CCM110, MATEMATIKA DISKRIT Pertemuan ke 10, Logika Algoritma

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DASAR-DASAR ALGORITMA
Advertisements

DASAR-DASAR ALGORITMA
STRUKTUR PERULANGAN Statemen ini di gunakan untuk memproses statemen-statemen tertentu berulang kali. Struktur perulangan While … Do Jenis perulangan.
Tipe data dan algoritma dasar
PERTEMUAN 6 Algoritma Presented by : Sity Aisyah, M.Kom
Struktur Dasar Algoritma
Struktur Kontrol Struktur kontrol merupakan pengatur aliran program
Computer Science, University of Brawijaya Putra Pandu Adikara, S.Kom Algoritma dan Struktur Data Seleksi Kondisi.
Pengantar Algoritma.
sebuah fungsi yang memanggil dirinya sendiri
Algoritma dan Struktur Data
Algoritma Dasar Dalam membuat suatu program komputer, menyusun algoritma adalah langkah pertama yang harus dilakukan Dalam membuat algoritma dapat digunakan.
PERTEMUAN V Logika Algoritma Algoritma : Metoda pemecahan suatu masalah langkah demi langkah. Karakteristik Algoritma :  Presisi ; langkah-langkahnya.
Instruksi Runtutan Instruksi Pemilihan dan Instruksi Perulangan dalam Pascal Minggu XII.
STRUKTUR PEMILIHAN (KONTROL PROGRAM) Minggu III - 40 menit
Pemprograman Terstruktur 1
Operator Fungsi Logika Perulangan
INF-301 FEB 2006 Univ. INDONUSA Esa Unggul PERTEMUAN V Tujuan Instruksional Umum : Permutasi & Kombinasi Tujuan Instruksional Khusus : Mahasiswa dapat.
Pengulangan.
PEMROGRAMAN PASCAL LOOPING - PERULANGAN.
PERULANGAN RISMAYUNI.
TEL 2112 Dasar Komputer & Pemograman Contoh Pemecahan Masalah
TEL 2112 Dasar Komputer & Pemograman Contoh Pemecahan Masalah
Materi Kuliah 1. Pertemuan ke : 1 Pengenalan Komputer dan Pemrograman
STRUKTUR DASAR ALGORITMA
Prodi S1-Sistem Komputer, F Teknik Elektro
Selamat datang M. Haviz Irfani,S.Si PEMROGRAMAN 1.
ALGORITMA PEMROGRAMAN 2A
Variabel dan Ekspresi Struktur Percabangan dan Struktur Perulangan
Struktur Dasar Algoritma
Algoritma Pemrograman
Selamat datang M. Haviz Irfani,S.Si PEMROGRAMAN 1.
Dasar – dasar Algoritma dan Pemrograman
Materi 10 LOGIKA & ALGORITMA.
STRUKTUR KONTROL Pertemuan Ke-7.
Struktur Dasar Algoritma
Perulangan(looping) Oleh: Sri supatmi,S.Kom.
Struktur Kontrol Struktur kontrol merupakan pengatur aliran program
Pengulangan.
TEL 2112 Dasar Komputer & Pemograman Contoh Pemecahan Masalah
Pengulangan.
Algoritma dan Pemrograman STRUKTUR PENGULANGAN
Struktur Dasar Algoritma dan Runtunan
PERCABANGAN DAN PERULANGAN
STRUKTUR DASAR ALGORITMA
Seleksi Kondisi merupakan perintah yang memungkinkan pemilihan atas perintah yang akan dijalankan sesuai dengan kondisi tertentu. Operator yang digunakan.
STRUKTUR PERULANGAN.
JENIS DAN SIMBOL FLOWCHART PRODI MIK | FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN
PENYELEKSIAN KONDISI.
PERULANGAN.
Pengulangan.
Dasar-Dasar Komputer FKIP Prodi Matematika Univ. Muhammadiyah Gresik
Dasar-Dasar Pemrograman
Oleh: Abdul Haris Heryani
Pemrograman Repetisi pada Pascal Ramos Somya, S.Kom., M.Cs.
Algoritma dan Pemrograman STRUKTUR ALGORITMA (3)
DASAR-DASAR ALGORITMA dan FLOW CHART
LN New 01 Istilah Struktur Dasar Teknik Puncak-Turun
STATEMEN GO TO DAN IF-THEN Pertemuan IX.
Chapter 5 : Perulangan (Repeatition)
Chapter 5-3 : Perulangan (Repeatition)
Pemrograman Repetisi pada Pascal Ramos Somya, S.Kom., M.Cs.
STRUKTUR DASAR ALGORITMA
PERNYATAAN IF THEN ELSE & CASE OF PERULANGAN FOR, WHILE DO, REPEAT UNTIL Fisika UNDANA, Senin 16 Oktober 2017.
Dasar-Dasar Pemrograman
Dasar-Dasar Pemrograman
Pengulangan Repeat – Until (lanjutan)
Struktur Perulangan.
STATEMEN FOR STATEMEN WHILE STATEMEN REPEAT
CONDITION I (Tunggal – Ganda) IF - Then. Seleksi kondisi adalah proses penentuan langkah berikutnya berdasarkan proses yang terjadi sebelumnya. Bila kondisi.
Transcript presentasi:

CCM110, MATEMATIKA DISKRIT Pertemuan ke 10, Logika Algoritma Drs. Holder Simorangkir ,M.Kom Prodi T.Informatika & Fakultas Ilmu Komputer

KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN Mahasiswa dapat menggunakan Algoritma dalam memecahkan suatu masalah baik dalam kehidupan sehari-hari.

Logika Algoritma Algoritma : Metoda pemecahan suatu masalah langkah demi langkah. Karakteristik Algoritma : Presisi ; langkah-langkahnya dinyatakan dengan jelas. Unik ; hasil lanjutan setiap langkah didefinisikan secara tunggal dan semata-mata tergantung pada masukan dan hasil langkah sebelumnya. Berhingga ; berhenti setelah beberapa instruksi dilaksanakan. Masukan ; mempunyai masukan Keluaran ; menghasilkan keluaran Umum ; berlaku pada himpunan masukan.

Macam-macam logika : - Logika Kondisional : Digunakan untuk memeriksa sebuah kondisi dan mengeksekusi satu atau lebih baris proses Contoh : If – Then dengan syarat tunggal If – Then dengan syarat majemuk If – Then – Else satu baris If – Then – Else banyak baris

If – Then dengan syarat tunggal; Merupakan instruksi untuk memeriksa sebuah kondisi If – Then dengan syarat majemuk ; Merupakan instruksi untuk memeriksa lebih dari satu buah kondisi yang dihubungkan dengan operator logika : AND, OR, NOT If – Then – Else satu baris ; Merupakan instruksi untuk memeriksa sebuah kondisi dan mengeksekusi satu atau lebih proses jika kondisi terpenuhi.

If – Then – Else dengan banyak baris ; Merupakan instruksi untuk memeriksa sebuah kondisi dan mengeksekusi satu blok atau lebih proses jika kondisi terpenuhi. Tugas Perseorangan : Buatlah masing-masing sebuah contoh aplikasi logika kondisional diatas.

- Logika Pengulangan : Merupakan suatu cara untuk melakukan suatu proses secara berulang – ulang. Contoh : a. While…do b. Repeat…until c. For…do

a). While…do Digunakan untuk proses berulang, dimana statemen dieksekusi berulang kali sampai kondisi yang dinyatakan dalam statemen While tidak dipenuhi. Contoh : while i <= Batas do begin Jumlah := jumlah + 1 i := i + 1 Untuk i > Batas Mis : untuk i = 1 ; batas = 5

b). Repeat…until Kebalikan dari while…do, yaitu proses berulang akan dilaksanakan terus selama kondisi belum terpenuhi. Contoh : Repeat jumlah := jumlah + 1 i := i + 1 until i > Batas mis : untuk i = 1 : batas = 5

c). Logika For…do Digunakan untuk proses berulang mulai dari batas awal sampai batas akhir yang ada pada statemen For nya. Contoh : jumlah := 0 For Bulat := 1 to 5 do jumlah := jumlah + bulat ; writeln (‘jumlah = ‘ ; jumlah : 1 )

Tugas Perseorangan : Buatlah masing-masing sebuah contoh aplikasi logika pengulangan diatas. Tugas : Dengan logika kondisional dan pengulangn, buatlah algoritma dan coding dalam c++ untuk mencari akar persamaan kuadrat.

Terima kasih