BATCH FILE Elyna Fazriyati, SKom
BATCH FILE FILE BEREKSTENSI .BAT BERISI SEKUMPULAN PERINTAH INTERNAL ATAU EKSTERNAL DOS DIJALANKAN MELALUI PROMPT DOS
PERINTAH PADA BATCH FILE REM – memberikan komentar ECHO – menampilkan pesan sesuai dengan yang dibuat PAUSE – menahan perintah atau menghentikan sementara GOTO – melompat atau menjalankan perintah ke suatu variabel atau daerah batch tertentu CALL – memanggil batch file lain
PERINTAH PADA BATCH FILE AUTOEXE.BAT - file yang dijalankan otomatis oleh DOS begitu komputer dinyalakan SET – memberikan nilai pada suatu variabel IF – mengambil keputusan berdasarkan kondisi FOR – menjalan suatu kondisi secara berulang START – memanggil atau menjalankan suatu aplikasi dari batch file
MEMBUAT BATCH FILE Menggunakan perintah internal yaitu COPY CON Untuk menjalankannya dengan mengetikan nama batch file pada DOS