MEDIA DAN REAGEN KIMIA KONSENTRASI LARUTAN:

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KONSENTRASI LARUTAN Stoikiometri : MOL…. LITER NORMAL GRAM ??
Advertisements

DISKUSI PRAKTIKUM KIMIA DASAR II
Stoikiometri Larutan + Koloid
KIMIA KELAS XII.IPA SEMESTER I
KONSENTRASI ZAT Molaritas = mole / L larutan
STOIKIOMETRI.
Laju reaksi.
Ratika Saputri Pendidikan Kimia PASCASARJANAUNP
BAB 5 KONSEP LARUTAN 1. KOMPOSISI LARUTAN 2. SIFAT-SIFAT ZAT TERLARUT
Materi Tiga : LARUTAN.
KOMPETENSI DASAR 7.3 : Menggunakan satuan konsentrasi dalam membuat larutan.
Membuat larutan.
KONSENTRASI LARUTAN Larutan adalah campuran homogen antara zat terlarut dengan pelarut Zat terlarut (solut) LARUTAN Zat pelarut (solven) Konsentrasi Larutan.
KONSEP LARUTAN.
PENGENCERAN Zat kimia terdapat dalam bentuk : cairan & padatan
MolaRitas.
Materi Tiga : LARUTAN.
BAB VIII Larutan Sifat dasar larutan Konsentrasi larutan
STOIKIOMETRI 1 mol = 6,02 x 1023 (Avogadro)
KIMIA DASAR II. STOIKIOMETERI.
LATIHAN SOAL.
1 mol air pd 4 o C = 1 mol x 18 g/mol = 18 g Jika massa air = 1 g.cm g Volume air = = 18 cm -3 1 g.cm -3.
PENINGKATAN TITIK DIDIH
Bab 3 Stoikiometri.
Disusun Oleh: 1.Annisa Wulandari(03) 2.Feni Ardelinta(12) 3.Ramadhan Mukti W.(19) 4.Zendio Putra A.(32)
KIMIA KELAS XII.IPA SEMESTER I
STOIKIOMETRI.
ANALISA KUANTITATIF ANALISA TITRIMETRI.
SIFAT-SIFAT KOLIGATIF LARUTAN
?????… …. LARUTAN.
“SIFAT KOLIGATIF LARUTAN”
BAB IV. REAKSI DALAM LARUTAN
Oleh : Hernandi Sujono, Ssi., Msi.
Stoikiometri Larutan + Koloid
LARUTAN DAN KONSENTRASI
PEMBELAJARAN KIMIA KELAS XII SEMESTER 1
SISTEM KONSENTRASI Molaritas Formalitas Normalitas Persen Berat ppm.
KIMIA ANALITIK Oleh : Heri Satria, M.Si FAKULTAS MIPA KIMIA
LARUTAN DAN KONSENTRASI
SATUAN KONSENTRASI Molaritas (M) = MOL/L LARUTAN
SISTEM KONSENTRASI ke-5
LARUTAN & KONSENTRASI Oleh : Ryanto Budiono.
Materi Dua : STOIKIOMETRI.
Sifat Koligatif Larutan Untuk SMK Tekonologi dan Pertanian
OLEH TIM DOSEN KIMIA DASAR FTP UB
STOIKIOMETRI Disusun Oleh Kelompok 2 Nama: Rizkiah Surahman
BAB LARUTAN.
STOIKIOMETRI.
Laju Reaksi Marselina woen, S.Si.
Bab III Analisis Volumetri.
KIMIA DASAR PERTEMUAN 1 Adri Nora S.Si M.Si Bioteknologi/FIKES.
Kimia Dasar STOIKIOMETRI.
Stoikiometri Stoikiometri dari bahasa Yunani yaitu stoicheion yang berarti partikel dan Metron yang berarti Pengukuran. Stoikiometri mengacu pada cara.
KONSENTRASI LARUTAN Larutan adalah campuran homogen antara zat terlarut dengan pelarut Zat terlarut (solut) LARUTAN Zat pelarut (solven) Konsentrasi Larutan.
KIMIA ANALITIK Cabang ilmu kimia yang bertugas mengidentifikasi zat, memisahkannya serta menguraikannya dalam komponen-komponen, menentukan jenis serta.
Sifat Koligatif Larutan Untuk SMK Tekonologi dan Pertanian
TITRASI REDUKSI OKSIDASI (REDOKS). Titrasi redoks merupakan proses titrasi yang dapat mengakibatkan terjadinya perubahan valensi atau perpindahan elektron.
Materi Dua : STOIKIOMETRI.
Dasar Perhitungan dalam Analisis Kimia
KIMIA DASAR MULYAZMI.
EFI RATNA SARI GANARSIH AYU S.
Materi Tiga : LARUTAN.
Materi Tiga : LARUTAN.
KIMIA ANALITIK Oleh : Heri Satria, M.Si FAKULTAS MIPA KIMIA
Kimia Dasar (Eva/Zulfah/Yasser)
LARUTAN A. Pendahuluan LARUTAN adalah campuran homogen dua zat atau lebih yang saling melarutkan dan masing-masing zat penyusunnya tidak dapat dibedakan.
STOIKIOMETRI 1 mol = 6,02 x 1023 (Avogadro)
PEMBELAJARAN KIMIA KELAS XII SEMESTER 1 Aries Eko Wibowo.
STOIKIOMETRI 1 mol = 6,02 x 1023 (Avogadro)
Materi Tiga :. Memiliki pemahanan sifat-sifat larutan dan kesetimbangan ion dalam larutan Memiliki kemampuan untuk menginterpretasikan serta menerapkan.
Transcript presentasi:

MEDIA DAN REAGEN KIMIA KONSENTRASI LARUTAN: Yaitu jumlah zat terlarut dalam setiap satuan larutan atau pelarut Konsentrasi larutan dinyatakan dalam satuan: a. Fisik : satuan berat, satuan volume b. Kimia: mol, massa rumus, dan ekivalen

Media dan Reagensia Kimia Materi Pengetahuan bahan reagen kimia (Teori ) dan cara pembuatan reagen secara kualitatif dan kuantitatif (Praktikum) Satuan Konsentrasi : %b/b, %b/v , % v/v M, N untuk bahan cair dan padat

SATUAN KONSENTRASI NO LAMBANG NAMA DEFINISI 1 % b/b Persen berat 2 Gram zat terlarut dalam 100 gram campuran 2 % v/v Persen volume mL zat terlarut dalam 100 mL larutan 3 % b/v Persen berat- volume Gram zat terlarut dalam 100 mL larutan

SATUAN KONSENTRASI NO LAMBANG NAMA DEFINISI 4 M molar 5 N normal 6 mol zat terlarut 1 liter larutan 5 N normal ekivalen zat terlarut 6 Pengencer an V1.M1=V2.M2 V1.N1=V2.N2 V1%1=V2%2

SATUAN KONSENTRASI YANG LAIN NO LAMBANG NAMA DEFINISI 1 x Fraksi mol mol zat terlarut mol zat terlarut + mol pelarut 2 F formal Masa rumus zat terlarut liter larutan 3 % mg persen mg mg zat terlarut dalam 100 mL larutan 4 m molal kg pelarut

Seperseribu mol muatan NO LAMBANG NAMA DEFINISI 5 mEq Mili ekivalen Seperseribu mol muatan 6 Osm Osmolar Osmols Liter larutan 7 ppm Part per million 1 mg zat terlarut 1L larutan 8 ppb Part per billion 1 µ g zat terlarut

NO LAMBANG NAMA DEFINISI 8 x Fraksi mol 10 F formal 11 M molar 12 m mol zat terlarut mol zat terlarut + mol pelarut 10 F formal Masa rumus zat terlarut liter larutan 11 M molar 12 m molal kg pelarut

1. % b/b Berapa gram EBT yang harus ditimbang bila membuat EBT 0,01% b/b dlm 10 gram (pencampur NaCl) dan bagaimana cara pembuatannya? g EBT = 0,01 g x 10 g = 0,001 g 100 g g NaCl=10-0,001 = 9,999 g 9,999 g NaCl + 0,001 g EBT  dicampur dan digerus sampai homogen

2. % v/v Bagaimana cara membuat alkohol 70%v/v sebanyak 500 mL dari alkohol 96%? v1. %1 = v2. %2 v1. 96% = 500 mL. 70 %. V1 = (70 x 500) : 96 = 364 mL Caranya : Bekerglas 500 mL diisi aquades 100 mL, kemudian dimasukkan 364 mL alkohol 96% dan ditambah dengan akuades lagi sampai volume larutan 500 mL

3. % b/v 3. Bagaimana cara membuat larutan K2CrO4 5% b/v sebanyak 200mL, dan bagaimana cara pembuatannya? g K2CrO4 = 5 g/100 mL x 200 mL= 10 g Cara: 10 g K2CrO4 dilarutkan dg akuades sampai volume larutan 200 mL 4. Berapa % b/v KI, bila 10 g KI dilarutkan dalam 250 mL larutan? %b/v KI = 10 g/250 mL x100 mL = 4 %b/v

gram zat terlarut =M x MR x Volume (L)

4. Kemolaran (M) Buatlah Lrutan Na Cl 0,0100 M sebanyak 200 mL ( MR Na Cl = 58,5) g NaCl= M x MR x Volume (L) = 0,0100 x 58,5 x 0,2 = 1,170 Ditimbang 1,170 g NaCl dimasukkan ke dalam labu ukur dan dilarutkan dengan 50 mL akuades dan ditambah akuades sampai tanda batas dan dihomogenkan

5. Kenormalan/Normalitas/ N Buatlah larutan KIO3 0,0100N Berapa gram KIO3 yang harus ditimbang bila membuat larutan KIO3 0,0100N dalam vol. lar. 250 mL? (BE KIO3 = 1/6 MR KIO3 = 214/6) g KIO3 = 0,0100 x 214/6 x 0,250 L = 0,0100 x 35,6667 x 0,250 = 0,0892 Ditiimbang saksama 0,0892 g KIO3 dimasukkan dalam labu ukur 250 mL dan dilarutkan dengan aquades sampai tanda batas dibolak-balik sampai 12 x sampai homogen

Pembuatan Larutan dari Bahan cair

Pembuatan Larutan dari Bahan cair 6. Buatlah H 2SO4 2N sebanyak 200 ml Diketahui Bj: 1,84 %: 97 % MR: 98. valensi 2 N H 2SO4 = = = 36,42

V1 x N1 = V2. N2 V1 x 36,42 = 200 x 2 V1 = = 10,98 ml