KOMPUTER APLIKASI TEKNIK INDUSTRI V PRO MODEL TI35207

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM
Advertisements

PEMODELAN SISTEM N. K. D. Ari Jayanti, ST, M.Kom.
ANALISIS PROSES BISNIS
Bab 6 PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI
Akhmad Rosihan System Theory.  Awal mula pemikiran tentang sistem telah dimulai semenjak abad ke 19 dengan diawali teori dari George Hegel.  Hegel.
PENGANTAR REKAYASA PERANGKAT LUNAK I
SISTEM DAN INFORMASI - Karakteristik sistem - Jenis Sistem - Data dan Informasi, Fungsi, Biaya dan Nilai Informasi.
Menggunakan Teknologi Informasi Untuk Keunggulan Kompetitif
PENDIDIKAN SEBAGAI SISTEM
PENDIDIKAN SEBAGAI SUATU SISTEM
Prototyping Aplikasi Teknologi Informasi
BAB III PENDIDIKAN SEBAGAI SISTEM
SISTEM KUMPULAN ELEMEN – ELEMEN YANG SALING BERHUBUNGAN / BERINTERAKSI UNTUK MENCAPAI SUATU TUJUAN. SISTEM.
Pemikiran sistemik dalam manajemen
Konsep sistem dan sistem Informasi
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM
DISUSUN OLEH : IPHOV KUMALA SRIWANA
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
Copy Right 2005Bab 1 Hal 1 Peng. Tekno. SIM 1 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI.
BAB 1 KONSEP DASAR.
KONSEP DASAR (Abdul Kadir, bab.1) Gambaran SI Bermacam-macam SI :
1 Pertemuan 1 Pendahuluan Matakuliah: D0174 / Pemodelan dan Sistem Simulasi Tahun: 2005 Versi: 1.
Konsep Sistem, Informasi, Sistem Informasi Dan Evolusi Sistem Informasi Berbasis Komputer Mata Kuliah : Sistem Informasi Akuntansi.
MODEL/PEMODELAN.
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
DASAR – DASAR SISTEM INFORMASI
Sistem Informasi Manajeman.
Konsep Dasar Sistem Informasi
Sistem Informasi Akutansi
Rekayasa Perangkat Lunak
Pembuatan Keputusan.
Maket pusat perbelanjaan, prototipe mobil baru.
Konsep Sistem dan Prosedur Konsep Informasi Konsep Sistem Informasi
KOSEP DASAR SISTEM KARAKTERISTIK SISTEM.
A Little History.
Konsep Data, informasi, Sistem dan sistem informasi
SISTEM INFORMASI (Review)
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Sistem Informasi Manajemen
Pengantar Teknologi Informasi (Teori)
Simulasi dan Pemodelan
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI
MODUL 21 POKOK BAHASAN : DETERMINISTIK MODEL
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN
KONSEP DASAR SISTEM dan SISTEM INFORMASI
Metode Pengembangan Arsitektur
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
Komponen Arsitektur TOGAF
Perilaku Dasar Sistem.
Konsep Dasar Sistem Informasi
MIF K41/09 KELOMPOK 1 GINA FIRDAUSI; SIDIK ALAMSYAH; NURAKMALUDIN.
PENGERTIAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
REKAYASA PERANGKAT LUNAK
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI
PENDIDIKAN SEBAGAI SUATU SISTEM
Konsep dasar Sistem informasi
PENGANTAR REKAYASA PERANGKAT LUNAK
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem dan Sistem Informasi
Konsep Sistem dan Prosedur Konsep Informasi Konsep Sistem Informasi
Konsep Dasar Sistem Informasi
KONSEP SISTEM INFORMASI
DASAR – DASAR SISTEM INFORMASI
Komponen Arsitektur TOGAF
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI
Konsep dasar Sistem (1/3)
PENDIDIKAN SEBAGAI SUATU SISTEM
Transcript presentasi:

KOMPUTER APLIKASI TEKNIK INDUSTRI V PRO MODEL TI35207

Definisi Sistem (1) Sistem didefinisikan sebagai kumpulan entitas yang berperan dan berinteraksi dalam mencapai tujuan tertentu ( Schmidt & Taylor, 1970). Dalam prakteknya pendekatan sistem akan bersifat subjektif, tergantung pada orang yang mempelajari sistem tersebut dan tujuannya.

Definisi Sistem (2) Sistem yang diamati seseorang dapat jadi merupakan sub sistem dalam pengamatan orang lain. Misal, jika kita ingin mengetahui jumlah teller yang diperlukan pada sebuah bank di Indonesia untuk memberikan pelayanan dan peningkatan pelayanan, maka sistem cukup didefinisikan sebagai bagian dari sistem bank yang berisi teller dan para nasabah yang berdiri dalam antrian. Jika misalnya customer service akan diperhitungkan, maka sistem harus dikembangkan.

Karakteristik Sistem (1) Perilaku Sasaran (Purposive Behavior) Setiap sistem berusaha mencapai suatu sasaran (purposive) atau lebih sehingga tujuan mencapai pendorong (motivasi) dari sistem untuk mencapai tujuan tertentu. Secara umum suatu sistem menciptakan nilai (value) dengan menggabungkan dan menggunakan sumber-sumber melalui cara tertentu.

Karakteristik Sistem (2) Keseluruhan (wholism) Konsep keseluruhan adalah suatu teori yang menyatakan bahwa faktor-faktor penentu merupakan kesatuan yang tidak dapat direduksi lagi. Ini adalah ide bahwa suatu keseluruhan melebihi jumlah dari bagian-bagiannya dan sekaligus juga merupakan ide sinergi atau efek kombinasi.

Karakteristik Sistem (3) Keterbukaan (Opennes) Sistem mempunyai sifat terbuka terhadap pengaruh lingkungan dimana sumber dan pemakai nilai-nilai yang dihasilkan sistem tersebut berada. Setiap sistem mempunyai batasan. Segala hal yang berada disekitar sistem merupakan lingkungannya. Pembatasan merupakan garis pemisah antara sistem dengan lingkungannya dan setiap sistem mempunyai batasan, meskipun tidak secara fisik.

Karakteristik Sistem (4) Transformasi (Transformation) Transformasi berkaitan erat dengan siklus input – proses – output. Pengertian ini menunjukan bahwa suatu sistem mempunyai kemampuan untuk mengubah nilai status sumber daya masukan (input) menjadi keluaran (output) melalui suatu proses transformasi untuk mencapai sasarannya.

Karakteristik Sistem (5) Keterhubungan (Interrelatedness) Keterhubungan mencakup interaksi internal dan ketergantungan antar bagian-bagian atau elemen-elemen pembentuk sistem dan interaksi sistem dengan lingkungannya. Setiap sistem yang kecil sekalipun mempunyai elemen-elemen yang terdiri dari subsistem. Subsistem ini mempunyai peranan yang lebih khusus dan terperinci jika dibandingkan dengan sistemnya.

Karakteristik Sistem (6) Mekanisme Kontrol (Control Mechanism) Sistem harus mampu mengarahkan subsistemnya agar mencapai tujuan yang diharapkan. Pengendalian atau mekanisme kontrol merupakan proses pengaturan yang digunakan sistem untuk mengkoreksi setiap penyimpangan yang terjadi, baik akibat interaksi internal maupun pengaruh lingkungannya.

Konsep Model (1) Untuk keperluan analisis, biasanya sistem digambarkan ke dalam suatu model. Istilah model diartikan sebagai tiruan dari kondisi sebenarnya atau dengan kata lain model didefinisikan sebagai representatif atau formalisasi dalam bahasa tertentu ( yang sepakati berdasarkan sudut pandang tertentu) dari suatu sistem nyata, atau penyederhanaan dari gambaran sistem nyata. Adapun sistem nyata merupakan sistem yang sedang berlangsung dalam kehidupan, sistem yang dijadikan titik perhatian dan permasalahan. Sedangkan yang dimaksud dengan pemodelan adalah proses membangun atau membentuk sebuah model dari suatu sistem nyata dalam bahasa formal tertentu.

Konsep Model (2) Pengembangan model adalah usaha untuk memperoleh model baru yang memiliki kemampuan lebih di dalam beberapa aspek. Pengembangan model biasanya menggunakan prinsip-prinsip dasar, yaitu : Elaborasi : pengembangan model dimulai dari yang paling sederhana dan secara bertahap di elaborasi hingga diperoleh model yang lebih representatif. Sinektik : metode yang dibuat untuk mengembangkan pengenalan masalah-masalah secara analogis (W.J.Gordon, 1961). Iteratif : Pengembangan model bukanlah proses yang bersifat mekanistik dan linier. Oleh karena itu dalam tahap pengembangannya mungkin saja dilakukan pengulangan atau peninjauan kembali (iteratif)