Nama Kelompok : Arnita Indarwati Desty Ayuani Agnes Novalia Perancangan Aplikasi E-SCM Pada PT Cahaya Buana Furindotama.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Aplikasi Kuliah Online dengan Penerapan Live Video Conferencing dan Streaming Berbasis Komponen dengan Visual Basic 6.0 Rinanda Rianti
Advertisements

KNOWLEDGE TRANSFER IN THE e - WORLD
CONTOH USE CASE DIAGRAM (Proses bisnis)
KONSEP SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)
Requirement.
Manajemen rantai pasokan
Rahayu Utami Jurusan Sistem Informasi
Pengembangan Sistem Informasi
SUPPLY CHAIN MANAGEMENT (SCM)
Aplikasi THETA (TA / PA)
Materi Pertemuan ke-4 Sistem Informasi E-Business
SUPPLY CHAIN MANAGEMENT (E-SUPPLY)
SISTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE
SISTEM INFORMASI PENJUALAN-PEMBELIAN RACING PARTS DAN LAYANAN MODIFIKASI PADA CHEMONK MODIFIED SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi syarat kelulusan pada Program.
SISTEM INFORMASI PENJUALAN BARANG PADA SYSCOM DATA
Pendahuluan Pertemuan 5 - 8
Diajukan Oleh : Deici Siringo-ringo SISTEM INFORMASI FORUM PADA THREE CORES BERBASIS WEB.
Ahmad Auliya Alvin Muslim
SISTEM INFORMASI PENDISTRIBUSIAN SEPATU BERBASIS WEB DI AINONE SHOES
KONSEP SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)
Mekanisme Pasar E-Commerce
Penggalian Kebutuhan; Modul Elisitasi
Materi Pertemuan ke-4 Sistem Informasi E-Business
DIAGRAM AKTIVITAS ACTIVITY DIAGRAM.
Desain Sistem Akuntansi
Supply Chain Management di PT. UNILEVER INDONESIA
Sistem Informasi E-Business
Robustness Diagram dan Sequence Diagram
SUPPLY CHAIN MANAGEMENT (E-SUPPLY)
BAHAN AJAR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
MEMPRODUKSI BARANG DAN JASA BERKUALITAS
TEKNIK PEMROGRAMAN.
KONSEP SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)
Pengantar e- Business.
Matakuliah : D0584/Analisis Sistem Informasi
7 SISTEM ELECTRONIC BUSINESS CHAPTER
SISTEM INFORMASI PERNJUALAN BATIK BERBASIS WEBSITE PADA RILA BATIK
DIAGRAM AKTIVITAS ACTIVITY DIAGRAM.
SISTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE
Manajemen rantai pasokan
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENSIUN DI BAGIAN HUBUNGAN INDUSTRIAL PT GREAT GIANT PINEAPPLE BERBASIS ONLINE RUDI YANTO PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA.
Oleh: Devi Teti Susanti
SISTEM INFORMASI PELAYANAN JASA LAUNDRY PADA RUMAH CUCI LAUNDRY BANDUNG Oleh : Windi Astuti
Sidang Skripsi 8 Februari 2012 Carli Darmansah
SISTEM INFORMASI PENJUALAN AIR MINERAL PADA CV. KURNIA KANAAN
Program studi sistem informasi Fakultas teknik dan ilmu komputer
PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER
Sistem Informasi Monitoring Administrasi Keuangan Di Dewan Koperasi Indonesia Daerah (DEKOPINDA) Kota Cimahi Oleh : Ripqi Sofyan ( ) PROGRAM STUDI.
PERANCANGAN APLIKASI E-RENTAL BERBASIS MOBILE ANDROID
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN ONLINE BERBASIS WEB PADA
Manajemen rantai pasokan
SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA DISTRO DETROIT DI BANDUNG
PERANCANGAN APLIKASI PELAYANAN PELANGGAN LISTRIK PRABAYAR DENGAN BERBASIS SMS PADA PT.PLN (PERSERO) APJ DAN UPJ CIMAHI KOTA Chandra Irawan
Oleh : Imlihatun Malikhah
SISTEM INFORMASI PEMBELIAN, PENJUALAN DAN MANUFAKTUR PADA HOME INDUSTRI CEMPAKA Tisna Aditya PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNIK.
PADA KOPRASI KARYAWAN BINA CIPTA
PENGOLAHAN DATA PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA (PHK)
SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA PT. TRI ARJUNA DINAMIKA
(IMAN FIRMANSYAH) ( ) PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI
FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA 2012
Aplikasi Informasi Perjalanan Kereta Api Daop 2 Bandung
Dony Setiawan SI-FTIK-UNIKOM 2012
Perancangan Sistem Informasi Penyewaan Mobil Pada CV
SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG JADI PADA PT.KIMIA FARMA (PERRSERO)
SUPPLY CHAIN MANAGEMENT ( SCM )
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SMAN 9 BANDUNG BERBASIS SMS GATEWAY Oleh : Rendra Indarmawan PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNIK.
Transcript presentasi:

Nama Kelompok : Arnita Indarwati Desty Ayuani Agnes Novalia Perancangan Aplikasi E-SCM Pada PT Cahaya Buana Furindotama

Jurnal Universitas Bina Nusantara Volume & Halaman Vol. 2 No. 1 & 17 – 24 Tahun 2008 Penulis Honni, Robertus Tang Herman, Erick Christanto

Profil PT Cahaya Buana Furindotama PT Cahaya Buana Furindotama adalah salah satu perusahaan yang tergabung dalam Olympic Group. Perusahaan ini adalah perusahaan manufaktur yang memproduksi furniture dan peralatan rumah tang ga berbahan baku plastik.

Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui proses-proses bisnis dan operasional dari perusahaan, Sehingga dapat mengidentifkasi secara lengkap kendala manajemen yang dihadapi perusahaan, memperba iki hubungan yang dibina antara perusahaan dengan konsumen, ataupun antara perusahaan dengan supp lier, menganalisis dan merancang aplikasi e-SCM yang dapat diajukan sebagai solusi pemecahan masalah di perusahaan dan berguna bagi peningkatan proses bisnis perusahaan, serta mereduksi penggunaan cara konvensional di perusahaan seperti pemakaian kertas untuk dokumen, sehingga lebih terotomatisasi dan menambah efsiensi perusahaan

Permasalahan yang Dihadapi Dalam melakukan proses bisnisnya PT Cahaya Buana Furindotama menghadapi beberapa permasalahan, anta ra lain: - lamanya waktu yang dibutuhkan untuk memproses pemesanan pelanggan data bahan baku seringkali tidak l engkap atau tidak akurat, - dapat terjadi juga kekosongan bahan baku pada saat jadwal produksi akan dibuat, - terjadi ” human error” dimana karyawan salah memasukkan data untuk nota atau laporan - terjadi kesalahan komunikasi dengan retail dan supplier karena tidak terintegrasinya data perusahaan denga n data yang dimiliki oleh supplier dan retail - pihak retail yang ingin memesan seringkali ragu-ragu karena tidak mengetahui kapasitas produk yang bisa di sediakan oleh perusahaan pada saat retail tersebut membutuhkan.

Class Diagram Aplikasi E-SCM PT Cahaya Buana Furindotama

Use Case Aplikasi E-SCM Upstream

Lanjutan Use Case Diagram Aplikasi e-SCM Upstream Ada 2 aktor yang terlibat dalam use case diagram aplikasi e-SCM Upstream, yaitu karyawan dan supplier, serta terdiri dari 16 use case yaitu: login, mengubah profil, melihat daftar baha n baku, membuat PO, melihat daftar PO, membuat tender, melihat daftar tender, mengajuka n penawaran tender, melihat inbox, membalas message, memberikan kritik dan saran, melih at status pembayaran, membuat surat jalan, melihat daftar surat jalan, menambah daftar su pplier, dan melihat daftar user. - User Interface Layar Home Karyawan Halaman ini hanya dapat diakses oleh karyawan yang sudah melakukan login. Setiap userna me yang terdaftar memiliki status tersendiri, sehingga dapat dibedakan apakah yang melaku kan login adalah user dengan status karyawan, supplier, ataupun distributor

Hasil Penelitian proses bisnis PT Cahaya Buana Furindotama sudah tertata dengan baik dan berpotensi untuk dilakukan implementasi sistem aplikasi e-SCM, agar proses bisnis perusahaan dapat lebih berkembang. posisi perusahaan di dalam industri sudah kuat, berdasarkan analisis manajemen dan dapat memberika n masukan dalam perancangan sistem aplikasi e-SCM. sistem aplikasi e-SCM yang dibangun diharapkan dapat meningkatkan efsiensi dan kecepatan arus infor masi maupun bahan baku dari perusahaan dengan supplier dan distributor. sistem yang dibangun selain untuk mempercepat arus informasi dan bahan baku, juga untuk mengintegr asikan data antara data perusahaan dengan data supplier dan distributor. dengan menggunakan sistem aplikasi e-SCM, perusahaan diharapkan dapat menambah daya saing, guna lebih memperkokoh posisi perusahaan di pasar. sistem aplikasi e-SCM memberikan fungsi-fungsi tambahan pada proses bisnis perusahaan, antara lain: pemesanan produk oleh distributor secara online dan adanya tender online untuk pengadaan bahan baku d apat meningkatkan hubungan bisnis dengan para supplier

Sekian dan Terima Kasih