PENDIDIKAN Rekam MEDIS & INFORMASI KESEHATAN ( D3-RMIK) FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ESA UNGGUL LILY WIDJAYA
VISI D-III RMIK Pada tahun 2019 Mampu Menjadi Program Studi Rekam Medis dan Informasi Kesehatan yang menghasilkan lulusan terbaik bidang Kesehatan di Indonesia yang berbasis intelektual, etis , inovasi dan unggul , berjiwa kewirausahaan serta memilliki daya saing global.
MISI D-III RMIK Melaks. Pend.RMIK berbasis intelektual, etis dan inovasi serta mengikuti perkembangan IPTEK melalui PKL, Pdi lab. dan RM. Menyiapkan SDM yang unggul, dan professional yang siap bersaing dalam dunia global Menyeleng. Penel.di bida.RMIK dengan melibatkan dosen, mahasiswa yang dapat mendorong kreativ., kemand. Mhsw+meningkatkan jiwa kewirausahaan melalui penggunaan TIK terbaru Kualitas Penel St. Nas dan Inter.
MISI D-III RMIK Menyel. kegiatan PKM di bid.RMIK melalui kerjasama dengan institusi yankes ~ inovasi, kemandirian, dan kewirausahaan berdasarkan hasil pendidikan, pelatihan dan penelitian. Melakukan jaringan kerjasama dengan masy. pengguna, instansi yankes. , dan lembaga atau instansi terkait.
TUJUAN Menghasilkan lulusan yang unggul serta profesional dalam bidang pengelolaan RMIK karya-karya inovatif dalam menunjang kualitas pelayanan infokes. lulusan yang memiliki daya saing tinggi dan dapat menjadi acuan bagi pendidikan yang sama. lulusan yang peka terhadap masalah dan perkembangan IPTEK di bidang RMIK
Lanjutan.. TUJUAN Menghasilkan lulusan yang mampu mandiri, menerapkan pengetahuan dan ketrampilan dan siap pakai dalam bidang RMIK Menghasilkan penelitian yang memperkaya ilmu pengetahuan dengan karya ilmiah yang inovatif, mandiri, dan kewirausahaan dalam rangka memecahkan masalah di masyarakat dan memberi kontribusi pada pembangunan . Melakukan PKM dalam bentuk pembinaan, pelatihan, pendampingan, dan pemberdayaan dalam rangka menumbuhkan jiwa kreatif, mandiri, dan kewirausahaan serta meningkatkan kemampuan dan peran serta masyarakat dalam pembangunan.
PENINGKATAN KOMPETENSI PROFESIONAL RM Manajemen Informasi Kesehatan PENINGKATAN KUALITAS PENINGKATAN KOMPETENSI PROFESIONAL RM PENDIDIKAN TINGGI Manajemen Informasi Kesehatan (MIK)
Pendidikan MIK 1. PROGRAM D III REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESH. ( 1989 ) 2.PROGRAM D IV MANAJEMEN INFORMASI KESEHATAN ( 2006) PEMINATAN : KODER PENDIDIK
PENDIDIKAN D3 RM DAN D4 MIK PERTAMA DI INDONESIA ( D III th. 1989 DAN D IV MIK 2006) PRODI D3 RMIK: STATUS TERAKREDITASI (A) –Juni 2016 PRODI D4 MIK: STATUS TERAKREDITASI (B) Des. 2013 PRODI S1.MIK BARU DIBUKA 2016-2017
PRODI D-III RMIK Nomor SK pendirian Prodi D-III RMIK . : Des.1989 Dimulainya Program studi D-IIIRMIK 1994: No. HK. 00. 06.1.1.4092 ( ijin mendirikan Akademi Perekam Medis & Informasi Kesehatan dari Depkes) 2006: No. 153/D/0/ 2006 ( ijin pengalihan pembinaan dari Depkes kepada Depdiknas ). 2006:: No.424/D/T/2006 ( perpanjangan ijin penyelenggaraan Prodi RMIK No. 1226/D/T/K-III/2009 ( perpanjangan ijin penyelenggaraan Prodi Rekam Medik dan Informasi Kesehatan )
D-IV MIK Pengembangan PRODI D-III RMIK Ijin: Program studi Manajemen Informasi kesehatan 2006 berdasarkan SK Dirjen Dikti Depdiknas Nomor: No 2825/D/T/2006 tertgl 31 Juli 2006 Perpanjang izin penyelenggaraannya melalui SK. Koordinator Kopertis Wilayah III No. 146/003/2I/PG/2009 tertgl 23 Nopember 2009
KURIKULUM D 3 RMIK ,D4 MIK, S1 MIK D3 REGULER 6 SEMESTER 110 SKS ( 104 KURNAS + 6 MULOK ) mulai 2016 + Uji Kompetensi D4 REGULER 8 SEMESTER / 144 SKS ( 138 KURNAS + 6 MULOK ) S1 REGULER MIK 8 SEMESTER (Rencana September 2016) 146 SKS (140 KURNAS +6 MULOK ) PROGRAM DISUSUN => PAKET => SETIAP TAHAPAN MAMPU => MANDIRI/ BEKERJA
Pengalaman menyelenggarakan kelas khusus di RS SEJAK 1989 ( KELAS KARYAWAN) MENGAMPU PROGRAM KHUSUS BANDUNG MENGAMPU PROGRAM KHUSUS MAKASAR RS JANTUNG HARAPAN KITA (2004/2005) RS FATMAWATI ( 2008/2009 ) RS PERSAHABATAN (2011/2012) PENJAJAGAN DG RS LAIN ueu
Ciri pendidikan MIK Orientasi : teknologi dan kebutuhan masyarakat Metoda belajar bervariasi 60% Praktek 40% Teori Pengalaman pada tatanan nyata Sifat belajar: kemampuan analisis kritis dan Ketrampilam
Ciri pendidikan D-III/ S1MIK Lulusan D-III: Keptrampilan Unggulan Sebagai Koder Lulusan S1Keahlian Unggulan Sebagai Auditor Koding/ Verifikator Kepala Rm Peneliti/ Pendidik Lulusannya : Tenaga Professional Lowongan Pekerjaan Sangat Luas Bekerja Sesuai Standar Dan Etik Profesi Mempertahankan Kompetensi Mendapat Pekerjaan Sebelum Tamat
Peran dan fungsi lulusan Pendidikan D3 RMIK PEMBERI PELAYANAN RM DI RS/ PUSKESMAS/ ASURANSI, PERUSAHAAN JASA KESEHATAN
STAF PENGAJAR LULUSAN S2-S3 + KEPANGKATAN AKADEMIK DOSEN TETAP 15 ORANG ( S 2 + KEPANGKATAN AKADEMIK ) LULUSAN S2-S3 + KEPANGKATAN AKADEMIK (DALAM DAN LUAR NEGERI / PEJABAT TERKAIT) PEMBIMBING LAPANGAN: PROFESIONAL RMIK INSTRUKTUR LABORATORIUM
CIRI PRODI RMIK – MIK UEU Sertifikat Kompetensi Pengajar (SERDOS) Publikasi Penelitian pada Jurnal/ Seminar Nasional dan internasional Presentasi dan Poster Sebagai Ketua dan Pengurus Asosiasi PT RMIK-MIK Sebagai Pembina Org.Profesi PORMIKI
SARANA PENDUKUNG AKADEMIK RUANG PERKULIAHAN Ruang Kuliah 5 @ 56 m2 Aula 2144 m2 Ruang seminar/ konferensi (150 m2 PRAKTIKUM Lab komputer ( 3 ruang ) Lab Rekam medis : manual dan elektronik (terintegrasi ) SEKRETARIAT Lt 8 gedung utama JURNAL PRODI RMIK INOHIM KEPUSTAKAAN 415,2 m2 Ketersediaan Buku mata ajar pokok/ Referensi Ketersediaan Jurnal ilmiah 19 19 19
Semua ruang kuliah : AC, LCD, Komputer terinegrasi
Laboratorium RMIK Lab Rekam medis : manual dan elektronik (terintegrasi ) 21
LAHAN PRAKTIK Rumah sakit (40 bh) Puskesmas wilayah DKI melalui piagam kerjasama dengan Pemda DKI Jakarta, serta Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta (5 bh) Kantor PT Asuransi Kantor Perusahaan IT Kantor Depkes RI Kantor Dinas Kesehatan , Sub Dinas Kesehatan Masy. DKI Jakarta Kunjungan ke Bagian Ilmu Kedokteran Forensik FK- UI/ RSCM dan RS yang menggunakan EHR
Praktek kerja Lapangan 23
TERIMA KASIH