PERISTIWA REFLEK, GERAK & POSTUR TUBUH Oleh : Yunus Ivan Prambudi Feri Rahayu Rike Neta Wilujeng Amy Christin.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Neuron merupakan unit dasar dari sistem syaraf , terdiri atas :
Advertisements

Regensi Melati Mas Blok B 14 Serpong Utara - Tangsel
Risqi Pratama, S. Si. SMP VIP Al Huda Jetis Kutosari Kebumen 2013
Mekanisme Kerja Otot.
NEUROFISIOLOGI SISTEM NEUROMUSKULAR (SARAF MOTORIK)
CONCEPT NEUROMUSCULAR PADA OLAH RAGA
BAB 4 SISTEM GERAK.
JARINGAN OTOT.
SISTEM SARAF IX / I Standart Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator
Sistem Gerak Pada Manusia
ANATOMI & FISIOLOGI chapter 1 : MUSCLE
SISTEM SARAF.
SANTI KARTIKASARI,dr SISTEM SARAF.
JARINGAN OTOT dr. SOENANTO ROEWIJOKO, MS, SpA.
SISTEM KOORDINASI DAN ALAT INDRA PADA MANUSIA
Kelompok 8 Idham Ilhami Gumilar Rani Sri Yulianti Regina Bilqis
SISTEM GERAK Movement Systems
PERKEMBANGAN OTOT DAN FUNGSI
PERISTIWA REFLEK, GERAK & POSTUR TUBUH
SISTEM GERAK.
Oleh : Mathilda Claudia Dwi Subakti P
Struktur dan Fungsi Jaringan Hewan
Unit dasar dari sistema syaraf : NEURON
MUSCLE SYSTEM Muscle : bundle dari serabut-serabut kontraktil yang menghasilkan suatu gerakan 3 macam jaringan otot pada mamalia dapat dibedakan menurut.
Oleh Rezqi Handayani, S.Farm., M.P.H., Apt
Unit dasar dari sistema syaraf : NEURON
ANATOMI SISTEM SARAF BIOPSIKOLOGI Unita Werdi Rahajeng
PERKEMBANGAN OTOT DAN FUNGSI
Manusia Reproduksi Sel, Jaringan, Pencernaan,& organ Metabolisme
JARINGAN OTOT Tdd : - sel-sel otot - Jaringan ikat
BAB III SISTEM GERAK MANUSIA
Sistem Saraf Pusat Sistem Saraf Tepi
Zela novriani b.
JARINGAN OTOT.
MUSCLE SYSTEM Muscle : bundle dari serabut-serabut kontraktil yang menghasilkan suatu gerakan 3 macam jaringan otot pada mamalia dapat dibedakan menurut.
OTOT.
TIM HISTOLOGI FKP 2016 JARINGAN SARAF.
SISTEM KOORDINASI DAN INDRA

DIENCEPHALON Letak: antara telencephalon dan midbrain, dan mengelilingi ventrikel ketiga Dua struktur utama: Thalamus Hipothalamus.
Kompetensi Dasar Ke 9 SUSUNAN SISTEM SYARAF.
OTOT DAN GERAK HEWAN Rully Adi Nugroho.
JARINGAN Oleh : Ponco Cahyo Adi ( )
BAB 4 SISTEM GERAK.
RAHASIA SEHAT DIBALIK GERAKAN SHOLAT
Pengendalian Gerakan Manusia oleh Sistem Saraf
Nama Kelompok Arif Firmansyah Bintang Indriana Deba Syarafah
MUSCULLAR SYSTEM UNIVERSITAS NEGERI MALANG FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
Jhanis cahyo Rahmanto M. Reyhan Emiriel M. Umar Abdul Aziz XI-IPA 2
Fungsi sistem saraf pada manusia
Susunan Sistem Syaraf Pada Manusia
SISTEM KOORDINASI MANUSIA
ANUGERAH INOVASI PROPINSI LAMPUNG
Berlinda Nurcahya Dea Maudi Parahita Rifdah XI – IPA 2
SARAF & HORMON.
OTOT.
Naufal Muntaaza Waliy H CI-BI 2 SMAN 1 SUMEDANG
KERJA OTOT LURIK Otot rangka adalah masa otot yang bertaut pada tulang yang berperan dalam menggerakkan tulang-tulang tubuh.
Dibuat Oleh: Bayu Arissaputra M. Rizqy Fahriansyah Muhammad Ghifari
Otot lurik (rangka, otot serat lintang (musculus striated) atau otot involunter) Fungsi : menggerakkan rangka tubuh manusia atau hewan, sehingga kita bergerak.
SISTEM PERSYARAFAN Suwheni Setyowati ( )
DISEDIAKAN OLEH; ABDUL LATIF AHMAD IPTHO
CEDERA SISTEM OTOT RANGKA
JARINGAN OTOT.
1 JARINGAN SARAF Kelompok 4 Ines Gusti Pebri Gressha Vionalle Ademi Hidayati Hariska Andriani Fitria Sasmita Yezi Gita Rahayu Lisa Sya’baniar Rahma Erlis.
SISTEM GERAK MANUSIA. TULANG KERAS Compact bone RAWAN Hyalin.
MODUL 2 Sistem Saraf Perifer dan Otonom Skenario 2 : Kaki Kananku Dokter sedang memeriksa seorang laki-laki yang dibawa kerumah sakit karena terjatuh dari.
SISTEM GERAK P e n g e r t i a n G e r a k Interaksi dari seluruh Komponen pendukung gerak yang akan Menghasilkan gerak tertentu.
ALAT GERAK AKTIF (OTOT / MUSCLE). Tujuan Pembelajaran  Peserta didik dapat mendeskripsikan fungsi otot bagi manusia dengan baik setelah melakukan kegiatan.
Sistem Koordinasi (Sistem Saraf). Suatu pengaturan kerja sama atau urutan kerja organ dan sistem organ. Sistem Koordinasi Sistem Koordinasi.
Transcript presentasi:

PERISTIWA REFLEK, GERAK & POSTUR TUBUH Oleh : Yunus Ivan Prambudi Feri Rahayu Rike Neta Wilujeng Amy Christin

GAMBARAN MRI LELAH OTAK

I. FUNGSI 3 MACAM OTOT 1. OTOT RANGKA Mrpk otot yang bertaut pada tulang yang berperan dalam menggerakkan tulang-tulang tubuh Berkontraksi menurut kemauan kita (termasuk otot sadar) 2. OTOT POLOS Bentuknya gelondong, kedua ujungnya meruncing dan dibagian tengahnya menggelembung. Mempunyai satu inti sel. Tidak memiliki garis-garis melintang (polos). Bekerja diluar kesadaran, artinya tidak dibawah pe tah otak, oleh karena itu otot polos disebut sebagai otot tak sadar. Terletak pada otot usus, otot saluran peredaran darah otot saluran kemih, dan lain lain.

3. OTOT JANTUNG Hanya terdapat pada jantung. Strukturnya sama seperti otot lurik, gelap terang secara berselang seling dan terdapat percabangan sel. Kerja otot jantung tidak bisa dikendalikan oleh kemauan kita, tetapi bekerja sesuai dengan gerak jantung.

II. YANG BERPERAN DALAM KONTRAKSI OTOT a. Actin Tersusun dari tiga protein: 1. F-aktin fibrosa Terbentuk dari 2 rantai globular G-aktin 2. Molekul tropomiosin Membentuk filamen yg memanjnag melebihi subunit aktin & melapisi sisi yg berkaitan dgn crossbridge miosin 3. Molekul troponin Berikatan dgn molekul tropomiosin & menstabilkan posisi penghalang pada molekul tropomiosin

b. Miosin Terbentuk dari 2 rantai protein berat yg identik & 2 pasang rantai ringan 1. Bag ekor rantai yg berat berpilin satu sama lain dgn dua kepala protein globular (crossbridge), menonjol di salah satu ujungnya 2. Crossbridge menghubungkan filamen tebal ke filamen tipis 3. Beberapa ratus molekul miosin tersusun dlm setiap filamen tebal dgn ekor cambuknya yg saling bertumpang tindih & kepala globularnya menghadap ke ujungnya.

MIOFILAMEN Filamen tipis : actin  actin  troponin (suatu protein yang berbentuk globular yang tersusun atas 3 subunit )  tropomyosin (suatu molekul yang panjangnya bisa mencapai 40 nm) Filamen tebal : myosin  head/ kepala  hinge/ leher (engsel)  rod/ tubuh (batang)

Protein penyusun filamen

c. Peranan Ion ca ++ - Jika kalsium (ca++) tdk ada, tropomiosin dan troponin mencegah terjadinya ikatan antara aktin dan miosin - Jika kalsium (ca++) ada, maka reorganisasi troponin-tropomiosin memungkinkan terjadinya hub antara aktin dan miosin

d. Teori Kontraksi Otot Mekanisme kerja otot pada dasarnya melibatkan suatu perubahan dalam keadaan yang relatif dari filamenfilamen aktin dan myosin. Selama kontraksi otot, filamen-filamen tipis aktin terikat pada dua garis yang bergerak ke Pita A, meskipun filamen tersebut tidak bertambah banyak. Namun, gerakan pergeseran itu mengakibatkan perubahan dalam penampilan sarkomer, yaitu penghapusan sebagian atau seluruhnya garis H. Selain itu filamen myosin letaknya menjadi sangat dekat dengan garis- garis Z dan pita-pita A, setra lebar sarkomer menjadi berkurang sehingga kontraksi terjadi. Kontraksi berlangsung pada interaksi antara aktin miosin untuk membentuk komplek aktin-miosin.

Mekanisme Kontraksi Otot

Isomatrik Kontraksi yg terjadi saat otot membentuk daya atau tegangan tanpa hrs memendek untuk memindahkan suatu beban (otot dapat berkontraksi tapi tidak menghasilkan gerakan ) Isotonik Kontraksi yg terjadi saat otot memendek untuk mengangkat atau memindahkan suatu beban (otot yang dapat menghasilkan gerakan selama kontraksi )

Isotonik & isomatrik dapat digunakan dalam terapi latihan Isotonik Exercises Isometrik Exercises

KOMPONEN YANG MEMBENTUK REFLEX 1.Receptor (Bagian tubuh yang berfungsi sebagai penerima rangsangan, yaitu indra) 2.Afferent / sensory nerve 3.Central nerve (Spinal cord / brain system) 4.Efferent / motoric nerve 5.Effector Bagian tubuh yang menanggapi rangsangan, yaitu otot dan kelenjar : skeletal muscle, smooth muscle, cardiac muscle, salivary gland, lacrimal gland, gaster gland, intestinal gland, endocrine gland.

III. MEKANISME REFLEKS Refleks adalah respon otomatis terhadap stimulus tertentu yg menjalar pada rute yg disebut lengkung refleks Gerak refleks disebabkan oleh rangsangan tertentu yang biasanya mengejutkan dan menyakitkan. Misalnya bila kaki menginjak paku,secara otomatis kita akan menarik kaki dan akan berteriak. Refleks juga terjadi ketika kita membaui makanan enak, dengan keluarnya air liur tanpa disadari.

Semua lengkung refleks terdiri dari komponen yg sama : 1. Reseptor → ujung distal dendrit 2. Jalur aferen → melintas di sepanjang neuron sensorik sampai otak/ medula spinalis 3. Bagian pusat → sisi sinaps yg berlangsung dlm substansi abu2 SSP

4. Jalur eferen → yg merespon impuls eferen sehingga menghasilkan aksi yg khas 5. Efektor → dpt berupa otot rangka, otot jantung, otot polos, atau kelenjar yg merespon

Mekanisme Refleks

Gbr. Lengkung refleks yang menggambarkan mekanisme jalannya impuls pada lutut yang dipukul

IV. AKTIVITAS REFLEKS Refleks yg paling simpel adalah refleks peregangan 1. Monosimpatik : hanya ada sati sinaps yg terjadi antara neuron sensorik & neuron motorik 2. Ipsilateral : kedua neuron berterminasi di sisi yg sama pd tbh 3. Refleks patelar/ knee-jerk : merupakan salah atu peregangan yg dipakai dlm pemeriksaan neurologis

Sebagian besar refleks (selain refleks peregangan) adalah refleks polisinaptik/ multisinaptik 1. Refleks sentakan : terjadi akibat stimulus nyeri 2. Refleks ekstensor bersilangan : berkaitan erat dgn refleks fleksor, merupakan ekstensi lengan yg terjadi akibat fleksi lengan pada sisi ipsilateral

Pada refleks yg lebih kompleks, sinyal sensorik yg diterima dari mata, telinga, kulit, atau reseptor sensorik lannya diinteraksikan dgn unsur integratif dan unsur motorik lainnya.

V. GERAKAN TUBUH Gerakan merupakan kerjasama beberapa sistem, atl : Sistem syaraf : motorik somatik Sistem muskuloskeletal : Otot rangka Tulang Sistem sendi

Sistem Syaraf Sistem syaraf  gerakan : sistem syaraf motorik somatik (SMS) Sistem syaraf motorik somatis (SMS) terdiri atas 2 bagian: Pyramidal : gerakan halus, ketrampilan Extrapyramidal : gerakan kasar, postur

Pyramidal Dari otak menuju medulla spinalis Menyilang : Otak kanan untuk anggota gerak kiri Otak kiri untuk anggota gerak kanan Apabila rusak, dapat mengakibatkan kelumpuhan separuh badan

Kelumpuhan separuh badan

Extrapyramidal Tidak menyilang Melayani otot besar tubuh, mis: Otot penyangga kepala leher Otot dada, punggung dan paha Jika rusak, maka : Tak mampu menegakan kepala Gangguan postur tubuh  tak mampu berdiri tegak

OTOT PENYANGGA KEPALA & LEHER

OTOT DADA

OTOT PUNGGUNG

OTOT PAHA

Hubungan saraf & otot Saraf  neurotransmiter  ditangkap reseptor khusus di otot Otot merespon dengan berkontraksi

Postur Memberikan bentuk tubuh Upaya tubuh untuk melawan berat yang dipengaruhi gravitasi Ditentukan terutama oleh Vertebrae Otot – otot besar tubuh : otot punggung, paha, dll Sistem extrapyramidal