Materi Hari ini Pertemuan Kedua

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
01 Dasar-Dasar Teknologi Informasi
Advertisements

Pengenalan Teknologi Informasi
BAB I Dasar Teknologi Informasi
Sistem Teknologi Informasi
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Komponen Sistem Informasi
Mengindentifikasi Bagian-bagian Komputer
PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI OLEH :  ISDIYANTORO  DEDI KUNIAWAN  VALERIAN PRADIPTA.p.
PENGELOLAAN SISTEM INFORMASI
Materi Pertemuan Ke-11 Jaringan komputer.
PENGELOLAAN SISTEM INFORMASI
SISTEM INFORMASI BERBASIS KOMPUTER
Inayatullah.
PERANCANGAN DAN TEKNOLOGI INFORMASI (2)
Teknologi Informasi  TI / (Information Technology  IT) Rahmat D.R. Dako, ST., M.Eng.
Pengantar Ilmu Komputer
Konsep Teknologi Informasi
Gambaran Umum Sistem Informasi dan Teknologi Informasi
Sistem Informasi Manajemen
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Magister Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 2017
30 Agustus 2014 Peran Matematika Dalam Perkembangan Teknologi Informasi Untuk  Menumbuhkan Jiwa Kewirausahaan Yudi Satria Kuliah Perdana STMIK JAKARTA.
Pengantar Teknologi Informasi
Rekayasa Perangkat Lunak Metode desain
KOMPONEN SISTEM INFORMASI
Materi Pertemuan Ke-11 Jaringan komputer.
Gambaran Umum Sistem Informasi
Basis Data Terdistribusi
Gambaran Umum Sistem Informasi dan Teknologi Informasi
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Pengantar Teknologi Informasi:
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI PERTEMUAN 1
Pengertian Teknologi Informasi adalah studi atau peralatan elektronika, terutama komputer, Untuk menyimpan, menganalisa, dan mendistribusikan informasi.
Gambaran Umum Sistem Informasi dan Teknologi Informasi
Dasar SISTEM INFORMASI
Pengertian Umum Sistem Informasi dan Teknologi Informasi
SISTEM INFORMASI BERBASIS KOMPUTER
Pengantar Teknologi Informasi
DASAR TEKNOLOGI INFORMASI
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Konsep Sistem Informasi & Teknologi Informasi
PENGENALAN ICT (TIK).
Komponen Sistem Informasi
GAMBARAN UMUM SISTEM INFORMASI dan TEKNOLOGI INFORMASI
Fungsi dan Penerapan Media Pembelajaran Berbasis TIK
PENGELOLAAN SISTEM INFORMASI
Komponen Sistem Informasi
Teknologi Informasi.
D IV Teknik Informatika
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Sistem Komputer Hardware Software 1. Operating System
MENGENAL ICT oleh: Saiful Amien.
Pertemuan I Pengenalan Komputer 9/8/
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Mengindentifikasi Bagian-bagian Komputer
PENGANTAR INFORMATIKA
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Komponen Sistem Informasi
KONSEP TEKNOLOGI INFORMASI
Gambaran Umum Sistem Informasi dan Teknologi Informasi
Pengantar Teknologi Informasi dan Komunikasi (PTIK)
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Materi Pertemuan Ke-11 Jaringan komputer.
Komponen Dan Model Sistem Informasi
Mengindentifikasi Bagian-bagian Komputer
Konsep Teknologi Informasi PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI.
Materi Pertemuan Ke-11 Jaringan komputer.
Komponen Sistem Informasi
APLIKASI KOMPUTER BISNIS PROGRAM DIPLOMA UNIVERSITAS PAKUAN 2018 OLEH DEDEN ARDIANSYAH.
PENGELOLAAN SISTEM INFORMASI
Transcript presentasi:

Materi Hari ini Pertemuan Kedua Pengertian TI Komponen sistem TI Klasifikasi sistem TI Komponen-komponen SI Fungsi Teknologi Informasi

Pengertian Teknologi informasi Teknologi Informasi atau dalam bahasa Inggris dikenal dengan istilah Information technology (IT) adalah istilah umum untuk teknologi apa pun yang membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan, mengomunikasikan dan/atau menyebarkan informasi. TI menyatukan komputasi dan komunikasi berkecepatan tinggi untuk data, suara, dan video. Contoh dari Teknologi Informasi bukan hanya berupa komputer pribadi, tetapi juga telepon, TV, peralatan rumah tangga elektronik, dan peranti genggam modern (misalnya ponsel). Teknologi Informasi menurut para ahli Menurut Haaq dan Keen Seperangkat alat yang membantu bekerja dengan informasi dan melakukan tugas-tugas yang berhubungan dengan pemrosesan informasi”

Pengertian Teknologi informasi Menurut Marten “Teknologi informasi tidak hanya terbatas pada teknologi komputer (perangkat keras dan perangkat lunak) yang digunakan untuk memproses dan menyimpan informasi,melainkan juga mencakup teknologi komunikasi untuk mengirimkan informasi.” Teknologi Informasi meurut buku/kamus “Teknologi Informasi adalah studi atau peralatan elektronika, terutama komputer, untuk menyimpan, menganalisa, dan mendistribusikan informasi apa saja, termasuk kata-kata, bilangan, dan gambar”. (kamus Oxford, 1995)

Komponen Sistem Teknologi informasi 1. Perangkat Keras (Hardware), merupakan rangkaian elektronika 2. Perangkat Lunak (Software), merupakan program yang dijalankan pada komputer. 3. Pengguna (Brainware) , manusia yang mengoperasikan komputer 4. Basis Data (Data Base), kumpulan dari bermacam file yang datanya saling berhubungan. 5. Perangkat Komunikasi dan Jaringan (communication and network device)

Klasifikasi Sistem Teknologi informasi 1. Menurut Fungsi Sistem Dibedakan atas: -   Embedded IT System Sistem Teknologi informasi yang melekat pada produk lain. Contohnya VCR (Video Casette Recorder) memiliki Teknologi informasi yang memungkinkan pemakai dapat merekam tayangan televise. -   Dedicated IT System Sistem Teknologi informasi yang di rancang untuk melakukan tugas-tugas khusus. Contoh ATM Dirancang secara khusus untuk melakukan transaksi keuangan bagi nasabah bank. -   General Purpose IT System Sistem teknologi informasi yang dapat digunakan untuk melakukan berbagai aktivitas yang bersifat umum. Contohnya PC.

Klasifikasi Sistem Teknologi informasi   2. Menurut ukuran  Ukuran dalam pengklasifikasi sistem teknologi informasi tidak harus berupa ukuran fisik, tetapi lebih cenderung didasarkan pada : - Ukuran informasi yang dapat di tampung. - Kemampuan sistem yang di tawarkan - Kecepatan pemroses - berdasarkan jumlah orang yang menggunakan sistem secara bersamaan. Kelompok ini yaitu: - Mikrokomputer - Workstation - Minikomputer - Mainframe komputer - Super Komputer

Keuntungan dan kerugian penggunaan TI KEUNTUNGAN 1. Membantu mempercepat pekerjaan manusia. 2. Mempermudah komunikasi jarak jauh. 3. Mempermudah sistem administrasi 4. Mempermudah proses transaksi keuangan KERUGIAN 1. Komunikasi menjadi hampa 2. Penyalahgunaan untuk tindakan kriminal dan asusila 3. Penyalahgunaan untuk pencurian keuangan 4. Munculnya perilaku individualisme,ketergantungan dan  egois 5. Manusia menjadi malas beraktifitas

Peran dan Fungsi penggunaan TI Peran dan fungsi teknologi informasi dalam konteks yang lebih luas, yaitu dalam manajemen dunia pendidikan, berdasar studi tentang tujuan pemanfaatan TI di dunia pendidikan terkemuka di Amerika,Alavi dan Gallupe (2003) menemukan beberapa tujuan pemanfaatan TI, yaitu memperbaiki  competitive positioning; -meningkatkan brand image;  -meningkatkan kualitas pembelajaran dan pengajaran;  -meningkatkan kepuasan siswa;  -meningkatkan pendapatan;  -memperluas basis siswa;  -meningkatkan kualitas pelayanan;  -mengurangi biaya operasi; dan  -mengembangkan produk dan layanan baru.

Tugas 1 Jelaskan menurut pendapat anda mengapa kita harus belajar tentang teknologi informasi ? Dan jelaskan keuntungan yang dapat anda peroleh setelah menggunakan teknologi informasi? Apa yang harus dilakukan agar penggunaan teknologi tidak banyak menimbulkan sisi negatif bagi kehidupan kita? Kumpul pada pertemuan selanjutnya Cari tentang sejarah dan perkembangan komputer dari komputer pertama hingga saat ini dan sejarah software dan hardware.