PENGANTAR INFORMATIKA Bab I. Pengantar Teknologi Informasi
Evaluasi Abad Informasi Aspek Abad Pertanian Abad Industri Abad Informasi Periode < 1800 1800 - 1957 1957 - sekarang Keahlian SDM Petani, pekerja tanpa skill Ahli mesin, pekerja skill khusus Pekerja profesional Teknologi Alat manual (cangkul) Teknologi mesin Teknologi cerdas SDA yang dibutuhkan Bahan mentah Modal Pengetahuan Masyarakat Informasi : sebuah istilah yang digunakan untuk menggambarkan sebuah masyarakat & sebuah ekonomi yang dapat membuat kemungkinan terbaik dalam menggunakan ICT
Karakteristik Masyarakat Informasi Adanya level intensitas informasi yang tinggi (kebutuhan akan informasi yang tinggi) Penggunaan teknologi informasi untuk kegiatan sosial, pengajaran dan bisnis, serta kegiatan lainnya. Kemampuan pertukaran data digital yang cepat dalam jarak yang jauh. TI melekat pada banyak produk & pelayanan
Pengertian T.I. Data adalah sekumpulan item yang belum mempunyai arti bagi penggunanya. Informasi adalah data yang telah diorganisasikan ke dalam bentuk yang mempunyai arti dan interpretasi yang berguna dalam pengambilan keputusan. Berbagai definisi tentang teknologi informasi : Haag dan Keen (1996) : seperangkat alat yang membantu anda bekerja dengan informasi dan melakukan tugas-tugas yang berhubungan dengan pemrosesan informasi.
Martin (1999) : teknologi informasi tidak hanya terbatas pada teknologi komputer yang digunakan untuk pemrosesan dan menyimpan informasi, melainkan juga mencakup teknologi telekomunikasi untuk mengirimkan informasi. William & Sawyer (2003) : teknologi yang menggabungkan komputasi (komputer) dengan jalur komunikasi berkecepatan tinggi yang membawa data, suara, dan video.
Teknologi Telekomunikasi & Komputer Teknologi telekomunikasi adalah teknologi yang berhubungan dengan komunikasi jarak jauh, termasuk dalam kategori ini adalah radio, telepon dan televisi. Teknologi komputer adalah teknologi yang berhubungan dengan komputer termasuk peralatan – peralatan yang berhubungan dengan komputer seperti printer, pembaca sidik jari, CD ROM dan modem
Teknologi Informasi Tujuan TI adalah untuk memecahkan masalah, membuka kreatifitas, dan membuat orang menjadi lebih efektif dibandingkan jika mereka tidak menggunakan teknologi informasi dalam pekerjaannya Prinsip “High-Tech-High-Touch” : semakin Anda tergantung pada teknologi maju, seperti TI, semakin penting untuk mempertimbangkan aspek “High – Touch” yaitu sisi manusianya
Fungsi Teknologi Informasi * Capture Mengkompilasi catatan-catatan rinci dari aktivitas-aktivitas * Processing Mengkonversi, menganalisis, menghitung & mensintesis segala bentuk data & informasi * Generating Mengorganisasikan informasi ke dalam bentuk yang berguna
Fungsi Teknologi Informasi * Storage Merekam data & informasi untuk keperluan yang bisa digunakan pada waktu yad * Retrival Menelusuri, mendapatkan kembali, mengkopi data & informasi yang tersimpan * Transmission Mengirim data & informasi dari suatu lokasi ke lokasi lain
Benefit Teknologi Informasi 1. Speed (Kecepatan) 2. Consistency (Konsisten) 3. Precision (Ketelitian) 4. Reliability (Ketepatan)
Era Globalisasi Informasi Penguasaan terhadap teknologi dan informasi merupakan modal yang cukup untuk menjadi pemenang dalam persaingan global. Di era globalisasi informasi, penguasaan terhadap informasi tidak cukup hanya sekedar menguasai, tetapi diperlukan kecepatan dan ketepatan karena perkembangan iptek yang sangat cepat mengakibatkan usia informasi menjadi sangat pendek
Era Globalisasi Informasi Perkembangan dibidang teknologi informasi demikian pesat. Hal ini terlihat dari keberadaannya yang telah menghilangkan batas-batas antar negara terutama dalam hal “flow of information”. Tidak ada negara yang mampu membatasi aliran informasi dari atau keluar negara lain karena batasan antar negara tidak dikenal di dunia maya.
Peluang Teknologi Informasi Peluang untuk menolong orang * Dapat menjadi lebih kualitas * Dapat menjadi lebih efisien Peluang untuk pemecahan masalah * Pemecahan masalah * Masalah dapat menciptakan peluang
TI dalam kehidupan sehari-hari Televisi Perbankan : sistem online, ATM Pendidikan : multimedia, e-learning Medis : sistem informasi, CT scan Jurnalisme : detik.com,bbc.co.id Shopping : amazone, ebay Kepolisian : Pembuatan SIM, fingerprint Perpajakan dan Akuntansi
Tanggung Jawab dalam Pemanfaatan TI Tanggung jawab untuk mengetahui Tanggung jawab untuk menggunakan dengan baik Tanggung jawab untuk menjaga Semua orang yg menggunakan TI mempunyai kewajiban untuk memperhatikan manfaat dan dampaknya
TI dalam Karier TI sebagai karier Sebagai penulis program komputer Sebagai instalator perangkat keras komputer TI membantu Karier * Kemampuan menggunakan PC * Kemampuan menggunakan berbagai piranti lunak * Kemampuan berkomunikasi secara elektronik