A.PENINGGALAN BERSEJARAH ALAT BATU : Kapak Genggam Besar dan kasar Kapak Persegi Halus dan tajam Alat Serpih ukuran kecil multi fungsi. 1.PENINGGALAN ZAMAN PRA SEJARAH BELUM TERTULIS
TUGAS POWERPOINT NAMA: 1. ERINA JUNIARTI 2. SARI 3.RISKA AYU WARDANI
PENYEBARAN MANUSIA MODERN
TUJUAN PEMBELAJARAN Menunjukkan sikap dan tanggung jawab terhadap peninggalan di Sangiran dan Trinil Menunjukkan sikap peduli terhadap peninggalan hasil budaya di situs sangiran dan Trinil Bersikap jujur dalam mengerjakan tugas-tugas dari pembelajaran sejarah Bertanggungjawab dalam mengerjakan tugas-tugas pembelajaran sejarah Menganalisis Sangiran dan Trinil sebagai pusat penelitian sejarah manusia purba
Meganthropus
JENIS MANUSIA PURBA DI INDONESIA Meganthropus Paleojavaniscus Pithecanthropus Robustus Pithecanthropus Mojokertensis Pithecanthropus Erectus Homo Soloensis Homo Mojokertensis
Peta penemuan penyebaran manusia modern
Penyebaran manusia purba di Indonesia Gelombang pertama ( 2000 SM ) ->Bangsa Austronesia membawa kebudayaan Neolitikum dikenal dengan bangsa proto Melayu. Mereka datang melalui jalur Jalur Barat -: Semenanjung Malaya, Sumatera,menuju Jawa dan Kalimantan berakhir di Nusa tenggara Jalur Timur : Teluk Tonkin->pantai Asia Timur- >Taiwan-> Pilipina-> sulawesi->Maluku- >Papua berakhir di Australia
Gelombang kedua ( 500 SM ) Gelombang kedua ini juga termasuk dalam rumpun bangsa Auustronesia disebut Deutro Melayu. Mereka membawa kebudayaan Dongson ( Perunggu )
JENIS-JENIS MANUSIA PURBA DI DUNIA 1)Manusia Purba di Cina : Homo Pekinensis ditemukan di gua Choukoutien oleh Devidson Black, jenis ini menyerupai kerangka pithecanthropus erectus. Para ahli menyebutnya dengan nama Pithecanthropus Pekinensis /Sinanthropus Pekinensis
JENIS-JENIS MANUSIA MODERN 2)Jenis manusia purba di Afrika: Manusia purba di Afrika disebut Homo Africanus. Ditemukan oleh Reymond Dart. Setelah direkunstruksi ternyata membentuk kerangka seorang anak. Fosil ini diberi nama Australopithecus Africanus, mirip dengan penduduk asli Australia
Penemuan fosil kedua ditemukan oleh Robert Broom, berupa fosil tengkorak orang dewasa, ditempat yang sama
MANUSIA DI EROPA 3)Manusia purba yang ditemukan di Eropa Manusia purba di Eropa disebut Homo Neandherthalensis, temukan oleh Rudolf Virchow di lembah Neandher,Dusseldorf, Jerman Barat, selain itu juga ditemukan digua Spy Belgia. Di Perancis ditemukan manusia Paranthropus Robustus dan Paranthropus Transvaalensis
Di Amerika Selatan ditemukan manusia purba disebut Australopithecus dan Homo Cro magnon
Perbedaan jenis Pithecanthropus Erectuusdengan Homo Sapiens Pithecanthropus Erectus Homo Sapiens Ruang tengkorak kurang dari 1000 ccRuang tengkorak lehib dari 1000 cc Tulang kening lebih menonjolTulang kening tidak menonjol Tulang rahang bawah lurus ke depan sehingga tidak berdagu Memiliki dagu Tinggi cmTinggi 130 – 210 cm Berat badan sekita 100 kgBerat badan 30 – 150 kg
Penyebaran manusia purba modern Definisi manusia purba modern adalah manusiaa yang termasuk kedalam spesiesn homo sapiens dengan kapasitas otak kurang lebih 1450 cc hidup sekitar sampai tahun yang lalu. Disebut modern karena hampir mirip atau menyerupai manusia yang ada saat ini
Jenis-jenis manusia purba homo sapiens yang ditemukan dibeberapa tempat di dunia 1 Manusia Swanscombe – berasal dari Inggris 2. Manusia Neandertal – ditemukan di lembah Neander 3. manusia Cro-Magnon –di temukan di gua cro-magnon,Lascaux Perancis 4. Manusia Shanidar- ditemukan di Irak
5. Manusia gunung Carmen- ditemukan di gua-gua Tabun serta Skhul Palestina 6. Manusia Steinhem- berasal dari Jerman
4 RAS BESAR DI DUNIA Berdasarkan fosil yang ditemukan para ahli menggolongkan manusia di dunia ke dalam 4 ras 1. ras Australoid yaitu golongan manusia yang kini sisanya hidup tersebar dipedalaman Australia 2. Ras Mongoloid yaitu golongan manusia yang jumlahnya paling banyak dan hidup tersebar di seluruh dunia
3. Ras Kaukasoid yaitu golongan manusia yang kini hidup tersebar di Eropa, Africa, Amerika, Australis dan Asia Barat Daya 4. Ras Negroid yaitu golongan manusia yang hidup tersebar di Afrika
Mr. Pithecanthropus Erectus
Mrs. Pithecanthropus Erectus
Old Pithecanthropus Erectus