Rancangan percobaan Penelitian ini mengunakan rancangan acak lengkap dengan 4 perlakuan pakan ; 1. Pakan komersial tanpa antioksidan (kontrol = R0); 2.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
TRANSFORMASI DATA.
Advertisements

KEBUTUHAN NUTRISI ITIK
ABSTRAKSI PENELITIAN Penulis drh. Retno Bijanti, MS.; drh. Retno Sri Wahjuni, MS.; drh. Romziah Sidik, Ph.D. Asal Kedokteran Hewan Sumber Dana DIK Rutin.
Enggar Dwi Kartikasari
Rancangan Acak Lengkap
Rancangan Percobaan Diah Indriani
EVALUASI BIOLOGIS PAKAN
RATNA PUJI HASTUTI H Penguji Utama : Wara Pratitis. S.S, S.Pt, M.P
KULIAH III Terminologi Unggas
Kiston Simanihuruk dan Juniar Sirait
Rancangan Percobaan Biskuit pakan yang akan diuji cobakan berasal dari perlakuan ransum biskuit terbaik pada penelitian tahap II dengan rancangan percobaan.
Sinurat AP, Hidayat C, Haryati T, Wardhani T, Sartika T
RANCANGAN ACAK KELOMPOK (RANDOMIZED BLOcK Design)
RIPITABILITAS.
Arifah Rizqiani (D /2006) (Ketua)
RANCANGAN ACAK LENGKAP FAKTORIAL
Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veteriner (Semnas TPV)
Misal sampel I : x1, x2, …. Xn1 ukuran sampel n1
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
Rancangan Acak Lengkap
KULIAH II Terminologi Unggas
PERANAN STATISTIK DALAM PENELITIAN
“Pemanfaatan Kombinasi Ekstrak Buah Nanas dan Pepaya
PENGGEMUKAN SAPI BALI DENGAN SUBSTITUSI JERAMI FERMENTASI DAN KONSENTRAT TEPUNG KEPALA UDANG DI KAB. PINRANG SULAWESI SELATAN Andi Ella, dkk B0gor 8 –
PERANAN STATISTIK DALAM PENELITIAN
Indikator produksi dalam pemeliharaan ternak UNGGAS
RANCANGAN ACAK LENGKAP FAKTORIAL
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
RANCANGAN ACAK KELOMPOK (RANDOMIZED BLOcK Design)
RAL (Rancangan Acak Lengkap)
USAHA TERNAK AYAM POTONG (broiler)
PERCOBAAN TERSARANG NUR LAILATUL RAHMAH, S.Si., M.Si.
RANCANGAN KELOMPOK TAK LENGKAP SEIMBANG (Incomplete Block Design)
Penelitian pendukung :
RANCANGAN ACAK KELOMPOK
RANCANGAN BUJUR SANGKAR LATIN (RBL)
SEMINAR NASIONAL TEKNOLOGI PETERNAKAN DAN VETERINER
Perlakuan kapsul pd Domba
Dr. Ir. I Made Artika, M.App.Sc. Ir. A.E. Zainal Hasan, MSi
PENGGUNAAN BELUNTAS, VITAMIN C DAN E SEBAGAI ANTIOKSIDAN UNTUK MENURUNKAN OFF-ODOR (25%) DAGING ITIK ALABIO DAN CIHATEUP Oleh: Ir. Rukmiasih, MS Prof.
(Lycopersicon esculentum)
3 b. Rancangan Acak Lengkap (Ulangan Tidak Sama)
RANCANGAN ACAK LENGKAP (RAL)
Rancangan Acak Lengkap
Menyusun program pemuliaan
Restricted feeding “Pembatasan Makanan”
RUANG LINGKUP ILMU DAN TEKNOLOGI DAGING
100 ekor domba betina berumur sekitar 15 bulan (DK)
KEGUNAAN ANALISIS PERAGAM : 1.MEMBANTU MENGINTERPRETASIKAN DATA
EM, kkal/kg Protein (%) Lemak (%) 5.6
Enggar Dwi Kartikasari
MATERI DAN METODE Probiotik L. fermentum
PRODUKTIVITAS KARKAS KELINCI HYLA, HYCOLE DAN NEW ZEALAND WHITE
ANALYSIS OF VARIANCE (ANOVA)
EVALUASI BIOLOGIS PAKAN
BAHAN TAMBAHAN PANGAN (BTP) ALAMI
RANCANGAN ACAK KELOMPOK (RANDOMIZED BLOCK DESIGN) atau RANCANGAN KELOMPOK LENGKAP TERACAK (RANDOMIZED COMPLITE BLOCK DESIGN) Prof.Dr. Kusriningrum.
Menyusun program pemuliaan
RANCANGAN ACAK LENGKAP
Dr. Ir Yuli Retnani, MSc Indah Wijayanti, S.Tp, Msi
Rancangan Acak Lengkap
Enggar Dwi Kartikasari
PEMBERIAN RANSUM BERKADAR ENERGI TINGGI PADA PROGRAM “FLUSHING” UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH KELAHIRAN PADA DOMBA LOKAL Wahyu Ismoyo D Fanny K. Tondok D
Itik Cihateup Karkas dan bagian-bagian karkas itik Cihateup yang diberi berbagai antioksidan dalam pakan Peubah yang diamati Perlakuan Pakan K KB KBC.
Pengaruh Penambahan Pegagan (Centtela aciatica) sebagai Pakan Additif Broiler Terhadap Persentase Karkas dan Lemak Abdomen Muthia Dewi 1a, Toni Malvin.
Rancangan Percobaan Diah Indriani
Tabel 5. Kandungan Phorbolester dan Antinutrisi Bungkil Biji Jarak Tanpa Pengolahan (Kontrol) dan yang Diolah Komponen Perlakuan Kontrol 30 ‘ 45’ 60’
PERCOBAAN DASAR (RUTE PEMBERIAN OBAT) PRAKTIKUM FARMAKOLOG KE-1.
KORELASI ANTARA KOMPONEN HASIL DENGAN HASIL PADA POPULASI F6 TANAMAN CABAI MERAH BESAR (Capsicum annuum L.)
Pendugaan Parameter. Populasi : Parameter Sampel : Statistik Statistik merupakan PENDUGA bagi parameter populasi PENDUGA TAK BIAS DAN MEMPUNYAI RAGAM.
Transcript presentasi:

Rancangan percobaan Penelitian ini mengunakan rancangan acak lengkap dengan 4 perlakuan pakan ; 1. Pakan komersial tanpa antioksidan (kontrol = R0); 2. Pakan komersial + beluntas 0,5% (RB); 3. Pakan komersial + beluntas 0.5% + Vitamin C 250 mg/kg (RBC); 4. Pakan komersial + beluntas 0.5% + vitamin E 400 IU/kg (RBE), pada dua galur itik yaitu itik Alabio dan itik Cihateup. Setiap perlakuan terdiri dari 3 ulangan. Setiap ulangan terdiri dari 8 ekor itik. Model dari rancangan ini adalah sebagai berikut : Yij = µ + αi + εij dengan catatan : Yij = nilai pengamatan jenis pakan ke – i pada ulangan ke – j µ = rata-rata umum peubah yang diamati αi = pengaruh jenis pakan ke – i (1,2,3,4) εij = galat percobaan

Peubah Yang Diamati : Bobot Badan Konversi Pakan Bobot Karkas , dan Lemak Abdominal Kadar Lemak dan Asam Lemak daging (dada dan paha dengan kulit) TBAR Sensori

HASIL DAN PEMBAHASAN Performa itik Alabio yang diberi berbagai antioksidan dalam pakan Peubah yang diamati Perlakuan Pakan*) K KB KBC KBE Konsumsi pakan selama 10 minggu penelitian (g/ekor) 5638±294,37a 5660±282,99a 5681±257,46a 5644±298,20a Bobot awal (g/ekor) 86,85±24,27a 90,07±24,18a 84,53±21,45a 89,36±26,26a Bobot akhir (g/ekor) 1384,38±42,16a 1366,07±58,55a 1380,03±91,29a 1375,98±74,78a Pertambahan bobot badan (g/ekor) 1297,53±30,34 1276.00±82,69 1295.50±112,27 1286.62±50,22 Konversi pakan 4,35±0,19a 4,46±0,53a 4,42±0,60a 4,39±0,09a Selisih konvesi pakan perlakuan vs kontrol (2,53%) (1,61%) (0,92%) Mortalitas selama 10 minggu penelitian (%) 8,30 0,00 4,16 Ket: Superskrip yang sama pada baris yang sama menunjukkan tidak berbeda nyata. *) K=pakan kontrol; KB=pakan kontrol+beluntas 0,5%; KBC= pakan kontrol+beluntas 0,5%+vitamin C 250 mg/Kg; KBE=pakan kontrol+beluntas 0,5%+vitamin E 400 IU

Performa itik Cihateup yang diberi berbagai antioksidan dalam pakan Peubah yang diamati Perlakuan Pakan*) K KB KBC KBE Konsumsi pakan selama 10 minggu penelitian (g/ekor) 5976±44,85 a 5952±1,07 a 6029±112,99 a 5959±6,63 a Bobot awal (g/ekor) 69,50±11,26a 68,61±12,4a 68,69±11,33 a 67,67±15,17 a Bobot akhir (g/ekor) 1416,44±143,08a 1376,81±79,49 a 1355,36±56,68 a 1531,06±24,60b Pertambahan bobot badan (g/ekor) 1346,94±134,52a 1308,19±71,35a 1286,67±52,4a 1463,39±29,0b Konversi pakan 4,57±0,21a 4,62±0,15a 4,56±0,42a 4,07±0,08b Selisih konvesi pakan perlakuan vs kontrol (1,17%) (-0,22%) (-10,94%) Mortalitas selama 10 minggu penelitian (%) 4,17 0,00 8,33 Ket: Superskrip yang tidak sama pada baris yang sama menunjukkan berbeda nyata. *) K=pakan kontrol; KB=pakan kontrol+beluntas 0,5%; KBC= pakan kontrol+beluntas 0,5%+vitamin C 250 mg/Kg; KBE=pakan kontrol+beluntas 0,5%+vitamin E 400 IU

Persentase Karkas dan Bagian- Bagian Karkas Itik Alabio Persentase karkas dan bagian- bagian karkas itik Alabio yang diberi berbagai antioksidan dalam pakan Peubah yang diamati Perlakuan Pakan* K KB KBC KBE Karkas (% dari bobot potong) 59,66 ± 1,04a 59,79 ± 2,07 a 60,33 ± 2,11 a 59,64 ± 0,92 a Lemak abdomen (% dari bobot karkas) 1,24 ± 0,37 a 1,33 ± 0,44 a 1,58 ± 0,57 a 1,48 ± 0,51 a Paha (% dari karkas) 22,89 ± 1,01 a 23,53 ± 0,48 a 22,88 ± 0,47 a 22,41 ± 1,61 a Dada (% dari karkas) 31,88 ± 1,08 a 30,10 ± 0,94 a 30,57 ± 0,90 a 32,16 ± 0,86 a Daging paha (% dari paha) 87,34 ± 2,35 a 88,34 ± 6,08 a 87,38 ± 1,57 a 84,26 ± 7,50 a Daging dada (% dari dada) 87,82 ± 1,38 a 84,18 ± 1,54 a 87,25 ± 2,18 a 87,03 ± 3,06 a Ket: Superskrip yang sama pada baris yang sama menunjukkan tidak berbeda nyata. *) K=pakan kontrol; KB=pakan kontrol+beluntas 0,5%; KBC= pakan kontrol+beluntas 0,5%+vitamin C 250 mg/Kg; KBE=pakan kontrol+beluntas 0,5%+vitamin E 400 IU.