Analisis pengaruh faktor kekurangan gizi pada anak menggunakan metode cause-effect diagram (fishbone) Oleh Sri Hayatun Nufus (1208101010012) Risna Novia Dara (1208101010015)
Kurang gizi merupakan salah satu masalah yang dialami oleh manusia PENDAHULUAN Kurang gizi merupakan salah satu masalah yang dialami oleh manusia Kekurangan gizi dapat mengakibatkan berbagai kelainan kelainan kesehatan Cause-effect diagram dapat digunakan untuk menganalisis akibat dari kekurangan gizi Masalah yang dibahas merupakan faktor penyebab kekurangan gizi, gambaran faktor tersebut kedalam cause-effect diagram, serta upaya perbaikan gizi.
Tinjauan Pustaka Cause-effect diagram Ditemukan di Jepang dengan nama diagram Ishikawa Mempunyai nama lain yaitu Fishbone Diagram (Diagram Tulang Ikan) Dapat menunjukkan sebuah dampak atau akibat dari sebuah permasalahan, dengan berbagai penyebabnya.
KEKURANGAN GIZI Disebabkan oleh beberapa faktor Lanjutan Disebabkan oleh beberapa faktor Bisa berakibat bagi kesehatan KEKURANGAN GIZI
METODOLOGI PENELITIAN Penelitian dilakukan di FMIPA Unsyiah dengan waktu ±2 minggu Sampel yang diambil adalah beberapa faktor faktor penyebab kekuarangan gizi pada anak beserta akibat dari kekuranga gizi
HASIL ANALISIS