OLIGOCHAETA Disampaikan oleh : Kelompok 15 Corry Febrika

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KEGIATAN AKHIR.
Advertisements

TREMATODA (CACING ISAP)
BIOLOGI ANNELIDA.
Biologi Filum Arthropoda-Kelas Arachnida Made by : Raden Iqrafia Ashna
Kelompok rabu : Andrean Dwi audini Mariana Meyske Pala
TUGAS BIOLOGI KINGDOM ANIMALIA PLATYHELMINTHES SMA NEGERI 3 PONTIANAK
FILUM PLATYHELMINTHES
NEMATHELMINTHES Guru pembimbing : Arina Ernawati, S.pd Kelas : X-5
SUBKELAS HIRUDINEA.
NEMATHELMINTHES Ciri-ciri :
KELAS POLYCHAETA.
3 1 2 Oleh: I Wayan Surya Ardiana ( 4 ) Pasek Agus Sabda Negara (15)
SUBKELAS OLIGOCHAETA Berasal dari bahasa Yunani Oligos = sedikit dan chaete = duri. Oligochaeta yang terkenal adalah cacing tanah dan tubifex. Berbeda.
SIPUNCULA Hidup sebagai benthos : Terdiri atas 330 spesies
NEMATODA Menjelaskan morfologi, anatomi, reproduksi dan daur hidup dan klasifikasi serta arti ekonomis Filum Nematoda.
A. KELAS CHAETODERMOMORPHA
FILUM BRYOZOA Menjelaskan morfologi, anatomi, reproduksi, daur hidup dan klasifikasi serta arti ekonomis Filum Bryozoa.
Kerang Sisir (Murex pecten)
SMA DWIWARNA (BOARDING SCHOOL)
FILUM ANNELIDA Annelida adalah nama umum untuk sekitar 9000 spesies dari binatang tidak bertulang belakang seperti cacing dengan segmen tubuh yang berkembang.
PHYLUM ANNELIDA.
KELAS SCAPHOPODA Menjelaskan morfologi, anatomi, reproduksi, dan daur hidup.
Tentang Saya Nama : Eko Widayanto Nugroho, S.Pi Tempat/tgl Lhr : Temanggung, 14 Juni 1983 Kantor : Dinas Kelautan dan Perikanan Kab. Brebes Jl. Yos Sudarso.
PHYLUM ANNELIDA.
PHYLUM NEMATODA.
PLATYHELMINTHES Devi Puspita Amartha Y
Filum Platyhelmintes (Cacing Pipih) Sub Bab 4
Platyhelminthes Nama : anisa khusnul khotimah (06) fidianti (14)
KINGDOM ANIMALIA all about wormy
Turbellaria.
Oleh DIMAS MUHAMMAD NURKHOLIQ DWI SAPUTRA NURMAYA HAPIJAH
Filum Nemathelminthes
NEMATHELMINTHES.
Parasit Cacing yang ditularkan melalui media pakan/makanan
ANNELIDA sekitar 9000 spesies dari binatang tidak bertulang belakang seperti cacing dengan segmen tubuh yang berkembang baik.
P l a t y h e l m i n t h e s P l a t y h e l m i n t h e s.
Anggota : Kariman ( ) Fikri Rastina( )
DI SUSUN OLEH KELOMPOK : 18 Anggota : Amalia Susana ( )
Filum Arthopoda Kelas chilopoda
Kelas X Semester 2 Disusun Oleh YANTI FITRIANA, S.Pd
UROCHORDATA.
NEMATHELMINTHES Ciri-ciri :
SK / KD / IND SUMBER MATERI KE LUAR.
FILUM CHAETOGNATHA Merupakan filum dalam kelompok Deuterostomata (hewan yang mulutnya terletak jauh dari blastopore). Filum lain yang termasuk deuterostomata.
ANNELIDA KELOMPOK 7 1. Suandi 2. Zul Badmi 3. Rendi Diwida Nasution 4. Abdul Rajak 5. M Andi Martada 6. Maulidar 7. Cut Nurul Hadiani 8. Haryati Y.
Kelompok Biologi “Mollusca”
ENTOPROCTA Menjelaskan morfologi, anatomi, reproduksi dan daur hidup dan klasifikasi serta arti ekonomis dari jenis Filum Entoprocta.
Phylum Nemathelminthes
Nama : Andre J Ifnia Asrilia M. Jaelani M Ryan Ilham Yulia.S
Program Studi Biologi STKIP Bina Bangsa Meulaboh (2013)
ANATOMI FISIOLOGI USUS BESAR
Sistem Pencernaan Pada Hewan
KINGDOM ANIMALIA.
VERMICOMPOSTING/VERMICULTURE
NEMATHELMINTES Nama Kelompok : Oryza sativa Nama Anggota :
PHYLUM PLATYHELMINTHES
Sistem Transportasi Invertebrata
FILUM ECHINODERMATA KELAS HOLOTHUROIDEA
Scaphopoda.
Muhammad Sahidu Saifun
NEMATHELMINTHES Dosen pembimbing : Samsul Kamal
FILUM ECHIURA Menjelaskan morfologi, anatomi, reproduksi, daur hidup dan klasifikasi serta arti ekonomis Filum Echiura.
POLICHAETA JANNARIA : ERLIANA :
KELAS ECHINOIDEA.
Platyhelminthes (cacing pipih)
INVERTEBRATA By Lili Andajani.
NEMATODA Menjelaskan morfologi, anatomi, reproduksi dan daur hidup dan klasifikasi serta arti ekonomis Filum Nematoda.
FILUM BRYOZOA Menjelaskan morfologi, anatomi, reproduksi, daur hidup dan klasifikasi serta arti ekonomis Filum Bryozoa.
Phylum Nemathelminthes
FILUM BRYOZOA Menjelaskan morfologi, anatomi, reproduksi, daur hidup dan klasifikasi serta arti ekonomis Filum Bryozoa.
Transcript presentasi:

OLIGOCHAETA Disampaikan oleh : Kelompok 15 Corry Febrika (0806103010043) Yunita susanna (0806103050040)

PHYLLUM ANNELIDA Phyllum Annelida Merupakan cacing bersegmen,ditemukan di lingkungan basah seperti air tawar dan air laut,panjang 1mm-3m. Klasifikasinya - Polychaeta - Oligochaeta - Hirudinea

KELAS OLIGOCHAETA Oligochaeta adalah kelas dari filum Annelida. Namanya berasal dari kata oligo yang artinya sedikit dan chaeta yang artinya rambut kaku. Segmen pada tubuh Oligochaeta hanya terdapat sedikit setae. Segmen-segmen tertentu memiliki klitelum yang berfungsi untuk melindungi telur-telur. Reproduksinya dilakukan dengan cara hermafrodit namun tidak pernah terjadi pembuahan sendiri.Misalnya cacing tanah Pheretima sp yang banyak terdapat di asia dan asia tenggara.

Gambar

STRUKTUR TUBUH PHERETIMA SP

Reproduksi Pheretima sp bersifat Hermafrodit,tetapi melakukan perkawinan silang dengan cara dua 2 ekor cacing saling menempel pada bagian klitellum,kemudian terjadilah tukar menukar sperma tanda bahwa cacing itu siap kawin.

Sistem Pencernaan Saluran pencernaan cacing tidak bersegmen dan memanjang seperti tubuh cacing. Sistem pencernaan terdiri dari mulut di bagian anterior,tenggorokkan,kerongkongan,perut besar,usus dan lubang anus di bagian posterior.

Cara Memperoleh Makanan Cacing tanah (Pheretima sp) makan dengan cara menelan tanah selama menggali organisme hidup maupun bahan organic yang membusuk dalam tanah,di cerna cacing. Makanan yang tidak tercerna,termasuk tanah dikeluarkan melalui anus. Cacing tanah memakan zat-zat organic sisa yang ada di dalam tanah.

Peran Oligochaeta Bahan Pakan Ternak Bahan Baku Obat dan Bahan Ramuan Untuk Penyembuhan Penyakit Bahan Baku Kosmetik Makanan Manusia

Jenis-jenis Pheretima sp 1. Lumbricus turrestris (cacing tanah Amerika). 2. Tubifex (cacing merah). 3. Digaster longmani (cacing tanah raksasa Australia).

TERIMA KASIH