Krida Ada satuan terkecil dalam Pramuka penegak, satuan terkecil ini dinamakan Sangga, maka satuan terkecil di Satuan Karya Pramuka (termasuk Saka Bahari)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SKU/TKU, SKK/TKK DAN SPG/TPG
Advertisements

UU No.12 Tahun 2010 tentang GERAKAN PRAMUKA
Tanda Pengenal Gerakan Pramuka
DEWAN SATUAN PRAMUKA Kak. Asep Herman, MT..
GERAKAN PRAMUKA.
EVAKUASI BanjirEVAKUASI LONGSOREVAKUASI PENDAKI EVAKUASI KEBAKARAN.
Sepuluh Botol Hijau Di Atas Tembok
DASAR-DASAR PENANGKAPAN IKAN
MAN OVER BOARD ( ORANG JATUH KE LAUT).
Theory of Change Wakatobi National Park Taman Nasional Wakatobi.
KWARTIR NASIONAL GERAKAN PRAMUKA
Petunjuk Penyelenggaraan Dewan Kerja
PUKAT LINGKAR (Tali kerut).
Penjelasan Undang Undang GERAKAN PRAMUKA Nomor: 12 tahun 2010
MENGENAL SBH LEBIH DEKAT
SATUAN KARYA PRAMUKA (SAKA) S C B
Klasifikasi tata guna lahan
UU No.12 Tahun 2010 tentang GERAKAN PRAMUKA
DEPARTEMEN PERHUBUNGAN Republik Indonesia
( SCOUT COMMUNITY MINDEDNESS / SPECIAL TROOP )
JOKO MURSITHO, 2007 Designed by: JOKO MURSITHO LEMDIKANAS 2009.
Tanda Penghargaan KEPUTUSAN KWARTIR NASIONAL GERAKAN PRAMUKA
STATISTIK PERIKANAN Subdirektorat Statistik Perikanan
SELAMAT DATANG
DEPARTEMEN PERHUBUNGAN Republik Indonesia
III. KAPAL Deskipsi Menjelaskan tentang Kapal yang meliputi pengertian kapal, jenis kapal, bagian-bagian kapal, karakteristik kapal, istilah – istilah.
Excavator.
Pertemuan 2 Manajemen Pelabuhan
Pertemuan 3 Pengoperasian Pelabuhan
SCOUT COMMUNITY SERVICE BRIGADE ( SCOUT COMMUNITY MINDEDNESS / SPECIAL TROOP ) SATUAN KARYA PRAMUKA.
KWARTIR NASIONAL GERAKAN PRAMUKA
PENGEMBANGAN MODEL MATA PELAJARAN
PERENCANAAN TRANSPORTASI
Mengembangkan Kapal Bersistem Hibrida
Riset Kelautan dan Perikanan 2014 s.d. 2019
KWARTIR NASIONAL GERAKAN PRAMUKA
TERHADAP SEKTOR KELAUTAN
Pengelompokan Industri Kelautan
By Siti Nurul Chotimah, S. Pd
SKKNI subbidang Pertambangan Mineral dan Batubara
PRAMUKA GARUDA.
SATUAN KARYA DALAM GERAKAN PRAMUKA.
SELAMAT SIANG LET,S JOINT US : SAKA BAHARI JALESVEVA JAYA MAHE.
10 Macam saka Oleh : Kahar Muzakkar.
Mengolah Gerak dan Mengendalikan Kapal Perikanan
Prosedur Keadaan Darurat & SAR
Penanaman Modal untuk Kapal Motor Nelayan 10 GT
FUNGSI DAN PERANAN PELABUHAN PERIKANAN
SAKA BAKTI HUSADA TRI SABDONO.
VISI MISI STRATEGI.
Atribut serta Tanda-tanda Kepramukaan
IPTEK DAN DINAMIKA MASYARAKAT NELAYAN
Industri Berbasis Kelautan, mengapa ?
DOKUMEN-DOKUMEN DI ATAS KAPAL
MANFAAT PERAIRAN LAUT.
DASAR Amanat UU Nomor 29 Tahun 2014 tentang Pencarian dan Pertolongan dalam Pasal 47, Pasal 48 dan Pasal 50. (terkait kelembagaan) serta Pasal 87.
KUALITAS AIR UNTUK BUDIDAYA IKAN.
PEKERJA SELAM KELAS 1 SCUBA Adi S. Wardhana Ketua AK3DAI Direktur PT Codass Prima Indonesia SSI #73103 ADSI # inst.1 POSSI #INA/F00/A4/15/
By : Atit Setiani, S.Tr,. MM.T.R. Istilah atau sebutan lain pelabuhan PELABUHAN HARBOURPORTDOCK.
TANDAKECAKAPAN UMUM ANGGOTA PRAMUKA SIAGA Tanda kecakapan umum PENGGALANG.
Tanda Penghargaan KEPUTUSAN KWARTIR NASIONAL GERAKAN PRAMUKA
KRIDA BINA PHBS. TUJUAN SKK PHBS DI RUMAH TANGGA Untuk memperoleh Tanda Kecakapan Khusus (TKK) PHBS di Rumah Tangga, maka ditetapkan syarat kecakapan.
Menunjukkan Satuan / Kwartir tertentu, tempat seorang anggota Gerakan Pramuka bergabung. Macamnya : Tanda Barung Tanda Regu Tanda Sangga Tanda Gugusdepan.
PENATAAN RUANG 14/01/ :10.
KAPAL PENGAWAS SDKP (SUMBER DAYA KELAUTAN DAN PERIKANAN)
Ruang Lingkup dan Simbol K3 (Keselamatan & Kesehatan Kerja
RANDI SAPTA ERPAN B DEVISI PERENCANAAN PENGENDALIAN DAN KEPANDUAN.
SK KWARNAS NOMOR : 214 TAHUN 2007 TENTANG PETUNJUK PENYELENGGARAAN DEWAN KERJA PRAMUKA PENEGAK DAN PRAMUKA PANDEGA Oleh: Marsujitullah Aldy Marwan L, S.Kom.,M.T.
SOAL KRIDA BINA LINGKUNGAN SEHAT  Apa yang dimaksud dengan lingkungan?  Apa yang kamu ketahui tentang Krida Bina Lingkungan Sehat pada SAKA BAKTI HUSADA?
Transcript presentasi:

Krida Ada satuan terkecil dalam Pramuka penegak, satuan terkecil ini dinamakan Sangga, maka satuan terkecil di Satuan Karya Pramuka (termasuk Saka Bahari) disebut Krida. Krida adalah satuan terkecil dari saka sebagai wadah kegiatan keterampilan, pengetahuan, dan teknologi tertentu.

Krida Sumber daya Bahari Krida Jasa Bahari Krida Wisata Bahari Krida Reksa Bahari Saka Bahari meliputi 4 krida, yaitu :

Syarat Kecakapan Khusus (SKK) untuk Saka Bahari dan Tanda Kecakapan Khusus (TKK) Saka Bahari telah tata/diatur melalui Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor : 97 Tahun 1996 tentang Penyempurnaan Syarat-Syarat dan Tanda Kecakapan Khusus Kelompok Kebaharian.

SKK dan TKK Saka Bahari tersebut meliputi : Krida Sumber daya Bahari, terdiri atas 6 (enam) SKK antara lain: SKK Penangkapan Ikan SKK Alat Penangkap Ikan SKK Budidaya Laut SKK Pengolahan Hasil laut SKK Budidaya Air Payau/Tambak SKK Pertambangan Mineral

Krida Jasa Bahari, terdiri atas 9 (sembilan) SKK antara lain: SKK Listrik SKK Mesin SKK Pengecatan SKK Elektronika SKK Pengelas SKK Perencana Kapal SKK Perahu Motor SKK Pelaut SKK Operator Alat Bongkar Muat.

Krida Wisata Bahari, memiliki 8 (delapan) SKK antara lain: SKK Renang SKK Layar SKK Selam SKK Dayung SKK Ski Air SKK Pemandu Wisata Laut SKK Selancar Angin SKK Penyelamatan di Pantai.

Krida Reksa Bahari, memiliki 7 (tujuh) SKK antara lain: SKK Navigasi SKK Telekomunikasi SKK Isyarat Bendera SKK Isyarat Optik SKK Pelestarian Sumber daya Laut SKK Pengemudi Sekoci SKK SAR di Laut.

TERIMA KASIH