Ciri dan Format PKM (Program Kreativitas Mahasiswa)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PENYUSUNAN PROPOSAL PKM
Advertisements

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM)
Teknik Penyusunan Proposal Penelitian Mahasiswa Bidang Teknologi dan Sains
PKM KC PKM-KARSA CIPTA AHMAD FAHMI DOSEN TEKNIK ELEKTRO FT-UM
Program Kreatifitas Mahasiswa
SOSIALISASI PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
Program Kreativitas Mahasiswa Penelitian (PKMP)
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM) 2015
Pendahuluan  PKM merupakan salah satu program Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (Ditlitabmas), Ditjen Dikti untuk meningkatkan kualitas.
Megawati Simanjuntak, SP, MSi
SCC 2010 Tujuan Overview Jenis dan Kategori Sistematika Penulisan Proposal Pembimbing.
TABEL 1. Kriteria Program Kreatvts Mahasswa (PKM)
PENULISAN KARYA ILMIAH
KEGIATAN KARYA TULIS MAHASISWA (KTM)
Program Kreativitas Mahasiswa Bidang Kewirausahaan (PKMK)
Terkemuka, Modern dan Islami
SOSIALISASI PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA KM KARYA TULIS (PKM-KT)
PENULISAN KARYA ILMIAH
Grup Facebook :
Pengelompokan Bidang Ilmu PKM
Terkemuka, Modern dan Islami
PELATIHAN PKM DP2M DIKTI
Pkm penelitian By : Dr.Saichudin,M.Kes.
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA AI DAN GT
Reviewer dan Juri PIMNAS PKM DITLITTABMAS DIKTI
PENYUSUNAN PROPOSAL HIBAH DP2M DIRJEN DIKTI
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
Reviewer dan juri PIMNAS PKM DITLITABMAS
Sistematika Penulisan PKM
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA PENERAPAN TEKNOLOGI (PKMT)
2012 KIAT MENULIS KARYA ILMIAH: PENYUSUNAN
Salam Inovasi KARYA TULIS ILMIAH SUKSES MENULIS
Program Kreativitas Mahasiswa
PKM-GT Gagasan kreatif
UPGRADING Program Kreativitas Mahasiswa
PKM-M.
BY:HIMA-ME.
D10A Metode Penelitian MP-05 PKM Penelitian
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Pedoman Pengerjaan PKM-K
Program Kreatifitas Mahasiswa – Artikel Ilmiah
Imam Yuwono (Kopertis Wilayah III)
PKM – P , PENELITIAN METODE PENELITIAN ILMIAH.
PKM Pengabdian kepada Masyarakat (PKM-M)
PKM – KARSA CIPTA ( KC ).
Program Kreatifitas Mahasiswa
SKEMA PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
PENYUSUNAN USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA –KEWIRAUSAHAAN (PKM-K)
KRITERIA UMUM PKM PANDUAN 2016
STRATEGI SUKSES PKM DAN PIMNAS Panduan 2016 Direktorat Kemahasiswaan Belmawa Semarang, 26 September 2016 Bandung Arry Sanjoyo.
Program kreativitas mahasiswa, ide kreatif dan strategi KEBERHASILAN
Yulmaini, S.Kom., M.Cs Lembaga Penelitian, Pengembangan Pembelajaran, dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP4M) IBI Darmajaya Bandar Lampung, 14 Juli 2016.
Pengelompokan Bidang Ilmu PKM
PKM GAGASAN TERTULIS (PKM-GT)
Penyusunan Proposal PKM berkualitas
Ruang Lingkup P K M - P K M I - K K T M
Program Kreativitas Mahasiswa (PKM)
STRATEGI PENYUSUNAN PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM)
PELATIHAN PENULISAN PROPOSAL PKM-K
PELATIHAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM) PKM AI -PKM GT
Terkemuka, Modern dan Islami
Pkm penelitian By : Dr.Saichudin,M.Kes.
PKM Pengabdian kepada Masyarakat (PKM-M)
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM)
BAGAIMANA MENYUSUN PROPOSAL YANG BAIK
TEKNIK PENULISAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA Drs. Supriyadi, M.Si
Universitas Sahid Jakarta 2018
Sabtu, 16 Mei 2011Sosialisasi PKM Pertemuan I & II UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA M. Taufik Hidayat, M.Pd.
P r o g r a m K r e a t i f i t a s M a h a s i s w a Ika Maryani
Oleh Dr. Bambang Sunarto. (PR III Institut Seni IndonesiaSurakarta)
Transcript presentasi:

Ciri dan Format PKM (Program Kreativitas Mahasiswa) Email: ekowidodo_nmt@yahoo.co.id

Program Kreativitas Mahasiswa LATAR BELAKANG PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM) Kesenjangan yang relatif besar antara waktu kelulusan dengan waktu perolehan kerja atau mulai berwirausaha Posisi strategis mahasiswa sebagai Generasi Penerus Pembangunan Nasional Mahasiswa sebagai ujung tombak bagi perubahan bangsa ke arah yang lebih baik

TUJUAN PKM Mendorong Pengembangan Gagasan dan Kreativitas Mahasiswa sejak awal dalam Penelitian, Penerapan Teknologi, Pengembangan Kewirausahaan, Pengabdian kepada Masyarakat, dan Penulisan Ilmiah Meningkatkan Kemampuan Lulusan Untuk Meraih Kesempatan Bekerja Atau Berwirausaha Mengalihkan Kegiatan Mahasiswa Yang Kontra Produktif Menjadi Kegiatan yang Produktif dan Konstruktif 3

Kriteria PKM No KRITE-RIA BIDANG KEGIATAN PKMP *) PKMT*) PKMK*) PKMM*) PKMKC*) PKM-AI PKM-GT*) 1 Inti Kegiatan Karya krea­tif, inovatif dalam penelitian Karya kreatif, inovatif dalam menciptakan karya teknologi Karya kreatif, inovatif dlm membuka peluang usaha Karya kreatif, inovatif dalam membantu masyarakat Karya kreatif, inovatif dalam IPTEKS Karya kreatif, dalam penulisan artikel ilmiah Karya tulis dalam gagasan/ ide kreatif 2 Materi kegiatan Sesuai bidang ilmu, lintas bidang dianjurkan Semua bidang ilmu atau yang relevan Semua bi­dang ilmu atau yang relevan Semua bidang ilmu /yg relevan Karya kelompok yang telah dilaks Karya kelompok 3 Strata Diploma, S1 4 Anggota 3-5 orang 5 Alokasi Dana Biaya maks Rp 12,5 jt Biaya maks Rp 12,5 jt Insentif Rp 3 juta 6 Laporan Akhir Hasil Kerja Artikel 7 Luaran Artikel, paten Paten, model desain, piranti lunak, jasa dan artikel Barang dan jasa komersial dan artikel Jasa, desain, barang dan artikel Sistem, desain, barang, prototipe dan artikel Artikel Ilmiah Gagasan kreatif tertulis & artikel.

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA PKM Penelitian (PKM-P) – (PKM-Hum) PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA Pendanaan + PIMNAS PKM Penerapan Teknologi (PKM-T) Proposal Kegiatan PKM Kewirausahaan (PKM-K) Oktober PKM Pengabdian Masyarakat (PKM-M) PKM PKM Karsa Cipta (PKM-KC) PKM Gagasan Tertulis (PKM-GT) Hadiah + PIMNAS Karya Tulis Maret PKM Artikel Ilmiah (PKM-AI) Hadiah + JURNAL

Jurnal Ilmiah Terakreditasi BIDANG DAN MUARA KEGIATAN PKM PKM-P PKM-T PKM-K PKM-M PKM-KC PKM-GT PKM-AI REKOMENDASI 1 PIMNAS 2 E-Proceeding 3 E-Journal 4 Jurnal Ilmiah Terakreditasi

Pengelompokan Bidang Ilmu PKM Bidang Kesehatan, yang meliputi: Farmasi, Gizi, Kebidanan, Kedokteran, Kedokteran Gigi, Keperawatan, Kesehatan Masyarakat, Psikologi Bidang Pertanian, yang meliputi: Kedokteran Hewan, Kehutanan, Kelautan, Perikanan, Pertanian, Peternakan, Teknologi Pertanian Bidang MIPA, yang meliputi: Astronomi, Biologi, Geografi, Fisika, Kimia, Matematika Bidang Teknologi dan Rekayasa, yang meliputi: Informatika, Teknik, Teknologi Pertanian Bidang Sosial Ekonomi, yang meliputi : Agribisnis (Pertanian), Ekonomi, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik , Psikologi Bidang Humaniora, yang meliputi : Agama, Bahasa, Budaya, Filsafat, Hukum, Sastra, Seni Bidang Pendidikan, yang meliputi Program Studi Ilmu-Ilmu Pendidikan di bawah Fakultas Kependidikan, Psikologi

PKM Penelitian (PKMP) PKMP merupakan karya kreatif untuk menjawab permasalahan, pengembangan dan teori yang dilaksanakan dengan melakukan penelitian PKMP lebih menekankan pada pemecahan masalah yang ditunjukkan pada metodologi penelitian

LOLOS PKM Administratif Teknis Topik Bidang PKM Kreativitas Kualitas Keberuntungan

Persyaratan Administratif #1 Peserta PKM adalah kelompok mahasiswa yang sedang aktif dan resmi terdaftar mengikuti program pendidikan S1 atau Diploma.

Persyaratan Administratif #2 Mahasiswa pengusul dapat berasal dari berbagai program studi yang berbeda atau dari satu program studi, bergantung pada bidang kegiatan dan topik yang akan dilaksanakan, namun masih dalam satu perguruan tinggi yang sama

Persyaratan Administratif #3 Keanggotaan mahasiswa dalam kelompok disarankan berasal dari minimal 2 (dua ) angkatan yang berbeda agar proses regenerasi pelaksana PKM dapat berlangsung dengan baik.

Persyaratan Administratif #4 Seorang mahasiswa hanya dibenarkan masuk dalam satu kelompok pengusul PKM baik sebagai ketua maupun anggota yang disetujui untuk didanai. Hal ini didasarkan pada kewajaran alokasi waktu bagi pelaksanaan kegiatan PKM dan kegiatan belajar mahasiswa. Di samping memberi kesempatan sebanyak mungkin mahasiswa yang terlibat.

Persyaratan Administratif #5 Seorang dosen pembimbing/pendamping hanya disetujui DITLITABMAS membimbing maksimum 3 (tiga) judul/kelompok pelaksana PKM.

Persyaratan Administratif #6 Setiap usulan yang mencantumkan dana dari pihak lain (baik pihak internal maupun eksternal perguruan tinggi) harus menyertakan Surat Pernyataan Pembiayaan.

Persyaratan Administratif #7 Setiap usulan PKM-M dan PKM-T wajib menyertakan SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN BEKERJASAMA dari pihak mitra yang disebutkan.

Sistematika Penyusunan Proposal PKM 1. Halaman sampul 2. Halaman Pengesahan 3. Daftar Isi 4. Ringkasan (maksimum 1 halaman) 5. BAB 1. Pendahuluan (Latar Belakang , Perumusan Masalah, Tujuan, Luaran Yang Diharapkan, Kegunaan 6. BAB 2. Tinjauan Pustaka (untuk PKMP , PKMT, dan PKMKC) atau : Gambaran Umum Rencana Usaha yaitu ulasan mengenai hasil survai pasar atau survai kelayakan usaha untuk kegiatan kewirausahaan yang direncanakan (PKMK) atau : Gambaran Umum Masyarakat Sasaran (untuk PKMM) 7. BAB 3. Metode Penelitian (PKMP) atau : Metode Pelaksanaan (PKMK, PKMM, PKMT, PKMKC) 8. BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN. 4.1. Anggaran Biaya (ringkasan biaya yg diusulkan sesuai format panduan. 4.2. Jadwal Kegiatan (dibuat “bar” dalam waktu 3-5 bulan dan ditambah satu kolom utk PIC) 9. Daftar Pustaka (untuk PKMP, PKMT dan PKMKC, optional utk PKMK-PKMM) 10. Lampiran: Nama dan Biodata Ketua serta Anggota Kelompok (ditandatangani) Justufikasi Anggaran Kegiatan Susunan organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas Surat Pernyataan Ketua Peneliti Nota Kesepahaman atau pernyataan kesediaan Mitra (PKMM dan PKMT)

PERHATIKAN BAHASA KESALAHAN YANG SERING TERJADI : PROPOSAL PKM DIBUAT SAMA PERSIS DENGAN PROPOSAL PENELITIAN/ SKRIPSI YANG BIASA DIGUNAKAN TATA CARA BAHASA UTK PROPOSAL YANG DIDANAI TIDAK SAMA DENGAN PROPOSAL KEPERLUAN AKADEMIS

Definisi Penelitian Research is a systematic way for finding answer of problems Mahasiswa berlatih memecahkan suatu permasalahan melalui Penelitian

Judul Judul merupakan pernyataan singkat, lengkap dan spesifik, namun cukup jelas memberi gambaran kegiatan PKM Berfungsi sebagai “daya tarik” minat pembaca Jangan sampai mengesankan ketidaksesuaian dengan bidang PKM yang dipilih

Judul PKM Judul dibuat ringkas, tetapi jelas dan menunjukkan dengan tepat masalah yang hendak dipecahkan, dan tidak membuka peluang penafsiran yang beraneka ragam Ada kreativitas baru dan original terhadap masalah yang akan dipecahkan (modifikasi, penyempurnaan, pengembangan dan invensi)‏ 21

Latar belakang Latar Belakang Masalah adalah uraian tentang permasalahan secara umum dan secara teknis, serta hasil-hasil penelitian sebelumnya sehingga dapat menjelaskan alasan “mengapa suatu Penelitian ini perlu dilakukan”.

LATAR BELAKANG ALUR PIKIR YANG JELAS MENGENAI PEMILIHAN MASALAH DAN MENGAPA MASALAH TERSEBUT PERLU DITELITI " SECARA SEDERHANA “DAPAT DIRUMUSKAN: 1. WHAT IS THE PROBLEM? 2. WHY IS IT A PROBLEM? 3. WHERE? 4. WHO HAS DONE WHAT ABOUT RESEARCH ON THIS PROBLEM? 5. HOW?

Perumusan Masalah Memuat ringkasan permasalahan Dirumuskan dalam beberapa paragraph Dapat menggunakan kalimat pertanyaan

Tujuan Program Memuat hal-hal yang ingin dicapai dalam kegiatan PKM Pernyataan singkat mengenai tujuan kegiatan PKM. Kegiatan PKM-P dapat bertujuan untuk mengeksplorasi, menguraikan, menerangkan, membuktikan, mengukur, menerapkan suatu gejala, konsep atau dugaan, atau membuat suatu model.

Luaran Luaran yang diharapkan adalah harapan terhadap hasil PKM, misal berupa: Pengembangan teori atau teori baru Inovasi teknologi Prototipe

Kegunaan Program Kegunaan (manfaat) program memuat hal-hal yang akan dicapai bila kegiatan PKM ini berhasil

Tinjauan Pustaka Fungsi tinjauan pustaka dalam penelitian: Landasan teori Posisi penelitian dalam perkembangan ilmu dan arah penelitian selanjutnya Menghindari duplikasi, kesalahan metode,dll

RUJUKAN PUSTAKA Tinjauan Pustakan merupakan komponen yang mendukung/menguatkan secara ilmiah penting dan sahihnya pokok kegiatan yang telah saudara lakukan. Minimalkan pustaka berupa Teori (buku), perbanyak pustaka hasil kegiatan (riset, report, review)‏ Jangan merujuk pada pustaka fiktif (tak dapat ditemukan di Daftar Pustaka)‏ Ikuti cara sitasi yang benar (Harvard atau Vancouver dan variannya)‏ Rujuk hanya pustaka yang terkait. Ulas berbagai sumber yang berkaitan dengan apa yang akan saudara lakukan (jangan hanya sekedar membuat TEBAL artikel)‏

Tinjauan pustaka (PKMP & PKMT) Memuat uraian sistematis tentang hasil-hasil penelitan atau teknologi yang didapat oleh kegiatan terdahulu dan yang relevan dengan penelitian/kegiatan yang akan dilakukan. Dengan demikian maka penelitian atau teknologi yang dipilih dijamin dapat diterapkan dalam kegiatan ini Sehingga metode yang digunakan dapat diuraikan secara jelas dan dapat dipertanggung jawabkan Fakta-fakta yang dikemukakan sebisa mungkin diambil dari sumber aslinya Semua sumber yang dipakai harus disebutkan

Metode Penelitian (PKMP) Metode Penelitian berisi : Uraian bahan & alat yang digunakan Prosedur Percobaan Kondisi operasi dan variabel Analisis data

Rincian Biaya Tidak ada Honor untuk tim PKM maupun dosen pendamping Tidak boleh melebihi biaya maksimal (Rp. 12.500.000) Detail dan realistis, ada keterkaitan antara metode pelaksanaan dan rincian biaya Ada kepatutan, misalnya transpor atau konsumsi tidak lebih dari 50%

JADWAL KEGIATAN PROGRAM Dalam jadwal Kegiatan harus ditunjukkan: tahap‑tahap sesuai dengan metode pelaksanaan program rincian kegiatan pada setiap tahap waktu yang diperlukan untuk melaksanakan setiap tahap jadwal Kegiatan dapat disajikan dalam bentuk matriks

Daftar Pustaka Daftar semua sitasi (kutipan) yang terdapat dalam naskah sudah ditulis Sesuai dengan format yang ditetapkan dalam PKM Semua penulis ditulis lengkap

Lampiran Daftar Riwayat Hidup Ketua, Anggota Pelaksana, dan Dosen Pendamping Gambaran teknologi yang akan diterapkembangkan (PKMT) Surat Pernyataan Kesediaan Bekerjasama dari mitra penerima teknologi (PKMT) Denah detil Lokasi Mitra Kerja (PKMT & PKMM) Hal-hal lain yang dianggap perlu

Rambu-Rambu Umum Penyusunan Proposal Waktu Pelaksanaan Kegiatan PKM 5 bulan (Februari – Juni) Dana maksimal 12,5 Juta, tidak ada honor pendamping maupun tim pelaksana. Rincian dana dikelompokkan menjadi: Bahan Habis Pakai, Peralatan Penunjang PKM, Perjalanan, Lain-Lain. Pembelian peralatan elektronik seperti komputer/labtop/kamera dan sejenisnya TDK diperbolehkan. Pelaksana 3-5 orang, diutamakan beda angkatan, multi disiplin, bisa beda PS/Fak, sebaiknya dalam satu universitas Setiap mhs hanya didanai 1 judul kegiatan baik sebagai ketua maupun anggota Setiap dosen boleh menjadi pendamping/pembimbing maksimal 3 kegiatan PKM Dilampirkan Biodata tim pelaksana maupun dosen pendamping yang ditandatangani Jumlah halaman 15 (lima belas) lembar, terhitung dari latarbelakang masalah sampai lampiran termasuk CV pengusul dan pembimbing serta Surat Pernyataan Kesediaan Mitra; tidak termasuk Halaman Judul, Halaman Pengesahan, Daftar Isi dan Daftar Gambar

Rambu-Rambu PKMP Sesuai dengan bidang Ilmu, lintas bidang dianjurkan Ada Tinjauan Pustaka. Utamakan sumbernya dari jurnal. Ada Metode Penelitian, teridentifikasi adanya variabel penelitian Ada daftar pustaka, pustaka yang diacu dalam naskah harus sesuai dengan daftar pustaka Tidak diperlukan KERJASAMA DENGAN MITRA

Rambu-Rambu PKMT Sesuai dengan bidang Ilmu, lintas bidang dianjurkan Ada Tinjauan Pustaka. Utamakan sumbernya dari jurnal. Tidak ada kegiatan penelitian, yang ada hanya uji coba/setting alat, kalibrasi dsb. Tidak ada Metode Penelitian, yang ada hanya Metode Pelaksanaan Program Ada daftar pustaka, pustaka yang diacu dalam naskah harus sesuai dengan daftar pustaka HARUS ADA KERJASAMA DENGAN MITRA, dengan melampirkan Surat Pernyataan bermeterai Rp. 6.000,-

Kiat agar Proposal Lolos Seleksi Proposal harus lengkap dan sesuai dengan format dan aturan yang berlaku Gunakan bahasa yang mudah dipahami, karena kemungkinan proposal akan dinilai oleh reviewer dari background yang berbeda Ada benang merah antara Judul, Latar Belakang, Perumusan Masalah, Tinjauan pustaka, Metode Pelaksanaan Program dan Target Luaran Manfaat yang jelas baik bagi mahasiswa maupun masyarakat Terlihat adanya kerjasama tim yang baik, kalau bisa dirinci dalam proposal Adanya kesesuaian biaya dan target luaran, kalau bisa biaya dirinci secara detil

Tips Mencari Topik yang Kreatif Secara Cepat dan Tepat Pilih masalah aktual, hangat, relevan dan mendesak untuk dipecahkan Kaitkan dengan bidang PKM yang ada untuk mencari solusinya Sedapat mungkin bermanfaat langsung bagi masyarakat

Judul PKM Judul dibuat ringkas, tetapi jelas dan menunjukkan dengan tepat masalah yang hendak dipecahkan, dan tidak membuka peluang penafsiran yang beraneka ragam Ada kreativitas baru dan original terhadap masalah yang akan dipecahkan (modifikasi, penyempurnaan, pengembangan dan invensi) Workshop Goes To PKM 2012 Rabu, 07 Nopember 2018

Menentukan Bidang Ilmu PKM Bidang Kesehatan, yang meliputi: Farmasi, Gizi, Kebidanan, Kedokteran, Kedokteran Gigi, Keperawatan, Kesehatan Masyarakat, Psikologi Bidang Pertanian, yang meliputi: Kedokteran Hewan, Kehutanan, Kelautan, Perikanan, Pertanian, Peternakan, Teknologi Pertanian Bidang MIPA, yang meliputi: Astronomi, Biologi, Geografi, Fisika, Kimia, Matematika Bidang Teknologi dan Rekayasa, yang meliputi: Informatika, Teknik, Teknologi Pertanian Bidang Sosial Ekonomi, yang meliputi : Agribisnis (Pertanian), Ekonomi, Ilmu Sosial dan Ilmu Politik , Psikologi Bidang Humaniora, yang meliputi : Agama, Bahasa, Budaya, Filsafat, Hukum, Sastra, Seni Bidang Pendidikan, yang meliputi Program Studi Ilmu-Ilmu Pendidikan di bawah Fakultas Kependidikan Workshop Goes To PKM 2012 Rabu, 07 Nopember 2018

CONTOH JUDUL PKMP Pengolahan biji karet menjadi biodiesel Studi kemampuan hutan kota dalam penyerapan karbon: studi kasus di kampus UGM Yogyakarta Skrinning dan potensi kulit buah pepaya mentah sebagai obat anti malaria alami A comic enlightment: suatu metode peningkatan integritas ego pada lansia Workshop Goes To PKM 2012 Rabu, 07 Nopember 2018

CONTOH JUDUL PKMT 1. Teknologi Proses Pengembalian kualitas air melalui pemanfaatan bonggol pisang dan daun ketapang di saluran-saluran air yang tercemar amonia dan hidrogen sulfida Teknologi Pemanfaatan Limbah Nenas Sebagai Agensia yang Meningkatkan Kualitas Tempe pada Home Industry Tempe Sanan di Kota Malang Penerapan Limbah Plastik sebagai Matriks dalam Pembuatan Papan Komposit Pembuatan Serbuk Gel Lidah Buaya Terstandar dengan Metode Pengeringan Aliran Udara Kering Perbaikan Lahan Bekas Tambang Batubara dengan Teknologi Probiotik di Kecamatan Cempaka , Kodya Banjarbaru Workshop Goes To PKM 2012 Rabu, 07 Nopember 2018

CONTOH JUDUL PKMT 2. Sistem Informasi, Piranti Lunak (software) Pembuatan Software Tata Cara Pembagian Harta Waris dalam Islam (Ilmu Faraid) Penerapan GIS (geographical Information System) berbasis WEB untuk Memantau Penyebaran Penyakit di kota Bandung Jawa Barat Sistem Informasi Cerdas Pemadam Kebakaran Berbasis GIS Penerapan Media Teknologi Informasi dan Komunikasi Menggunakan Microsoft Excel dalam Pembelajaran Matematika Sekolah Sub Pokok Persamaan Kuadrat Tingkat SMU Pengembangan Situs Obat Tradisional Workshop Goes To PKM 2012 Rabu, 07 Nopember 2018

Kunci pintu digital dengan sistem keamanan berbasis sms 3. Prototipe Pembuatan prototipe alat pengering rumput laut berbasis tenaga surya hibrid sistem portable Kunci pintu digital dengan sistem keamanan berbasis sms Rancang bangun Mesin Mixer Serbaguna Tanpa Pengaduk Desain Sarana Pengangkut dan Perontok Duri pada Buah Salak Pengembangan Prototipe Kit Diagnostik Waktu Ovulasi Sapi untuk Menjamin Ketepatan Waktu Inseminasi Buatan Dispenser Multifungsi Mobil Robot Pel Lantai Berbasis Mikrokontroller AT89S51 Workshop Goes To PKM 2012 Rabu, 07 Nopember 2018

CONTOH JUDUL PKMK Wirausaha tanaman anggrek secara kultur jaringan Emping mlinjo cara pasta anti asam urat dengan fortifikasi bumbu rempah-rempah Pengembangan usaha alternatif produk kulit dari limbah kulit ikan pari Komersialisasi sirup wortel sebagai usaha diversifikasi pangan sumber provitamin A Workshop Goes To PKM 2012 Rabu, 07 Nopember 2018

CONTOH JUDUL PKMM Program THE POWER OF THE DEAF menumbuhkan konsep diri positif pada remaja tuna rungu Penggunaan kelembagaan lokal dalam pengelolaan perikanan berbasis co-management di Kecamatan Panimbang, Kabupaten Pandeglang Pengembangan industri Dodol Mangga Indramayu sebagai makanan bergizi Workshop Goes To PKM 2012 Rabu, 07 Nopember 2018

Terima kasih