KOMUNIKASI RADIO Oleh : Kak Totok Pada Acara Gladhi Tanguh

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
JARINGAN KOMUNIKASI NASIONAL SENKOM MITRA POLRI
Advertisements

Oleh : Suparno Blog : Jaringan Komputer Pengen. Peng. Data Elektronik.
Dasar Sistem Komunikasi
PRINSIP KOMUNIKASI LISTRIK
1. Kata komunikasi diartikan sebagai kata kerja, artinya adalah ....
MACAM-MACAM KONEKSI KE INTERNET
MENGAPLIKASIKAN KETERAMPILAN DASAR KOMUNIKSI
TATA CARA BERKOMUNIKASI MENGGUNAKAN GELOMBANG RADIO
DI SUSUN OLEH : WAHYU NURYANTI (1P51). modem yaitu sebuah perangkat keras yang Berguna sebagai alat komunikasi dua arah yang Merubah sinyal digital menjadi.
Komunikasi Data Pengampu : Taqwa Hari Guna,S.T,.M.Kom
Komunikasi nasional SENKOM mitra polri
PERALATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
MENGENAL RADIO KOMUNIKASI
MENYUSUN SURAT (KORESPONDENSI)
PEMBINAAN KEMAMPUAN MENULIS SURAT
MANAJEMEN KOMUNIKASI PROYEK
KIAT MENULIS SURAT LAMARAN PEKERJAAN
PEMANCAR&PENERIMA RADIO
KOMUNIKASI DATA 1. Pendahuluan Sahari SAHARI. Definisi dasar Komunikasi adalah saling menyampaikan informasi kepada tujuan yang diinginkan Informasi bisa.
Internet dan Pemanfaatannya
PENGELOLAAN PROYEK SISTEM INFORMASI
Tugas pti Tentang radio walkie-talkie Nama :Yogi purnomo sidik
Cara Kerja Host dan ISP Internet
Pastikan untuk memasukkan judul makalah anda, nama anda, institusi dimana anda menyelesaikan paper dan alamat . Identitas poster tersebut berada pada.
DASAR-DASAR TELEKOMUNIKASI
Teknik Penyaluran Sinyal
MODUL MELAKUKAN PROSEDUR ADMINISTRASI
TATA NASKAH DINAS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP
Referensi Cepat untuk Video
Komunikasi Data.
PENGERTIAN KURIKULUM Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman.
Prinsip, Strategi, Tata Cara dan Media Advokasi
MEMAHAMI KOMUNIKASI DALAM PELAYANAN JASA
KORESPONDENSI “Tata cara menerima panggilan telepon”
Sistem Penerima dan Pemancar Sebuah Pendahuluan
PERALATAN TIK * SK (Standar Kompetensi)
PERALATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
BAB II KOMUNIKASI DALAM LINGKUNGAN ORGANISASI BISNIS
SURAT MENYURAT.
SURAT MENYURAT (KORESPONDENSI)
PRINSIP SANITASI, HYGIENE DAN K3
Surat-Menyurat Sonezza Ladyanna, S.S., M.A..
KOMUNIKASI KANTOR DENGAN TELEPON by siwi puji ariestuti
Etiket Pergaulan purwati.
ETIKA PERKENALAN & ADAPTASI DLM KANTOR
SURAT UNDANGAN KELAS V SEMESTER 1 SK KD TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI.
Procedure Radiotelephone
Oleh : Jumadi SMP N 1 BOJONG PEKALONGAN
KOMUNIKASI ADM Komunikasi , kata latin ”comunication” yang berarti pemberitahuan atau pertukaran pikiran. Istilah Comunication ini bersumber pada kata.
BAB VI TEKNIK PELAKSANAAN TES
Acara Pembukaan Nama Sekolah Tanggal.
PERTEMUAN 2 ETIKA BERMEDIA SOSIAL.
PRINSIP KOMUNIKASI LISTRIK OLEH KHAIRIL ANWAR, ST
Disusun oleh : Imam Syaifullah (8)
MENYUSUN SURAT (KORESPONDENSI)
PENGKODEAN Yang dimaksud dengan pengkodean disini adalah suatu bentuk struktur data dari sebuah huruf, tanda, angka, symbol dst, bentuk tersebut dipergunakan.
PENGANTAR JARINGAN KOMPUTER & KOMUNIKASI DATA 1.
Karakteristik dan Bahasa Surat
ETIKA DALAM KEPERAWATAN
Komunikasi DARURAT marabahaya
9W2SMF FADZIL.
BAB II KOMUNIKASI DALAM LINGKUNGAN ORGANISASI BISNIS
Oleh: Satuan Komunitas Pramuka Maarif NU
KIAT MENULIS SURAT LAMARAN PEKERJAAN
Salam Pramuka Nama : Kak Totok TTL : Semarang, 3 Maret 1962
TEMPAT PEMROSESAN AKHIR (TPA) SAMPAH
Komunikasi DARURAT marabahaya
Berbicara Efektif Disampaikan dalam Kegiatan
KEBIJAKAN DAN STRETEGI PENATAAN RUANG
TEMPAT PEMROSESAN AKHIR (TPA) SAMPAH
Transcript presentasi:

KOMUNIKASI RADIO Oleh : Kak Totok Pada Acara Gladhi Tanguh UBALOKA JEPARA Angkatan XI

SALAM KENAL Nama : Setyanto Nick name : Kak Totok Organisasi : Pramuka Jabatan : Pembina Ubaloka Alamat : Kauman RT 03/ I E – Mail : kak.totok@yahoo.co.id HP/ WA : 0851 003 17845 Sosmed : FB – Kak Totok Web Site : kaktotok.wordpres.com

Tujuan Komunikasi RADIO Mengirimkan informasi dari sumber ke tujuan (dapat berjauhan letaknya) dengan memanfaatkan media udara sebagai saluran transmisi

Mengenal perangkat radio Radio RIG Handy Transmiter

Fungsi tombol Keterangan : Volume ( DIAL ) Power on/off PTT Monitor ( SQL ) UP/DOWN Keypad Antena Jack mic Display

SEBELUM MENGGUNAKAN ALAT KOMUNIKASI RADIO Pastikan perangkat radio yang digunakan, misalkan HT atau RIG Pastikan Batre HT tersebut sudah terisi penuh Pastikan frekwensi yang digunakan

CARA MENJAWAB MENGGUNAKAN ALAT KOMUNIKASI RADIO Apabila mendengar panggilan sesegera mungkin untuk dijawab. Jawaban terhadap panggilan, hendaknya singkat dan sopan dengan tetap berpegang pada prosedur komunikasi.

Contoh menjawab panggilan ALPHA-BRAVO Jawaban : BRAVO-ALPHA GO A HEAD

Tata Cara berkomunikasi Saat berbicara jarak HT kira-kira 2,5 cm dari mulut dengan posisi tegak. Tekan PTT selama kira-kira 2 detik baru berbicara dan segera lepas tombol PTT setelah selesai berbicara. Lakukan komunikasi dengan tertib secara bergiliran dengan memperhatikan hierarki dan atau urgensi berita. Gunakan kerahasiaan, hindarkan penyebutan nama, jabatan atau senioritas dalam percakapan, gunakan Callsign yang telah ditentukan. Berbicara dengan singkat dan jelas. Pada kata-kata yang meragukan perlu diulangi/dieja sesuai dengan ejaan radio telephonny. Berbicara dengan menggunakan kecepatan sedang dengan irama yang baik. Biasakan menggunakan sandi percakapan yang berlaku. Panggilan maksimal 3x.

KELEBIHAN KOMRAD Tidak memerlukan Pulsa Mampu berhubungan langsung kesemua orang dengan frequency yang sama Mudah dalam penggunaan, tidak perlu mengetik nomor tlp Dapat digunakan kapan saja dan tidak terkendala masalah sinyal pada saat cuaca buruk Sangat cocok digunakan untuk polisi lalu lintas dalam memberikan informasi dengan petugas lainnya, atau suatu event organizer dalam mengatur suatu acara, karena dapat terhubung dengan cepat.

KODE 11 KOMUNIKASI TANGGAP DARURAT DASAR : PERKA BNPB NOMOR 06 TAHUN 2013 TENTANG PEDOMAN RADIO KOMUNIKASI KEBENCANAAN 11-10 Report signal 11-11 Penerimaan kurang baik 11-12 Penerimaan bagus / sempurna 11-13 Keadaan cuaca 11-14 Butuh Informasi tentang…. 11-15 Pesan dimengerti 11-18 Nomor telepon 11-20 Posisi / tempat kedudukan , dst…

Pelafalan huruf dalam komunikasi radio maupun telepon International radiotelephony spelling alphabet. Daftar kode spelling yang ada sekarang, diadopsi secara resmi pertama kali oleh ITU (International Telecommunication Union) pada tahun 1927. A : Alpha B : Bravo C : Charlie D : Delta E : Echo. Dst…

Mari praktek bersama

Terima kasih