Saluran Komunikasi dan Media Komunikasi Data
Interface Komputer Dengan Saluran Komunikasi NIC (Network Interface Card) Ethernet Card Localtalk Connector Token Ring Card Hub/Konsentrator Repeater Bridge Router
Network Interface Card Ethernet Card Kartu jaringan ethernet memiliki port berupa BNC untuk kabel Koaksial, RJ45 untuk twisted pair dan AUI untuk Fiber Optik.
Localtalk Connector Kartu jaringan untuk adapter khusus ke port printer
Token Ring Card Port 9 pin mirip dengan ethernet card yang dipasang pada slot ekspansi PCI. Pada Notebook atau laptop dipasang pada Slot PCMCIA.
HUB Berfungsi untuk menyatukan kabel jaringan dari setiap komputer workstation atau client server dan perangkat lainnya.
Repeater Berfungsi sebagai penguat sinyal kabel dalam topologi jaringan komputer
Router Berfungsi sebagai penghubung antara dua jaringan atau lebih untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lainnya.
Data Komunikasi Data Analog Data yang berupa gelombang elektromagnetik. Data Digital Sinyal Bilangan Biner 1 dan 0
Media Komunikasi Kabel Koaksial Kabel Thick Koaksial Kabel Thin Koaksial Kabel UTP Kabel Serat Optik (Fiber Optik) Kabel FO berkecepatan tinggi menggunakan pantulan dan mengalirkan cahaya.
Kabel Koaksial
Kabel Twisted Pair Kabel UTP (Unshielded Twisted Pair) Kabel STP (Shielded Twisted Pair) Terdiri dari 8 warna kabel dengan fungsi yang berbeda.
Fungsi Setiap Warna Kabel UTP Orange : berfungsi untuk mengirim paket data. Putih orange : berfungsi untuk mengirim paket data. Hijau : berfungsi untuk menerima paket data. Putih Hijau : berfungsi untuk menerima paket data. Biru : berfungsi untuk mengirim paket suara. Putih Biru : berfungsi untuk mengirim paket suara. Coklat : berfungsi untuk mengirim arus DC. Putih Coklat : berfungsi untuk mengirim arus DC.
Fiber Optik Kabel Serat Optik dapat mentransmisikan data menjadi cahaya. Yaitu dengan transmisi data berkecepatan tinggi.
Setting Kabel Jaringan Untuk membangun topologi jaringan perlu adanya teknik pemasangan dan setting kabel jatingan. Kabel yang digunakan adalah UTP dengan konektor RJ45.
Perangkat Penghubung Jaringan Komputer Kabel UTP
Pemasangan Kabel UTP Ada dua cara pemasangan, yaitu: Straight Cable. Adalah cara memasang kabel utp dengan urutan warna yang sama dari ke-8 kabel. Digunakan untuk menghubungkan perangkat berbeda antara komputer workstation dengan hub. Cross-over Cable. Digunakan untuk menghubungkan sesama perangkat komputer tanpa menggunakan HUB.
Pemasangan Kabel UTP
Internet protokol IP ADDRESS
IP Address Alamat IP (Internet Protokol) adalah deretan angka biner antara 32 bit sampai 128 bit yang digunakan sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan komputer. Protokol yang menunjukkan alamat dari komputer adalah TCP/IP. Terdapat beberapa kelas IP pada IP versi 4 yaitu, kelas A,B,C,D dan E. Untuk IPv6 menggunakan bilangan Hexadecimal tanpa kelas untuk mengantisipasi jumlah komputer host yang terhubung dari jaringan IPv4.
Kelas Alamat IP
SYUKRON