KEPEMIMPINAN Pemimpin adalah pimpinan yang ditunjuk dalam suatu kelompok, tim, atau, organisasi. Pemimpin adalah sosok karismatik yang mampu membuat keputusan yang baik dan mengilhami orang lain untuk mencapai tujuan bersama. Kepemimpinan adalah kekuatan untuk berkomunikasi dengan tegas dan mengilhami orang lain. Kepemimpinan adalah kemampuan untuk mempengaruhi orang lain. Kepemimpinan tidak akan berlaku apapun tanpa ada hadirnya orang lain di dalam suatu organisasi, karena kepemimpinan melibatkan lebih dari satu orang. DEFINISI KEPEMIMPINAN
Menurut Pancasila Seorang pemimpin harus bersikap sebagai pengasuh yang mendorong, menuntun, membingbing asuhannya. Dengan perkataan lain beberapa asas utama dari kepemimpinan pancasila adalah : Ing ngarsa sung tuladha: eorang pemimpin harys mampu dengan sifat dan perbuatannya menjadikan dirinya pola aunutan dan ikutan bagi orang-orang yang dipimpinnya. Ing madya makun karsa: Seorang pemimpin harus mampu membangkitkan semangat berswakarsa da n berkreasi pada orang- orang yang dibimbingnya. Tut wuri handayani: Seorag pemimpin harus mampu mendorong orang-orang yang diasuhnya berani berjalan di depan dan sanggup bertanggung jawab.
Kualitas-kualitas Kepemipinan Kesimpulan Pemimpin adalah seorang yang mengilhami, yang membuat keputusan yang akan mempengaruhi orang lain secara positif, dan yang dapat menyatukan suatu tim yang terdiri atas bermacam-macam orang untuk bekerja kearah tujuan yang sama. Karisma Pengetahuan Kepercayaan Integrasi Prestasi Visi Kewibawaan Kualitas-kualitas Kepemipinan
Karisma adalah sebuah kualitas yang nyaris tak terlihat yang mengilhami kesetiaan dan hasil yang besar dari bawahan. Sebagai seorang pemimpin hendaknya menghindari hal-hal berikut: Micromanagement Kedekatan Perasaan Arogansi Seorang pemimpin yang baik akan menghindari micromanagement, sikap negatif, dan menjadi terlalu dekat dengan bawahan.
Hubungan antara Manajemen dan Kepemimpinan Manajer dan pemimpin tidaklah sama. Meskipun kepemimpinan adalah bagian penting dari seorang manajer. MANAJEMEN Mencakup fungsi-fungsi organisasi khusus seperti penganggaran dan pengembangan produk. KEPEMIMPINAN Salah satu bagian dari manajemen yang berkaitn dengan bagaimana anda berkomunikasi dengan orang lain dalam organisasi anda. Perbedaan antara Manajemen & Kepemimpinan
CIRI-CIRI KEPEMIMPINAN Seorang pemimpin haruslah mempunyai visi dan dalam suatu sikap pikiran dan perkataannya seorang pemimpin harus positif Visi. Adalah ide-ide dan rencana-rencana pemimpin untuk masa depan organisasi. Bersifat idealistik, visi memberi keadaan untuk membedakan antara keadaan organisasi saat ini dan keadaannya dimasa depan. Pikiran & Perkataan positif adalah bagian integral dari berfikir dan bertindak sebagai pemimpin Agar suatu visi itu dapat menjadi lebihefektif, seorang pemimpin harus berkomunikasikan visinya kepada para anggota tim dan atasan-atasanya.. Untuk membangun rasa percaya diri seorang pemimpin dapat membuat daftar aset dan kesuksesannya di masa lalu sehingga dapat lebih memotipasi rasa percaya dirinya dalam memimpin.
GAYA KEPEMIMPINAN Gaya kepemimpinan terbagi menjadi beberapa jenis kepemimpinan di antaranya : Kediktatotan Demokrasi Relatif Kemitraan Tranformasional Pengertian Kepemimpinan menurut jenis-jenis kepemimpinan diatas: Kediktatoran Kediktatoran adalah bentuk kepemimpinan yang paling tajam, dimana pemimpin memegang seluruh kekuasaan dan pengetahuan. Bentuk kepemimpinan ini dapat dipandang menekan dan tidak adil. Demokrasi relatif adalah betuk kepemimpinan dimana seorang pemimpin ikut berpartisipasi dengan bawahannya dalam semua hal.
Kemitraan Kemitraan adalah jenis kepemimpinan yang sangat berbeda dari gaya-gaya lainnya. Kediktatotan relatif mempertahankan batasan yang jelas antara pemimpin dengan para anggota kelompok. Sebaliknya kemitraan mengaburkan garis tersebut dalam menghendaki pemimpin menjadi tidak lebih dari salah satu anggota kelompok. Tranformasional Tranformasional adalah betuk kepemimpinan dimana seseorang yang memiliki kekuatan untuk mendatangkan perubahan didalam diri para anggota tim dan didalam organsasi secara keseluruhan. Dimana para pemimpin tranformasional ini akan berusha membawa tiap-tiap individu dan tim bekerjanya melampaui status-quo.
Ciri-ciri jenis kepemimpinan Kepemimpinan Kediktatotan Tidak diperkenankan bertanya. Pengetahuan adalah sebuah kekuatan. Tidak boleh ada kesalahan. Kepemimpinan Demokrasi Relatif Partisipasi Tindakan yang mengijinkan para anggota kelompok untuk mengambil bagian dalam perbuatan keputusan, seperti yang terlihat didalam gaya kepemimpinan demokrasi relatif dan kemitraan. Mendorong pendekatan Pemimpin mengakui nilai perdebatan dan kompetisi dan mendorong para anggota tim untuk berperan erta daam menyusun arah baru untuk unit mereka.
Kekuasaan memveto Kekuasaan mutlak sang pemimpin dimana meskipun seorang pemimpin mendorong adanya sebuah partisipasi. Namun pada akhirnya dirinyalah yang membuat keputuan akhir atas semua hal yang penting bagi unit. Kepemimpinan Kemitraan Kesejajaran Visi Kelompok Semua anggota kelompok berpartisipasi dalam pembuatan keputusan dan dalam menetapkan arah untuk unit. Berbagi Tanggung Jawab Semua anggota kelompok bertanggung jawab atas hasil-hasil dan dampak- dampak dari tindakan kelompok.
Kepemimpinan Transformasional Kharisma Keyakinan Rasa hormat dan pengabdian Inspirasi
Sifat-Sifat Pemimpin Menurut: G.R. TERRY LITTLEFIELD & PETERSON PANCASILA Energi Stabilitas emosi Human relationship Personal motivation Communication skills Teaching skills Social skills Technical compotent Technical skills Human skills Conceptual skills Ing ngarsa sung tuladha Ing madya mangun karsa Tut wuri handayani
G.R. Terry Energi, artinya mempunyai kekuatan mental dan fisik. Stabilitas emosi, artinya seorang manajer tidak boleh cepat marah, dia harus dapat menahan emosinya, boleh marah tetapi pikiran tetap tenang dan percaya diri. Human relationship, artinya manajer harus banyak mengetahui tentang hubungan manusia, perilaku manusia, sifat manusia, dan kebutuhan manusia. Personal motivation, artinya dapat memotivasi diri sendiri, memotivasi orang lain, dan berkemauan keras untuk menjadi pemimpin. Communicatian skills, artinya mempunyai kecakapan dalam berkomunikasi yang jelas, baik lisan maupun tulisan. Teaching skills, artinya cakap untuk mendidik, membimbing, mengajar, memberi petunjuk, membina, dan mengembangkan bawahan. Social skill, artinya mempunyai pergaulan yang luas, suka menolong, senang melihat bawahannya maju, serta menghargai pendirian orang lain. Technical competent, artinya kemampuan teknik, kecakapan menganalisis, perencanaan, pengorganisasian, pendelegasian wewenang, tangkas dalam mengambil keputusan
Littefield dan Peterson Technical Skills Keterampilan yang dimiliki untuk dapat menggerakan/memakai alat-alat teknis dan benda-benda mati lainnya, misalnya mesin-mesin, bahan-bahan baku, prosedur kerja, dan lain sebagainya (berhubungan dengan kegiatan menghadapi unsur-unsur bukan manusia). Human Skills Keterampilan yang diiliki dalam bidang kemanusiaan untuk menggerakan manusia, misalnya untuk bergaul dan berinteraksi, saling berhubungan, saling mengerti, menyelami, dan mengerti keinginan atau perasaan/motif-motif bertindak atau norma-norma hidup atau kepribadian, orang lain serta memahami sifat dan karakter manusia Conseptual Skills Keterampilan yang dimilki seseorag untuk menggerakan perusahaan, melihat masa depan perusahaan, keterampilan menyusun rencana, menentukan dan menyusun organisasi yang baik, mencari dan menempatkan orang-orang pada jabatan yang tepat, serta membuat suatu keputusan yang tepat bagi perusahaan secara keseluruhan.
PANCASILA Ing ngarsa sung tuladha: Seorang pemimpin harys mampu dengan sifat dan perbuatannya menjadikan dirinya pola aunutan dan ikutan bagi orang-orang yang dipimpinnya. Ing madya makun karsa: Seorang pemimpin harus mampu membangkitkan semangat berswakarsa da n berkreasi pada orang- orang yang dibimbingnya. Tut wuri handayani: Seorang pemimpin harus mampu mendorong orang-orang yang diasuhnya berani berjalan di depan dan sanggup bertanggung jawab.