BESARAN DAN SATUAN 1.1. BESARAN DAN SATUAN  Besaran : Sesuatu yang dapat diukur  dinyatakan dengan angka (kuantitatif) Contoh : panjang, massa, waktu,

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MENGENAL FISIKA STAF PENGAJAR FISIKA UMUM
Advertisements

A. BESARAN DAN SATUAN KELAS X Tutwuri Handayani SMA NEGERI 59 JAKARTA
SMP YPK Martin Luther Sentani
BESARAN DAN PENGUKURAN
BAB I BESARAN DAN SATUAN
SERTIFIKASI GURU DALAM JABATAN RAYON 134 UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG 2013 DISUSUN OLEH: TIM PENGEMBANG.
DI SUSUN OLEH : ROBIANSYAH
Besaran, Satuan dan Pengukuran
Sistem Satuan Internasional
Satuan, Besaran Fisika, Vektor
HOME TUJUAN PEMBELAJARAN PENGANTAR BESARAN POKOK BESARAN TURUNAN SI
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
Besaran,satuan dan pengukuran
BESARAN DAN PENGUKURAN
MEKANIKA KELAS 1SMA.
PENDAHULUAN Pertemuan 1 Matakuliah: D0684 – FISIKA I Tahun: 2008.
FISIKA DAN PENGUKURAN Ilmu Fisika bertujuan untuk memberi pemahaman terhadap kejadian alam dengan mengembangkan teori yang didasarkan pada eksperimen.
ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS VII
BESARAN FISIKA DAN PENGUKURAN
BESARAN, SATUAN, DIMENSI, VEKTOR
BESARAN PANJANG
Mengukur merupakan kegiatan membandingkan suatu besaran yang diukur dengan besaran sejenis yang dipakai sebagai satuan. Besaran adalah segala sesuatu yang.
Alat Ukur dan Pengukuran
Matrikulasi fisika pertemuan pertama
1.
Besaran dan Pengukuran
BESARAN & SATUAN Besaran adalah segala sesuatu yang dapat diukur, mempunyai nilai yang dapat dinyatakan dengan angka dan memiliki satuan tertentu. Contoh.
Pertemuan-01 FISIKA DASAR 1 Besaran & Satuan.
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
BESARAN, DIMENSI & SATUAN (Quantities, Dimension & Units)
By : Gutama Indra Gandha. M.Eng
Pertemuan-01 FISIKA DASAR 1 Besaran & Satuan.
BESARAN, SATUAN DAN PENGUKURAN
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
Pujianti Donuata, S.Pd M.Si
BESARAN DAN PENGUKURAN
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
PENGUKURAN TIM FISIKA UHAMKA 2012.
Arianti Tumanggor SMPK 2 BPK Penabur Jakarta
Apa itu fisika ??? Fisika berasal dari bahasa Yunani yang berarti “alam”. Fisika adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari sifat dan gejala pada benda-benda.
BESARAN DAN SATUAN Presented by : Agus kusmana.
(Physics Teacher of Nasional KPS Junior High School Balikpapan)
Materi : Sistem Satuan Internasional
Standar Kompetensi Menerapkan konsep besaran fisika dan pengukurannya
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
BESARAN FISIKA DAN SISTEM SATUAN
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
DASAR KOMPETENSI KEJURUAN LISTRIK
KIMIA DASAR I Oleh : Hernandi Sujono, M.Si.
Sumber Gambar : site: gurumuda.files.wordpress.com
BAHAN AJAR FISIKA.
PENGUKURAN, BESARAN DAN SATUAN
RINDI GENESA HATIKA, M.Sc
aguspurnomosite.blogspot.com Drs. Agus Purnomo BESARAN & PENGUKURAN.
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
Standar Kompetensi Menerapkan konsep besaran fisika dan pengukurannya
BESARAN FISIKA DAN SISTEM SATUAN
SATUAN KOMUNITAS PRAMUKA MA’ARIF NU SE - JAWA TIMUR
Besaran dan Pengukurannya
BESARAN DAN SISTEM SATUAN
BESARAN FISIKA DAN SISTEM SATUAN
BESARAN FISIKA DAN SISTEM SATUAN
Besaran dan Pengukuran By : Kelompok.1 Anggi Hadi Saputra Muhammad Ashrory Adha Muhammad Puji Ashari Muhammad Idham Kholid Derio Sandhyka.
BESARAN DAN SATUAN. Besaran dan Satuan  Besaran : Sesuatu yang dapat diukur dan dinyatakan dengan angka (kuantitatif)  Mengukur : Membandingkan sesuatu.
ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS VII. Bab 1. PENGUKURAN.
Psb-psma Ikhlas berbagi rela memberi REFERENSI LATIHAN MATERI PENYUSUN INDIKATOR SK / KD UJI KOMPETENSI BERANDA SELESAI.
Ary Widi Aryanto, S. Pd. BESARAN & PENGUKURAN Besaran dan Pengukuran.
BAB 1 BESARAN DAN SISTEM SATUAN BESARAN DAN SATUAN  Besaran : Sesuatu yang dapat diukur  dinyatakan dengan angka (kuantitatif) Contoh : panjang,
ILMU PENGETAHUAN ALAM KELAS VII. Bab 1. PENGUKURAN.
Transcript presentasi:

BESARAN DAN SATUAN 1.1

BESARAN DAN SATUAN  Besaran : Sesuatu yang dapat diukur  dinyatakan dengan angka (kuantitatif) Contoh : panjang, massa, waktu, suhu, dll.  Mengukur : Membandingkan sesuatu dengan sesuatu yang lain yang sejenis yang ditetapkan sebagai satuan. contoh : panjang jalan 10 km Besaran Fisika baru terdefenisi jika :  ada nilainya (besarnya)  ada satuannya nilai satuan 1.4

 Satuan : Ukuran dari suatu besaran ditetapkan sebagai satuan. Contoh :  Sistem Internasional (SI) Dalam SI : Ada 7 besaran pokok berdimensi dan 2 besaran pokok tak berdimensi  meter, kilometer  satuan panjang  detik, menit, jam  satuan waktu  gram, kilogram  satuan massa  dll. 1.5

NOBesaran Pokok Satuan Singkatan 1PanjangMeterm 2MassaKilogramkg 3WaktuSekons 4Arus ListrikAmpereA 5SuhuKelvinK 6Intensitas CahayaCandelacd 7Jumlah ZatMolemol 7 Besaran Pokok dalam Sistem internasional (SI) 1.6

Contoh : a. Tidak menggunakan nama khusus NOBesaran Satuan Lambang 1Gaya Newton N 2EnergiJouleJ 3DayaWattW 4FrekuensiHertzHz NOBesaran Satuan 1Kecepatan meter/detik 2Luasmeter 2 b. Mempunyai nama khusus 1.8  Besaran Turunan Besaran yang diturunkan dari besaran pokok.