai contoh, sebuah.
Universitas Respati Yogyakarta
MEMBUAT KELAS SENDIRI Dewi Sartika, M.Kom.
Firman Asharudin | Pemrograman Lanjut
12.Objek S. Indriani L, M.T 12. Objek.
Class & Object Disusun Oleh: Reza Budiawan Untuk:
Pemrograman Visual I Outline: Method Method Void & fungsi
Outline: Class Objek Konstruktor Destruktor Overloading dan Tipe value
Access Modifier.
Informatique Engineering Ahmad Dahlan University May 17, 2004
Universitas Respati Yogyakarta
Constructor dan Overloading
POLYMORPHISM (Overloading)
10. Kelas S. Indriani L, M.T.
MODIFIER JAVA.
KELOMPOK 9 ROBBY SETIAWAN AKBAR BAI ALIM WASSAHUA
Constructor overloading
Constructor dan Destructor Pertemuan 17
Pewarisan (Inheritance)
KELAS DAN OBJEK BAGIAN I Pertemuan 6.
Struktur.
MEMBUAT CLASS SENDIRI 2.
Kelas & Objek.
Membuat Kelas.
QUIS Algoritma Pemrograman I
Class.
PBO Lanjutan Membuat Kelas.
Praktikum 02 konstruksi class
DIKTAT PBO Oleh: Adam Mukharil B. S.Kom. BAB IV – CLASS (2)
Matakuliah : M0074/PROGRAMMING II Tahun : 2005 Versi : 1/0
Materi 9 Pembahasan CLASS Dalam C++
DIKTAT PBO Oleh: Adam Mukharil B. S.Kom. BAB III – CLASS (2)
Inisiasi Class dan Object
Pemrograman Berbasis Objek
Oleh : Rahmat Robi Waliyansyah, M.Kom.
Pertemuan 3 Class dan Objek (Lanjutan)
Oleh : Rahmat Robi Waliyansyah, M.Kom.
Dasar-dasar Pemrograman Berbasis Obyek. kelas Kelas pada java didefinisikan dengan menggunakan kata kunci class.
- PERTEMUAN 2- CONSTRUCTOR
Transcript presentasi:

Konstruktor dan Destruktor Erizal, S.Si, M.Kom Universitas Respati Yogyakarta erizalmik@yahoo.com http://erizal.wordpress.com

Konstruktor Konstruktor adalah fungsi khusus anggota kelas yang otomatis dijalankan pada saat penciptaan objek (mendeklarasikan instance). Konstruktor merupakan sebuah method yang digunakan untuk : membuat objek dari suatu kelas menginisialisasi nilai atribut yang dimiliki kelas Nama konstruktor = nama kelas

Konstruktor Konstruktor tidak mempunyai tipe hasil, bahkan juga bukan bertipe void. Biasanya konstruktor dipakai untuk inisialisasi anggota data dan melakukan operasi lain seperti membuka file dan melakukan alokasi memori secara dinamis. Meskipun konstruktor tidak harus ada di dalam kelas, tetapi jika diperlukan konstruktor dapat lebih dari satu. Biasanya konstruktor tidak memiliki return value.

Jenis Konstruktor Tiga jenis Konstruktor : Konstruktor default : tidak dapat menerima argumen, anggota data diberi nilai awal tertentu Konstruktor penyalinan dengan parameter : anggota data diberi nilai awal berasal dari parameter. Konstruktor penyalinan objek lain : parameter berupa objek lain, anggota data diberi nilai awal dari objek lain.

Contoh Program //Program Konstruktor #include<iostream.h> #include<conio.h> class titik { int x; int y; public: titik() //konstruktor default x = 0; y = 0; } titik(int nx, int ny) // konstruktor penyalinan x = nx; y = ny; titik(const titik& tt) // konstruktor penyalinan objek x = tt.x; y = tt.y; int NX() { return x; } // fungsi anggota biasa int NY() { return y; } // fungsi anggota biasa };

Contoh Program Hasil keluaran program : t1 = 0,0 t2 = 10,20 t3 = 10,20 void main() { titik t1; // objek dg konstruktor default titik t2(10, 20); // objek dg konstruktor penyalinan titik t3(t2); // objek dg konstruktor penyalinan objek cout<<”t1 = ”<< t1.NX() << “, “<<t1.NY()<<endl; cout<<”t2 = ”<< t2.NX() << “, “<<t2.NY()<<endl; cout<<”t3 = ”<< t3.NX() << “, “<<t3.NY()<<endl; getch(); } Hasil keluaran program : t1 = 0,0 t2 = 10,20 t3 = 10,20

Penjelasan Program Objek t1 diciptakan dengan otomatis menjalankan konstruktor default. Dengan demikian anggota data diberi nilai x = 0, dan y = 0. Penciptaan objek t2 diikuti dengan menjalankan konstruktor kedua, mengakibatkan anggota data diberi nilai x= 10 dan y = 20. Terakhir, t3 diciptakan dengan menyalin objek dari t2, mengakibatkan pemberian nilai kepada anggota data sama dengan objek t2.

Destruktor Destruktor adalah pasangan Konstruktor. Pada saat program menciptakan objek secara otomatis Konstruktor akan dijalankan. Biasanya dimaksudkan untuk memberi nilai awal variabel private. C++ menyediakan fungsi Destruktor (penghancur atau pelenyap) yang secara otomatis akan dijalankan pada saat berakhirnya kehidupan objek. Fungsi Destruktor : untuk mendealokasikan memori dinamis yang diciptakan Konstruktor. Nama Destruktor sama dengan nama kelas ditambah awalan karakter tilde(~).

Contoh Program // Contoh Konstruktor dan Destruktor #include<iostream.h> class Tpersegi { int *lebar, *panjang; public: Tpersegi (int, int); ~Tpersegi(); int Luas() {return (*lebar * *panjang);} }; Tpersegi::Tpersegi(int a, int b) lebar = new int; panjang = new int; *lebar = a; *panjang = b; } Tpersegi::~Tpersegi() delete lebar; delete panjang;

Contoh Program int main() { Tpersegi pers(3,4), persg(5,6); cout<< “Luas pers = ”<<pers.Luas()<<endl; cout<< “Luas persg = ”<<persg.Luas()<<endl; return 0; }

END OF MODUL - 7