Belerang adalah salah satu unsur kimia yang tidak termasuk dalam kelompok mineral logam. Manfaat Belerang dalam Industri dan Kesehatan Belerang dalam tabel.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
BAHAN KIMIA DALAM RUMAH TANGGA
Advertisements

KARAKTERISTIK LIMBAH GAS DAN PARTIKEL
Pencemaran Udara Pertemuan ke-8.
CHEMISTRY Golongan kalkogen SMA Negeri 3 Tasikmalaya
HxZ(aq)———»xH+(aq) + Zx-(aq)
PUPUK S (SULFUR) Disusun Oleh: Wahyu Ardiyanto H
Teknologi pengolahan limbah
Bahan Logam dan Non Logam
ASAM BASA DAN GARAM.
PENANGANAN DAN PENYIMPANAN BAHAN-BAHAN KIMIA BERBAHAYA
Oleh : Adhetya Kurniawan, M.Pd.
POLUSI TANAH.
Asam Anorganik dan ahidritnya, Temu. 9
Kandungan Zat dalam Jeruk Nipis
PENCEMARAN UDARA OLEH : NARA ISWARI (10) RIDHO YURIO K. (16) ROSELINA ARUM. A (19) YULIANA EVITA N. (31)
Kekuatan Super di Balik Sayuran Tauge
HARI / TANGGAL : KAMIS MATA PELAJARAN : KIMIA
PENCEMARAN DAN KERUSAKAN LINGKUNGAN
BAHAN PEMBERSIH RUMAH TANGGA
LOGAM DAN NON LOGAM INDUSTIRAL ENGIINEERNG Universitas Sumatera Utara INDUSTIRAL ENGIINEERNG Universitas Sumatera Utara KELOMPOK I  BAYU PRASETYA  MELY.
PEMURNIAN Lanjutan.
LIQUIFIED PETROLEUM GAS ( LPG )
Limbah Padat dan Limbah Berbahaya
Tugas Teknik Pembakaran Dan Bahan Bakar
Defnisi Limbah DAN RUANG LINGKUP
ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA) KELAS XI SEMESTER GANJIL TP. 2015/2016
PENCEMARAN UDARA OLEH KELOMPOK III : DEDI DWI KRISMAWANTI
Teknologi Dan Rekayasa
Energi Sumber daya energi adalah sumber daya alam yang dapat diolah oleh manusia sehinga dapat digunakan bagi pemenuhan kebutuhan energi. Sumber daya energi.
PENCEMARAN LINGKUNGAN
ASSALAMUALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATU `
BAB 2 KLASIFIKASI MATERI
SUMBER DAYA ALAM.
TEMBAGA (Cu) Tembaga dengan nama kimia Cupprum dilambangkan dengan Cu, unsur logam ini berbentuk kristal dengan warna kemerahan. Dalam tabel periodik unsur-unsur.
Logam (Pertanyaan) Jawaban Pilihan Jawaban Pertanyaan A A: Logam berat
Pertemuan <<16>> <<KESETIMBANGAN KIMIA>>
AGENDA PEMBELAJARAN Paparan materi (aksi) Latihan (re-aksi)
AIR – H2O Jagat raya – tidak mungkin ada kehidupan tanpa air
IPA Terpadu MATERI DAN PERUBAHANNYA
Ekologi Pencemaran Tanah
SIFAT FISIKA DAN SIFAT KIMIA SUATU ZAT
PERUBAHAN MATERI PERUBAHAN FISIKA PERUBAHAN KIMIA IDA ZULFIATI, SPd
DINAMIKA MEDIA TRANSMISI PENYAKIT
Oleh : Abdul Jabbar Afif Firmansyah Amirul Mu’minin M. Reza Fauzi
Siklus Sulfur (Siklus Belerang)
Pencemaran Lingkungan
Teknologi bahan konstruksi dosen pengampu donny d. j
PLEASE WAIT….
Assalaamu ‘alaikum Wr. Wb.
Parameter kualitas air
TANAH TUGAS PRESENTASI KIMIA DASAR KELOMPOK 1.
PENCEMARAN LINGKUNGAN
Pencemaran Lingkungan
Save water supply Fungsi air: Pemakaian domestik Pemakaian industri
KELOMPOK 2 Lingga Permata sari Diki Darmawan Fadhlika Andriati
POTENSI MINERAL INDUSTRI BELERANG DI KAWAH IJEN
L. Putu Gayatri. (13) M. Falah F. (15) Rahmita W. U. (24) Ricky P
SIKLUS BELERANG ANDI KUSYANTO
Bahan Kimia Berbahaya Theo da Cunha
Pencemaran air Pencemaran air adalah suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau, sungai, lautan dan air tanah danausungailautan.
BAHAN BAKAR CAIR AVTUR.
Asam Pengertian Asam merupakan senyawa elektrolit yang jika dilarutkan dalam air terionisasi menghasilkan ion (H+).
Zat Berbahaya pada Makanan
BAHAN KIMIA DALAM RUMAH TANGGA
IPA Terpadu MATERI DAN PERUBAHANNYA
Sifat Kimia , Cara Pembuatan dan Kegunaan Golongan VIII A ( Gas Mulia)
PEMCEMARA N LINGKUNGA N. Perhatikan gambar dibawah ini.
Febrianti Komalasari ( ) Anita Gustira ( ) Ramadhiah Febriani ( ) Rendi Kurniawan ( ) Karisa Ameliani.
LIMBAH DAN PEMANFAATANNYA SERTA ETIKA LINGKUNGAN Oleh Kelompok 9 Denti Yana ( ) Emiyati ( ) Septika ( )
PROGRAM KESEHATAN LINGKUNGAN PUSKESMAS SUWAWA TENGAH.
Transcript presentasi:

Belerang adalah salah satu unsur kimia yang tidak termasuk dalam kelompok mineral logam. Manfaat Belerang dalam Industri dan Kesehatan Belerang dalam tabel periodik disebut dengan simbol S atau Sulfur.

Belerang dapat ditemukan pada lingkungan yang dekat dengan gunung berapi aktif maupun tidak aktif.

Sifat Belerang murni : - tidak memiliki rasa, - memiliki bentuk yang padat, - warna kekuningan - tidak larut dalam air. - tidak bisa menjadi penghantar listrik - tidak bisa bereaksi dengan logam emas.

Jika kamu pernah mencium bau yang sangat menyengat ketika berada di gunung, berarti kamu sedang menghirup gas hidrogen sulfida. Gas tersebut mengandung unsur sulfur atau belerang.

MANFAAT BELERANG 1. Bahan Pembersih Air Belerang dapat merubah karakteristik air, sehingga sangat berguna bagi perusahaan pengolahan air. Belerang dapat menetralkan air keruh yang mengandung berbagai jenis bibit kuman. Namun belerang yang digunakan yaitu yang sudah berbentuk sulfat yang memiliki warna putih seperti bentuk kristal.

2. Digunakan dalam Produksi Baja Dalam produksi pengolahan baja membutuhkan panas hingga C. Untuk itu dibutuhkan belerang agar panas bisa maksimal dan ditambah sumber panas lainnya seperti minyak bumi atau timah. Penambahan bubuk belerang juga membuat baja lebih mudah dibentuk menjadi komponen lebih kecil.minyak bumi

3. Bahan Pembuatan Korek Api Belerang merupakan bahan utama pembuatan korek api.korek api Ini dikarenakan adanya asam sulfat yang berwarna lebih gelap dan mengkilap dapat memicu panas yang sangat tinggi sehingga menimbulkan percikan api. Untuk batangnya menggunakan kayu pinus.

4. Komponen Produksi Pupuk Tetapi harus dirubah dengan metode proses pembakaran khusus ke dalam bentuk asam sulfat. Setelah terbentuk asam sulfat, maka bisa digunakan untuk campuran pembuatan beberapa jenis pupuk pertanian. Contohnya fosfat dan ammonium sulfat.pupuk pertanian Belerang yang berasal dari sumber alam tidak dapat digunakan secara langsung.

5. Campuran Bahan Pembuatan Aspal Pemberian belerang pada pengolahan Aspal membuat lapisan aspal bersifat mengikat, lebih elastis, dan meningkatkan kualitas aspal. Sehingga aspal menjadi tahan lama dalam pembuatan jalan raya. Salah satu bahan yang digunakan dalam produksi aspal yaitu belerang.

6. Campuran Bahan Pewarna kemudian diolah menjadi komponen bubuk utama dalam zat pewarna. Jenis pewarna yang menggunakan asam sulfat yaitu pewarna kimia untuk plastik, pewarna tekstil dan semua benda kimia seperti serat dan kertas.kertas Sifat belerang yang mempunyai warna kuning cerah dan bau yang menyengat bisa diolah menjadi asam sulfat

7. Belerang untuk Produksi Asam Sulfat Cara memproduksi asam sulfat biasanya memanfaatkan oksigen pada proses pemberian lapisan pada tambang belerang. Belerang dapat diolah menjadi bahan khusus yang dimanfaatkan untuk komponen bahan kimia pada industri produk kimia, tekstil dan bahan peledak.

8. Bahan Utama Disinfektan pembuatan produk disinfektan yang dapat mencegah timbulnya hama, penyakit dan mencegah kerusakan. Tidak hanya itu, produk disenfektan ini juga dapat menyuburkan tanaman. Belerang juga bermanfaat untuk pertanian. Karena belerang merupakan bahan utama dalam

9. Campuran Bahan Kosmetik Hal ini disebabkan karena adanya kandungan senyawa di dalam belerang yang dapat membunuh kuman yang menyebabkan jerawat, virus penyebab kudis dan penyakit kulit lain. Bahkan belerang dapat membunuh jamur penyebab panu, kudis dan kurap, karena mengandung zat keratolitik. Perlu diketahui bahwa belerang dapat digunakan sebagai bahan kosmetik atau produk perawatan kecantikan.

10. Pengobatan Penyakit diantaranya luka bakar, luka luar, ambeien, dan penyakit tulang. Untuk pemakaian sebagai obat pada beberapa jenis penyakit, harus dilakukan dengan prosedur khusus. Karena belerang bukan untuk obat dalam dan tidak boleh masuk ke saluran pencernaan Tidak hanya untuk industri, belerang juga bermanfaat untuk mengobati beberapa jenis penyakit,mengobati beberapa jenis penyakit