Modal dasar pengembangan industri pariwisata
Hal ini mengingat Indonesia memiliki beberapa keunikan, antara lain: (a) keragaman dan keindahan alam (b) keragaman suku dan adat istiadat (c) keragaman seni dan hasil kerajinan rakyat, dan sebagainya
Sebagaimana dinyatakan oleh Departemen Kebudayaan dan Pariwisata, Indonesia memiliki sumber daya yang dapat dijadikan modal dasar pembangunan sektor pariwisata, yang terdiri dari:
Luas wilayah dan letak strategis
Sumber Daya Alam
Penduduk yang besar dan budaya yang beragam
Stabilitas Keamanan
Komitmen politik dari pemerintah
Keberhasilan pembangunan
The end....... ’