SPOROZOA (Apicomplexa) Apical complex : seperangkat organel terdapat pada daerah ujung sel) Pada tahap dewasa tidak ada flagela atau cilia Contoh : Plasmodium, Toxoplasma
Ciri-ciri SPOROZOA Semua Sporozoa hidup sebagai parasit Tidak mempunyai alat gerak Vegetatif (schizogoni/pembelahan diri berlangsung dalam tubuh inang dan sporogoni/membuat spora yang berlangsung dalam tubuh inang perantara) Generatif perkawinan sel-sel gamet
SIKLUS HIDUP PLASMODIUM (Di tubuh manusia dan di tubuh nyamuk)
Macam-macam Plasmodium: Plasmodium falciparum : Malaria tropika, masa sporulasi tidak teratur (masa sporulasi (1-2x24 jam)
2. Plasmodium vivax : Malaria tertiana, masa sporulasi 2 x 24 jam
3. Plasmodium malariae : Malaria quartana, masa sporulasi 3 x 24 jam
4. Plasmodium ovale, penyebab penyakit limpa, masa sporulasi (2x24 jam)
Peran Protozoa dalam Kehidupan Manusia Menguntungkan: Merupakan pengontrol bakteri di alam Sumber makanan untuk hewan air Cangkangnya sebagai penunjuk dalam pencarian minyak, gas alam, mineral. Jenis Foraminifera Kerangkanya jika mengendap di dasar laut menjadi tanah Radiolaria, untuk penggosok. Jenis Radiolaria Foraminifera Radiolaria
Entamoeba histolytica, penyebab disentri Merugikan: Entamoeba histolytica, penyebab disentri Trypanosoma brucei, penyebab penyakit tidur Trypanosoma evansi, penyebab penyakit pada hewan ternak Leishmania, penyebab penyakit kala-azar Trichomonas vaginalis, parasit pada alat kelamin wanita & saluran kelamin laki-laki Balantidium coli & Entamoeba coli, penyebab diare Toxoplasma gondii, penyebab toksoplasmosis Plasmodium, penyebab malaria Entamoeba histolytica Trichomonas vaginalis Balantidium coli Plasmodium