Sistem Pakar Penyakit Asma Serta gigi dan mulut Kelompok 3 : -Andrianus kopong -Indah Handayani -Jully Afinda Deviana -Muhammad Ardiansyah -Mutiara Tri Lestari -Nida Munadiya -Nurul Fadilah -Rendi Farera -Sintya Nur Amalia -Syifa Khaerunnisa
Penyakit Asma ?? suatu kelainan berupa inflamasi (peradangan) kronik saluran nafas yang menyebabkan hipereaktivitas bronkus terhadap berbagai rangsangan yang ditandai dengan gejala episodik berulang berupa batuk, sesak nafas dan rasa berat di dada terutama pada malam atau dini hari yang umumnya bersifat reversible baik dengan atau tanpa pengobatan.
Sistem Pakar ?? salah satu cabang kecerdasan buatan yang mempelajari bagaimana mengadopsi cara seorang pakar berpikir dan bernalar dalam menyelesaikan suatu permasalahan, dan membuat suatu keputusan maupun mengambil kesimpulan dari sejumlah fakta yang ada.
Sistem Pakar Penyakit Asma ?? pengaplikasian sistem yang terkomputerisasi dalam bidang kedokteran yang mendiagnosis penyakit asma yang dapat ditampilkan dalam perangkat lunak aplikasi berbasis sistem pakar.
Deskripsi Alur Sistem. Perancangan sistem pakar menggunakan dua Deskripsi Alur Sistem Perancangan sistem pakar menggunakan dua pendekatan yaitu: 1. Data Flow Diagram (DFD). 2. Flowmap
DATA FLOW DIAGRAM (DFD) suatu diagram yang menggunakan notasi-notasi untuk menggambarkan arus dari data sistem yang penggunaanya sangat membantu untuk memahami sistem secara logika, terstruktur dan jelas.
Flowmap Penggambaran secara grafik dari langkah – langkah atau urutan prosedur dari suatu program
Kelebihan dan kekurangan Kelebihan sistem pakar penyakit asma : 1. Sebagai sarana untuk penyuluhan tentang penyakit asma kepada orang awam 2. Dapat mengetahui gejala awal dan solusi penyakit asma. Kelebihan sistem pakar diagnosis gigi dan mulut : 1. Sistem pakar diagnosis penyakit gigi dan mulut sangat diperlukan dan dapat dijadikan sebagai asisten yang cukup cerdas untuk membantu pekerjaan staf/ pegawai di Puskesmas serta dapat meningkatkan pemahaman pasien dalam mengetahui dengan benar gejala penyakit gigi dan mulut.
Kekurangan sistem pakar penyakit asma : Tidak bisa berkonsultasi secara langsung dengan dokter Hanya bisa di akses pada web tertentu. Kekurangan sistem pakar diagnosis gigi dan mulut : Sistem pakar yang dibangun berbentuk desktop sehingga aplikasi sistem pakar ini tidak bisa diakses dimana saja. Perlunya suatu pengembangan sistem pakar yang lebih lanjut kedalam bahasa pemrograman yang memiliki fasilitas grafik atau gambar yang lebih menarik untuk user.
KESIMPULAN : Menurut kelompok kami dari kedua sistem tersebut sama baiknya untuk menganalisa masing – masing dari penyakit tersebut Aplikasi ini dirancang beserta keluarannya yaitu berupa diagnosa beserta penanganan dan pengobatan Dengan adanya aplikasi sistem pakar ini dapat menjadi database pengetahuan mengenai hal – hal yang berhubungan dengan penyakit tsb beserta solusi dari diagnosanya.