Pelayanan Kesehatan
Sehat menurut World Health Organisation Keadaan sempurna baik fisik, mental, sosial, bukan hanya bebas dari penyakit, cacat, dan kelemahan.
Sehat menurut Kementerian Kesehatan RI Kesehatan adalah suatu keadaan sejahtera jasmani, rohani, dan sosial yang memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial dan ekonomis. Sehat itu dinamis bukan statis
Pencegahan Primer Dilakukan sebelum sakit, mencegah supaya jangan sakit dengan Pola Hidup Sehat NEW START CELEBRATIONS
Pencegahan Sekunder Saat mulai sakit (diagnosis dini) Pengobatan segera Mencegah penularan Mengobati, menghentikan penyakit Mencegah komplikasi, jangan cacat
Pencegahan Tertier Rehabilitasi Dapat berfungsi optimal sesuai keadaannya.