Fungsi-fungsi String Fungsi String berfungsi untuk memanipulasi nilai bertipe string yaitu nilai yang dapat berisi teks, angka, atau simbol khusus.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PERINTAH PENDEK.
Advertisements

PERINTAH PENDEK.
Oleh Intan Nuansa Mega Pratiwi 8F IstilahKeterangan DeletedTombol untuk menghapus satu karakter sebelah kanan pointer. BackspaceTombol untuk menghapus.
PERINTAH PENDEK. DELETE  Delete yaitu tombol untuk menghapus satu karakter sebelah kanan pointer BACKSPACE UNDO  Backspace yaitu tombol untuk menghapus.
PERINTAH PENDEK.
ABS Menentukan harga mulak (Absolut) nilai numerik. Bentuk Umum =ABS(x) X= Nilai atau alamat sel yang berisi nilai numerik atau rumus yangmenghasilkan.
Selection Pertemuan 2 Praktikum Pemrograman Visual 1.
Tipe data dan algoritma dasar
Putu Darmawan,S.Kom,MM Bahasa Pemrograman 1 1 MENGGUNAKAN FUNGSI MSGBOX() fungsi msgbox() adalah fungsi untuk menampilkan kotak pesan (message), dan kita.
BAB IV FUNGSI-FUNGSI Fungsi adalah suatu program yang dapat menerima berbagai nilai dan memberikan umpan balik tertentu. Nilai yang dimasukan dalam suatu.
PENCARIAN (SEARCHING)
Notasi Algoritma.
KOTAK DIALOG / MESSAGEBOX
ATA 2014/2015 Bab 2 : Manipulasi Data pada Lembar Kerja Ms Excel
Struktur Dasar Java Percabangan & Perulangan
METHOD Object Oriented Programming with JAVA 2011/2012.
Percabangan/Pemilihan
DIALOG BOX.
Tombol untuk menghapus satu karakter sebelah kanan pointer.
LOOPING dan array Tinaliah, S. Kom.
Field Name / Nama Field Data Type / Tipe Data
void draw() { background(204); int s = second(); int m = minute(); int h = hour(); line(s, 0, s, 33); line(m, 33, m, 66); line(h, 66, h, 100); }
Formula dan Fungsi Microsoft Excel.
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Pertemuan String Matakuliah : T0616 / Algoritma dan Pemrograman
Algoritma (Struktur, Tipe Data, Input/Output)
Notasi Algoritma.
Percabangan dan Perulangan
PENGENALAN SPSS.
Pemrograman VB.NET Pertemuan 3.
1 Latihan Pertemuan String Matakuliah: T0616 / Algoritma dan Pemrograman Tahun: 2007 Versi: 1/0.
Fungsi String dan Fungsi Date Pemograman Berorientasi Objek I 4 sks Tinaliah, S.Kom Slide from Herianto.
Kondisi, Operator, dan Variabel Pemograman Berorientasi Objek I 4 sks Arfansyah, M.Kom.
PERTEMUAN 4 Pemrograman Visual
Bab 2 : Manipulasi Data pada Lembar Kerja Ms Excel
PEMROGRAMAN DASAR.
Percabangan.
Algoritma dan Pemrograman STRUKTUR PEMILIHAN (SELECTION) lanjutan
Pertemuan 2 Dani Hamdani, S.Kom..
Dasar-Dasar Pemrograman
Pengantar Pemrograman
Field Name / Nama Field Data Type / Tipe Data
FUNGSI Dalam Visual foxpro menyediakan beberapa fungsi yang biasa dipakai dalam pemograman. Fungsi tersebut antara lain fungsi konversi, fungsi string,
LINGKUNGAN TURBO PASCAL
TEKNIK PENURUNAN.
Pertemuan 4 Dani Hamdani, S.Kom..
Pseudocode – Tipe Data, Variabel, dan Operator
KARYA : DHIEO KURNIAWAN KELAS : 8F NO : 10
Algoritma dan Pemrograman
Membuat Dokumen dengan Software Pengolah Angka
PERTEMUAN 5 Pemrograman Visual
FUNGSI STANDARD VISUAL BASIC 6.0
Lulu Mawaddah Wisudawati
ABS Menentukan harga mulak (Absolut) nilai numerik. Bentuk Umum =ABS(x) X= Nilai atau alamat sel yang berisi nilai numerik atau rumus yangmenghasilkan.
ABS Menentukan harga mulak (Absolut) nilai numerik. Bentuk Umum =ABS(x) X= Nilai atau alamat sel yang berisi nilai numerik atau rumus yangmenghasilkan.
ALGORITMA & STRUKTUR DATA I
PERINTAH PENDEK Delete Tombol untuk menghapus satu karakter sebelah kanan pointer Backspace Tombol untuk menghapus satu karakter sebelah kiri pointer.
Perintah Pendek.
Algoritma dan Pemrograman STRUKTUR PEMILIHAN (SELECTION) lanjutan
Perintah Pendek.
Menggunakan Fungsi String
Pemrogram 1 Agus Darmawan, S.kom.
JENIS-JENIS DATA PADA MS. EXCEL 2007
Dasar-dasar PHP - Pengantar - variabel - operator -struktur kontrol
Pertemuan 2 JavaScript.
TIPE DATA String Skalar ARIF HARJANTO, S.T.
Pemilihan Dua Kasus, tiga kasus dan banyak kasus
PERINTAH PENDEK.
Komponen table Ms. Access
Transcript presentasi:

Fungsi-fungsi String Fungsi String berfungsi untuk memanipulasi nilai bertipe string yaitu nilai yang dapat berisi teks, angka, atau simbol khusus.

Fungsi Keterangan Contoh ASC(str) Mengubah string menjadi nilai ASCII ASC(“A”) = 65 Char(Int) Mengubah nilai ASCII menjadi karakater Char(65) = “A” lower(str) Mengubah semua string menjadi huruf kecil Lower(“Visual”) = “visual” Left(str,int) Mengambil huruf dari kiri string str sebanyak int Left(“Visual”,3) = “Vis” Len(str) Menghitung panjang string Len(“Visual”) = 6 Ltrim(str) Memotong spasi disebelah kiri string str Ltrim(“ Visual”)=”Visual” Mid(Str,Intstart,Intlen) Mengambil huruf dari tengah string str yang diawali dari posisi intstart sebanyak intLen Mid(“Visual”,3,4) = “sual” Right(Str,int) Mengambil huruf dari kanan string str sebanyak int Right(“Visual”,3)= “ual” Trim(str) Memotong spasi string Trim(“Visual “)=”Visual” String( ) Mengubah nilai numerik menjadi string String(100)=”100” Reverse( ) Membalik urutan huruf string Reverse(“Visual”)=”lausiV” Upper(str) Mengubah semua string menjadi huruf besar Upper(“visual”)=”VISUAL”

Fungsi Keterangan Contoh Tanggal dan Jam Fungsi Tanggal dan Jam berfungsi untuk memanipulasi nilai-nilai tanggal dan jam. Biasanya fungsi ini digunakan untuk pembuatan objek waktu, tanggal, dan sebaginya. Fungsi Keterangan Contoh Day Menampilkan angka tanggal Day(2008/11/15) = 15 Month Menampilkan angka bulan Day(2008/11/15) = 11 Year Menampilkan angka tahun Day(2008/11/15) = 2008 Today Menampilkan tanggal system / saat ini Today( ) Now Menampilkan jam sytem Now( ) Hour Menampilkan angka Jam Hour(10:15:25)= 10 Minute Menampilkan angka menit Minute(10:15:25)= 15 Second Menampilkan angka detik Second(10:15:25)= 25

MESSAGEBOX Digunakan untuk menampilkan pesan dalam suatu kotak dialog 1. MessageBox Sebagai Procedure Syntax : MessageBox ( <judul window>, <pesan>,<icon>) Contoh : MessageBox(“Salam”,”Selamat Datang”,Information!) 2. MessageBox Sebagai Fungcion MessageBox ( <judul window>, <pesan>,<icon>,<tombol>,<tombol default>) Integer I I=MessageBox(“Pilihan”,”Klik Sebuah tombol :”,Information!, YesNoCancel!) IF I = 1 THEN // Tombol YES ditekan ELSEIF I = 2 THEN // Tombol NO ditekan ELSE // Tombol CANCEL ditekan ENDIF