Mengolah Gambar Menggunakan Corel Draw

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Oleh : Deri Suyatma. Arahkan mouse pada menu View kemudian beri tanda ceklis pada Snap to Grid 7 Snap to Objects.
Advertisements

TUTORIAL MEMBUAT LOGO “K4KIK UNITED“
Tutorial Logo Carrefour
Kelas XII Semester I SMA Negeri 2 Bandung Oleh : Fatdiyanto Ashari Sucipto.
MEMBUAT DESAIN STEMPEL DENGAN CORELDRAW 12
CorelDraw Daftar Isi : Tujuan Pembelajaran Mengaktifkan Program
Selamat Datang di Tutorial Corel DRAW ® 12 Indah Afif Khairunnisa XII IA-5 SMA Negeri 1 Depok 2010/2011.
Andika Dwi Mahendra 06 XII IA 5
KOMPUTER GRAFIS I MENGEDIT OBJEK SUBTRACT
SHELL BISMO DHANU ARSYADI XII IS 2 SMAN 1 DEPOK 2010/2011.
MEMBUAT DESAIN STEMPEL DENGAN CORELDRAW 12 MATERI SISWA KELAS XII
Desain grafis DESAIN GRAFIS BERBASIS VEKTOR.
Corel Draw By : Lenny.
Karya dengan Corel Draw
Corel Draw By : Vita.
TEKNOLOGI INFORMASI DANKOMUNIKASI Created by Silvia Adiswan, S.Kom.
By. Sumaryadi. Gunakan Bezier Tools Hasil Gunakan Smart Fill Tool.
Poster dan Logo dari Coreldraw
Materi 06.ADOBE PHOTOSHOP
Kelas XII/ 1 Oleh: Adhe Whisnu K.
HIMPUNAN.
PROGRAM DESAIN GRAFIS CORELDRAW
CorelDraw UH. 1. CorelDraw adalah… a.pengolah vektor berupa garis dan bidang yang diolah berdasarkan pengaturan-pengaturan angka-angka vektor b.aplikasi.
MATERI SMT GENAP #1. Group dan Combine Menggabungkan beberapa objek menjadi satu kesatuan.
SMAN 3 PARIAMAN RENCANA PEMBELAJARAN TIK KELAS XII SMAN 3 PARIAMAN.
Materi kelas XII semester 1
KELAS XII UMUM SEMESTER GAZAL
DELLI NOVIARTI RACHMAN, ST.,M.T
Teknologi Dan Rekayasa
Menggunakan Menu dan Ikon untuk Membuat Desain Sederhana.
Mengelola Desain Tabel
Efek Khusus Corel Draw.
HIMPUNAN.
MENGELOLA DESAIN TABEL
LOGIKA MATEMATIKA PERTEMUAN 1 HIMPUNAN I
HIMPUNAN ..
Cara membuat poster dengan Corel Draw
MENGENAL GAMBAR DIGITAL
COREL DRAW CorelDraw merupakan software aplikasi desain yang di buat dan di luncurkan olehCorel Corporation ,sebuah perusahaan besar software yang berpusat.
Toolbox Pada CorelDRAW Part 1
Mengelola Desain Tabel
Pertemuan 5 & 6 Membuat Form secara otomatis Menggunakan tombol Form
KULIAH -11 MEMULAI GAMBAR DENGAN COREL DRAW
BAHASA & TANDA DALAM BIDANG PERCETAKAN
HIMPUNAN.
Nama : RATNA KUSUMANING P NIM : A
LUAS DAERAH LAYANG-LAYANG
PRAKARYA MULTIMEDIA KELAS X SEMESTER /2016.
Aplikasi Ekstension “Geoprocessing” untuk pemilihan Lahan Tanaman Jagung Ayu Puspita Arum, STP., M.Sc.
Hilda Heldiana XII.IA5 SMA Negeri 1 Depok 2010/2011
Animasi Tweening.
Kegiatan Belajar 2: Teknik Animasi Tweening
:: PRAKTIKUM CAD / CAM # 15 ::
Cara Menggambar Wajah Corel Draw memiliki banyak fungsi yang berkaitan dengan desain grafis. Berikut ini kita akan menggambar objek pada sebuah foto dengan.
TUGAS ANDA HANYA MENYEBUTKAN WARNANYA SAJA.
Mengolah Objek Pertemuan 3 Oleh : Sri Herawati, S.Kom
AGRIBISNIS POLIWANGI.
MENGELOLA DESAIN TABEL
CorelDRAW Graphics Suite X4
LUAS DAERAH LAYANG-LAYANG
HIMPUNAN ..
PowerPoint Pembelajaran Teorema Pythagoras
Mengolah Gambar Menggunakan Corel Draw
Program Linier - Daerah Fisibel Tak Terbatas
PowerPoint Pembelajaran Teorema Pythagoras
Program CorelDraw merupakan salah satu program aplikasi komputer yang banyak digunakan sebagai program pengolahan desain grafis. Misalnya untuk pembuatan.
PEMBAHASAN MATERI Grafik Berbasis Vektor dan Bitmap Pengertian Grafis Bentuk komunikasi visual yang dirancang dengan menggunakan kombinasi kordinat titik-titik.
PERBANDINGAN Oleh : IIS ISMAYANI ( ).
PECAHAN SEDERHANA PECAHAN SUATU BILANGAN YANG UTUH UNTUK MENYATAKAN SEBAGIAN DARI KESELURUHAN.
Di susun oleh: Edy Purwanto Smkn 1 Pacitan. TUJUAN PEMBELAJARAN : 1.Setelah mengikuti pembelajaran peserta didik dapat menjelaskan konsep citra vektor.
Transcript presentasi:

Mengolah Gambar Menggunakan Corel Draw Rudi Fanani WA/Sms/Telegram: 0858 4212 1990 idurinanaf@gmail.com m.rudifanani@ymail.com http://rudifanani.wordpress.com/ STAIN Pekalongan 2016

Fungsi Shaping Corel Draw Dalam mendesain, dibutuhkan tools untuk menggabungkan atau memotong objek sesuai dengan objek yang sesuai, seperti ingin membuat sebuah objek bulat dengan potongan bentuk bintang di tengahnya tentu kita akan membutuhkan alat yang bisa melakukan hal tersebut. Dalam aplikasi Coreldraw terdapat tools shaping yang berfungsi untuk memudahkan dalam hal tersebut. Terdapat 7 fungsi dari shaping yang ada di Coreldraw, yaitu: Weld, Trim, Intersect, Simplify, Front minus back, Back minus front dan Boundary

Fungsi Shaping Corel Draw Weld (Penggabungan) Weld berfungsi untuk menggabungkan 2 objek atau lebih menjadi 1 objek yang utuh dan tidak dapat dipisahkan lagi. Sebagai contoh buat dua buah objek sederhana dan beri warna berbeda dan dekatkan kedua objek tersebut.

Fungsi Shaping Corel Draw

Fungsi Shaping Corel Draw Setelah klik weld maka kedua buah objek tersebut akan tergabung dari segi warna maupun bentuk dan tidak dapat dipisahkan lagi. *Perlu diperhatikan warna objek hasil weld akan mengikuti warna objek yang diseleksi terakhir, objek berwarna biru dipilih terakhir setelah warna merah maka warna objek hasil weld mengikuti warna biru. Begitu pula sebaliknya

Fungsi Shaping Corel Draw 2. Trim (Pemotongan) Trim berfungsi untuk memangkas atau memotong bagian dari sebuah objek dengan objek lain sebagai pemotongnya. Objek pertama yang diseleksi akan menjadi pemotong dan objek terakhir menjadi yang terpotong

Fungsi Shaping Corel Draw

Fungsi Shaping Corel Draw Kemudian pisahkan objek 2, maka akan terbentuk sebuah objek baru

Fungsi Shaping Corel Draw 3. Intersect Intersect berfungsi untuk membentuk irisan antara dua buah objek yang bertumpuk, hasil irisan tersebut membentuk objek ketiga atau objek baru dari 2 buah objek yang sudah ada

Fungsi Shaping Corel Draw

Fungsi Shaping Corel Draw Pisahkan semua objek maka akan terbentuk objek 3 hasil potongan antara 2 objek sebelumnya

Fungsi Shaping Corel Draw 4. Simplify Fungsi ini hampir sama dengan fungsi Trim kelebihannya adalah dapat digunakan untuk banyak objek dan dan semua objek memotong satu sama lain. Yang menjadi pembeda adalah objek yang letaknya diatas yang akan menjadi pemotong

Fungsi Shaping Corel Draw

Fungsi Shaping Corel Draw Kemudian pindahkan objek 2 maka akan terbentuk objek baru hasil potongan

Fungsi Shaping Corel Draw 5. Front Minus Back Front Minus Back berfungsi untuk memotong objek. Objek yang berada dibawah akan memotong objek yang berada diatasnya dan objek pemotong (objek bawah) akan menghilang secara otomatis

Fungsi Shaping Corel Draw

Fungsi Shaping Corel Draw

Fungsi Shaping Corel Draw 6. Back Minus Front Fungsi ini merupakan kebalikan dari Front Minus back, jika di Front Minus back Objek bawah yang menjadi pemotong maka dalam Back Minus Front objek ataslah yang menjadi pemotong sekalipun anda menyeleksi objek bawah terlebih dahulu

Fungsi Shaping Corel Draw

Fungsi Shaping Corel Draw

Fungsi Shaping Corel Draw 7. Create Boundary Create Boundary berfungsi untuk membentuk objek baru dari dua objek yang digabungkan yang mempunyai ukuran sama dengan dua buah objek yang digabungkan akan tetapi tidak memiliki warna, bisa dibilang fungsi ini adalah gabungan antara fungsi Weld dan Intersect

Fungsi Shaping Corel Draw

Fungsi Shaping Corel Draw