Rangkaian Penyearah Dioda

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Rangkaian Elektronika
Advertisements

Operasi SCR dan Aplikasinya
Phase-Controlled Rectification
Kelompok 1 Syamsam Ardu. S Mukhlis Rismah A. St. Mutmainnah
RANGKAIAN DC YUSRON SUGIARTO.
JUNCTION DIODE Junction artinya pertemuan, Petemuan ini antara type-p dan type-n, dimana type-p adalah hole dan type-n adalah elektron JUNCTION.
Referensi: Fundamental Power Electronic with Matlab Chapter 3 Rectification.
OPERASI DAN APLIKASI TRIAC
Penyearah.
Elektronika Industri Muh. Afdhal Syahrullah D
Pertemuan V Dioda & Aplikasi (Lanjutan)
Open Course Selamat Belajar.
Simbol dan Fungsi Contoh Dioda Simbol Fungsi :
Teknik Rangkaian Listrik
ELEKTRONIKA Bab 8. Model AC
PIRANTI SEMIKONDUKTOR
Struktur Atom Semikonduktor Dioda junction Rangkaian Dioda Transistor
Rangkaian Penyearah.
Devais Dasar PNPN.
Bipolar Junction Transistor (BJT)
OPERATIONAL AMPLIFIER
ELEKTRONIKA Bab 4. Rangkaian Dioda
Circuit Analysis Time Domain #8.
Penguat Emitor Sekutu (Common Emitor Amplifier)
RANGKAIAN PENGUBAH DAYA LISTRIK PENYEARAH
Sekolah Tinggi Teknologi Telematika Telkom Purwokerto
Menguji DC power dan peralatan rectifier
Meter AC -1 Beberapa tipe meter d‘Arsonval bisa digunakan untuk mengukur arus/teg. AC. Lima macam mekanisme meter yg digunakan dlm instrumen ac disajikan.
BAB 3 Rangkaian Aplikasi Dioda
DIODA KELOMPOK 2.
MIKROELEKTRONIKA Dioda Semikonduktor uigm.
ELEKTRONIKA SEMIKONDUKTOR
RANGKAIAN PENYEARAH GELOMBANG (RECTIFIER) & catu daya teregulasi
Penguat-Penguat Emitor Sekutu Transistor BJT
Bab iii meter arus bolak-balik
Penyearah Gelombang-Paruh
PERTEMUAN 10 HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd
Aplikasi Dioda.
SEKOLAH TINGGI TEKNIK TELEMATIKA TELKOM
Sekolah Tinggi Teknologi Telematika Telkom Purwokerto
Sekolah Tinggi Teknologi Telematika Telkom
Bab 1. Konsep Dasar oleh : M. Ramdhani.
SELAMAT BERJUMPA DALAM TUTORIAL
RANGKAIAN PENYEARAH GELOMBANG (RECTIFIER)
MATERI : RANGKAIAN PENYEARAH
Komponen Daya.
PENYEARAH BY IMAM SYAFII, M.Eng.
Bab II DIODA SEMIKONDUKTOR
Matakuliah : H0014/Elektronika Diskrit Tahun : 2005 Versi : 1
Bab 32 Arus Bolak-balik TEE 2207 Abdillah, S.Si, MIT
Dioda Gabriel Sianturi MT.
Matakuliah : H0014/Elektronika Diskrit Tahun : 2005 Versi : 1
Internal Resistor of Diode
PERTEMUAN 3.
Depletion Layer dan PN Junction
DASAR ELEKTRONIKA DIODA SEMIKONDUKTOR.
DIODA Kelompok 6: Zulhamzah Ibrahim Abdur Rahman (A)
Pertemuan IV Dioda & Aplikasi
BAB III Rangkaian Aplikasi Dioda
TEGANGAN DAN ARUS BOLAK BALIK SK 2 TEGANGAN DAN ARUS BOLAK BALIK.
ELEKTRONIKA 1 Teknik Elektro-UNIKOM
Pertemuan IV Dioda & Aplikasi
This presentation uses a free template provided by FPPT.com RANGKAIAN ARUS AC Oleh : Nisrina.
Bab 3 Rangkaian Aplikasi Dioda
LISTRIK ARUS SEARAH Pengertian u (t) = U1 = tetap v t1 t2 t3 t
Pertemuan V Dioda & Aplikasi (Lanjutan)
DIODE Dioda adalah komponen elktronik yang dapat melewatkan arus listrik untuk bergerak dalam satu arah dari polaritas (+) ke polaritas (-) atau ke lainnya.
Rangkaian Penyearah Dioda
DIODA SEMIKONDUKTOR.
PENGUKURAN KOMPONEN ELEKTRONIKA DENGAN MULTIMETER ALAT UKUR LISTRIK PENDIDIKAN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN IPA 2018.
Transcript presentasi:

Rangkaian Penyearah Dioda

Penyearah Setengah Gelombang Gambar rangkaian tersebut menunjukkan sumber AC menghasilkan sebuah tegangan Sinusoidal, bila Dioda diasumsikan sebagai sebuah Dioda Ideal…

Pada Siklus Positif / Putaran Setengah positif, Dioda akan menjadi sebuah Dioda dengan Bias Maju, artinya dioda dapat berlaku sebagai sebuah saklar tertutup

Pada Siklus Negatif / Putaran Setengah Negatif, Dioda akan menjadi sebuah Dioda dengan Bias Balik, artinya dioda dapat berlaku sebagai sebuah saklar terbuka

Bentuk gelombang Ideal Gelombang masukan berupa gelombang Sinus dengan nilai seketika vin dengan sebuah nilai Puncak Vp(in).

Setengah Gelombang Pada penyearah setengah gelombang, maka dioda akan berlaku sebagai penghantar selama putaran setengah Positif dan tidak berlaku sebagai penghantar pada setengah siklus negatif, sehingga dinamakan sebagai Sinyal setengah Gelombang

Tegangan setengah gelombang menghasilkan arus beban satu arah, artinya arus mengalir hanya pada satu arah, tegangan setengan gelombang tersebut merupakan tegangan DC yang bergerak naik sampai nilai max dan turun sampai nol dan tetap nol selama siklus setengan negatif Setengah Gelombang Ideal : Vp(out) = Vp(in)

Penyearah Gelombang Penuh Rectifier gelombang penuh adalah equivalen dengan dua kali rectifier stengah gelombang, sebab center tap masing-masing Rectifier mempunyai tegangan masukan yang equal dengan setengah tegangan sekunder

Dioda D1 menghantar ke putaran setengah positif dan Dioda D2 menghantar ke putaran setengah negatif. Sebagai hasilnya arus beban rectifier mengalir selama setengah putaran bersama-sama

Rangkaian equivalen pada putaran maju stengah siklus positif, D1 merupakan Dioda dengan bias maju yang akan menghasilkan sebuah tegangan beban positif yang diindikasikan sebagai Polarity Plus-Minus melalui Resistor beban.

Rangkaian equivalen pada putaran maju stengah siklus Negatif, D2 merupakan Dioda dengan bias maju yang akan menghasilkan sebuah tegangan beban positif.

Selama kedua putaran setengah, tegangan beban mempunyai polaritas yang sama dan arus beban berada dalam satu arah, Rangkaian ini disebut sebagai Rectifier gelombang penuh, sebab mengganti tegangan masukan AC ke Pulsating (getaran) tegangan keluaran DC

Rectifier Jembatan Rectifier jembatan menyerupai Rectifier gelombang penuh sebab menghasilkan tegangan keluaran gelombang penu, Dioda D1 dan D2 menghantar di atas setengah siklus positif da D3 dan D4 menghantar di atas setengah siklus negatif