PENGENALAN DASAR KOMPUTER BAB III T U G A S Etika dan Profesionalisme
Hasil Pembelajaran Setelah menyelesaikan bahasan pada bab ini, diharapkan mahasiswa dapat : Menjelaskan ruang lingkup pekerjaan di bidang Teknologi Informasi Mengetahui macam-macam profesi di bidang Teknologi Informasi Memahami prosedur etika dan keamanan sistem informasi Memahami profesionalisme di bidang Teknologi Informasi
Jawablah pertanyaan berikut ! Apakah pekerjaan di bidang teknologi informasi dapat dikatakan sebagai suatu profesi ? Mengapa sangat sulit untuk mencari standarisasi pekerjaan di bidang teknologi informasi ? Secara umum, pekerjaan di bidang teknologi informasi terdiri dari 4 (empat) kelompok, sebutkan !
4. Apa pendapat Richard Mason mengenai etika dalam sistem informasi. 5 4. Apa pendapat Richard Mason mengenai etika dalam sistem informasi ? 5. Secara garis besar, ancaman terhadap sistem informasi daat dibagi menjadi 2 (dua) macam, yaitu ancaman aktif dan ancaman pasif, sebutkan ! 6. Terdapat 6 (enam) macam metode yang umum digunakan oleh orang dalam melakukan penetrasi terhadap sistem berbasis komputer, sebutkan !
7. Apa yang disebut dengan Denial of service, snifer, spoofing, virus, worm, logic bomb or time bomb dan trojan horse 8. Sebutkan 5 (lima) ciri-ciri profesionalisme di bidang teknologi informasi ! Tugas dikumpulkan via e-mail : Subject (Tugas 2 PDK ) Ke : yudi.santosa@gmail.com
T E R I M A K A S I H
Daftar Referensi Indrajit, Richardus Eko. Kerangka Stratetis Manajemen Sistem Informasi, Jakarta:Renaissance Center, 2000. Corner, J. Ulrich, D. (1996), “Human Resources Roles”, Creating Values, Short Retoric, “Human Resources Planning,” pp. 38-49 Ardinti, Retno (2006), “Tinjauan Terhadap Dampak Teknologi Informasi dalam Organisasi Bisnis”, Makalah seminar, Universitas Kristen Petra; Surabaya