MESIN TUBUH YANG TANGGUH
Sistem Dalam Tubuh Manusia Sistem Sirkulasi Sistem Pernapasan Sistem Pencernaan Sistem Saraf Sistem Perkencingan Sistem Rangka dan Otot Sistem Reproduksi Sistem Keseimbangan Sistem Endokrin Sistem Kekebalan Sistem Limfatis
Sistem Sirkulasi
Sistem Pernapasan
Sistem Pencernaan
Sistem Saraf
Sistem Perkencingan
Sistem Rangka dan Otot
Sistem Reproduksi
Sistem Keseimbangan
Sistem Endokrin
Sistem Kekebalan
Sistem Limfatis
SISTEM SIRKULASI Sistem Sirkulasi adalah serangkaian organ berongga yang berkesinambungan bergerak dari jantung keseluruh tubuh dan kembali lagi ke jantung.
SISTEM SIRKULASI Fungsi utama Sistem Sirkulasi adalah untuk menyalurkan nutrisi, gas penting, kekebalan tubuh serta zat penting lainnya yang dibutuhkan oleh tubuh serta mengangkut sisa zat buangan dari seluruh tubuh untuk dibuang.
Masalah Pada Sistem Sirkulasi (Tanda dan Gejala) Sianosis (Kulit Kebiruan) Tangan/kaki hilang rasa Varises Sakit kepala Pusing dan sesak napas Kaki kram sewaktu ada kegiatan Penurunan suhu kulit Tidak bertenaga/fit Dada berdebar-debar Nyeri dada Sesak napas Keringat berlebihan disertai mual atau muntah Mules atau gangguan pencernaan Sakit di lengan kadang hingga ke rahang
Masalah Pada Sistem Sirkulasi (Penyakit) Hypertensi Trombosis Vena Gagal Jantung
MENJAGA KESEHATAN SISTEM SIRKULASI NUTRITION Pilih Makanan Segar, tinggi antioksidan Hindari terlalu banyak garam Makan secara teratur E EXERCISE Gerak Badan Teratur W WATER Minum air secara seimbang S SUN SHINE Berjemur sinar matahari pagi atau sore hari T TEMPERANCE Hindari Rokok, Teh dan Kopi A AIR Latihan bernapas secara teratur R REST Hindari makan sebelum tidur Cukup Tidur pada malam hari TRUST IN GOD Hindari Distres Meditasi dan Doa
SISTEM PERNAPASAN
SISTEM PERNAPASAN Fungsi dari sistem pernapasan adalah untuk transportasi udara ke paru-paru serta memfasilitasi pertukaran Oksigen (O2) masuk ke dalam aliran darah dan mengeluarkan Karbon Dioksida (CO2) dari dalam darah.
Masalah Pada Sistem Pernapasan (Tanda dan Gejala) Bersin Batuk Sesak napas
Masalah Pada Sistem Pernapasan (Penyakit) Asma Emfisema Sinusitas
MENJAGA KESEHATAN SISTEM PENCERNAAN NUTRITION Pilih Makanan Organik Segar, Berkualitas Tinggi Kunyah Makanan hingga Halus Makan secara teratur E EXERCISE Gerak Badan teratur W WATER Jangan minum pada waktu makan Minum air jernih diantara jam makan S SUN SHINE Berjemur sinar matahari pagi atau sore hari T TEMPERANCE Hindari Minuman bersoda, Teh dan Kopi A AIR Hindari bicara pada saat makan R REST Hindari makan sebelum tidur TRUST IN GOD Meditasi dan Doa Hindari Distres
SISTEM PENCERNAAN Sistem Pencernaan adalah serangkaian organ berongga, yang menyatu dan bergerak mulai dari mulut hingga ke anus. Lapisan sebelah dalam rongga ini disebut mukosa. Mukosa ini mengandung kelenjar-kelenjar kecil yang menghasilkan cairan untuk mencerna makanan.
SISTEM PENCERNAAN Fungsi Utama Sistem Pencernaan adalah untuk memecah makanan yang kita makan menjadi bagian-bagian kecil agar dapat digunakan tubuh untuk membangun, menyegarkan dan tenaga.
Masalah Pada Sistem Pencernaan (Tanda dan Gejala) Diare Sembelit Perdarahan Regurgitasi Sulit menelan Sakit perut Kembung Kehilangan nafsu makan Mual
Masalah Pada Sistem Pencernaan (Penyakit) Tukak Lambung Celiac Refluks Divertikulitis
MENJAGA KESEHATAN SISTEM PENCERNAAN NUTRITION Pilih Makanan Organik Segar, Berkualitas Tinggi Kunyah Makanan hingga Halus Makan secara teratur E EXERCISE Gerak Badan teratur W WATER Jangan minum pada waktu makan Minum air jernih diantara jam makan S SUN SHINE Berjemur sinar matahari pagi atau sore hari T TEMPERANCE Hindari Minuman bersoda, Teh dan Kopi A AIR Hindari bicara pada saat makan R REST Hindari makan sebelum tidur TRUST IN GOD Hindari Distres