J asper V alentino. Perkenalkan, nama saya Jasper Valentino. Saya dilahirkan di Jakarta, pada 14 Februari 1980. Saya anak pertama dari empat bersaudara.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
F-UTS-AL PPIA University of Technology Sydney Prepared by: Steffi Tjandra, Ketua PPIA University Technology of Sydney,
Advertisements

Resensi novel Mata Pelajaran: Bahasa Indonesia Kelas : XI Semester : 1.
UNIT KEGIATAN MAHASISWA SOFTBALL-BASEBALL UNIVERSITAS HASANUDDIN
Kategori Desain Grafis
Media Dalam Katekese L. Atrik Wibawa.
RIRI AMALAS YULITA Bandung, 29 November 2012
Optimasi Facebook By Fori Suwargono. Statistik Penggunaan Internet di indonesia.
TEKNIK PENULISAN UNTUK PUSTAKAWAN
Muhammad Yogie Latansa Kelas PTIK 7
Aplikasi Teknologi dalam Pembelajaran Kontrak Kuliah Jurusan Teknik Elektro Universitas Udayana September 2011.
Pelatihan Pembuatan & Pengelolaan Website
SILABUS 2012 Status Mata Kuliah Pengantar Kuliah Materi E-Learning
Menyusun Proposal Bisnis Program Mahasiswa Wirausaha oleh Ir. Rusli M
Sosialisasi DIT SIPLK | Sragen | 27 Mai 2009 Blog & Blogging by Enda Nasution, Blogger Indonesia Sosialisasi DIT SIPLK | Sragen | 27 Mai 2009.
Maiza Fikri, ST., M.M Blog : Meiza86
“Mengenal Jawa Barat Dengan Kaos Oblonk”
PUSAT KOMUNITAS KREATIF
Dosen: Dr. Ngadimun Hd, M.Pd.
POST TEST IT CENTER UNSWAGATI TULISKAN Nama: Fakultas: Semester: e – Mail :
MENGGAMBAR TEKNIK ELEKTRONIKA Program Visio Technical.
Website sebagai sarana penyampaian informasi
Lecturer : Bambang Warsuta, S.Kom, M.T.I
Vania RosalinaViviSuryadiAlvin Asal usul Skydrive Langkah-langkah untuk masuk dan menggunakan Skydrive Alasan mengapa Skydrive berguna dan kelemahan.
ALAT BANTU DAN PENGGUNAAN MEDIA PELATIHAN
Steffi ( ) Shierlly ( ) Marsha ( ) Christin ( ) Hania ( ) COVER.
MEDIA – MEDIA ECOMMERCE
JEJARING SOSIAL (FACEBOOK)
DOSEN: MEILY MARGARETHA, S.E., M.Ed Fakultas Ekonomi-Manajemen
Merencanakan Karir Sejak Dibangku Kuliah
GET JOB With JOB Pembekalan calon SARJANA memasuki DUNIA KERJA Mahasiswa UNIVERSITAS NEGERI MALANG th Oleh : iwan nazarudin.
MUHAMMAD FACHRUDIN, Analisis Yuridis Perubahan Status Sekretaris Desa Non Pegawai Negeri Sipil Menjadi Pegawai Negeri Sipil Daerah di Kabupaten.
Ftk UIN Sunan Ampel Surabaya
FEBRY JAUHARI, PEMBUATAN SIMULASI RANGKAIAN RESISTOR, INDUKTOR, DAN KAPASITOR ( R L C ) BERBASIS VISUAL BASIC SEBAGAI MEDIA BELAJAR.
Manajemen Pengetahuan (Knowledge Management)
BAB 17 Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
Kompetensi Dasar Standar Kompetensi
Created By : Haty Rukhayah_17 XII TKJ Haty’s World Is Fine.
KALPIKO, Penerapan Media Peraga Sistem Pengapian Berbasis Kontak Point sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Kelistrikan Otomotif pada Mahasiswa.
DIAH AYUNANI, Implikasi Hukum Pertanggungjawaban Publik Kepala Daerah Pasca Berlakunya Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan.
SUPERVISOR BREEDING FARM (Lowongan ini terbuka untuk sepanjang tahun 2010) Persyaratan Utama: Bersedia untuk ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia termasuk.
APLIKASI LATIHAN SOAL SPMB DENGAN MICROSOFT VISUAL BASIC Marina Septiana Trisuli for further detail, please visit
KOMPETISI KOMPUTER V TINGKAT SMP SE- BALI
KELOMPOK 3 Nofi Putri Ari Wijayanti ( )
Pemrograman internet ABU SALAM, M.KOM.
WOW PRESENTATION THEME

Hello! I am Adam Saputra I am here because I love to sharing my experience. You can find me
HAKIKAT MEMBACA Proses yang dilakukan dan digunakan oleh pembaca untuk memperoleh pesan dan informasi, yang hendak disampaikan oleh penulis melalui media.
Manajemen Sumber Daya Manusia
ACCOUNT EXECUTIVE MANAGEMENT
DEFINISI, PERAN DAN FUNGSI EO
Pelatihan Multistudio Teknik Penyampaian Materi
E-LEARNING PENGENALAN KOMPUTER UNTUK SEKOLAH DASAR Mutiara Rizky Wisuda, for further detail, please visit
MEMBUAT WEB BAND ORNATE DENGAN MENGGUNAKAN MADE IRAWAN SINAGA
KOMPUTER GRAFIS TV - PERTEMUAN 10 TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM (TIU)
ISNAINI, Tugas MPSI.
PT Network (Kanetwork)
Bab I – Profil usaha A. Latar belakang
PERENCANAAN PESAN & MEDIA/SKOM 4314
KAPITA SELEKTA HASIL-HASIL PENELITIAN PAUD “MEMBAHAS JURNAL NASIONAL”
Siapa saya? versi MBTI.
KELOMPOK 3 Nofi Putri Ari Wijayanti ( )
MICROSOFT - Profile Keuntungan Dapat Dilakukan Aplikasi
Condong Cibeureum Kota Tasikmalaya
Event Organizer Pertemuan 13
Komunikasi di Era Informasi
MEDIA AUDIO VISUAL © syaifulhalim.
BEST PRACTICE Penggunaan WEB (E-LEARNING) Dalam Proses Pembelajaran Untuk Meningkatkan Profesionalisme Guru PROFILE BEST PRACTICE DEDIH, S.PD.
START adalah komunitas di dalam Isagenix, yang terdiri atas para visioner dan peraih prestasi di seluruh dunia serta berusia antara tahun. Para anggota.
Solution For The Futurewww.unpam.ac.id Praktek Komputer Bisnis Dr. Juhaeri, S.Kom, MM.
Transcript presentasi:

J asper V alentino

Perkenalkan, nama saya Jasper Valentino. Saya dilahirkan di Jakarta, pada 14 Februari Saya anak pertama dari empat bersaudara. Saya sudah menikah dan memiliki dua orang anak, putri dan putra. Saya bekerja sebagai staff produksi di salah satu perusahaan yang bergerak di bidang SDM. Tugas utama saya di tempat kerja ini adalah layout dan disain untuk keperluan internal dan klien perusahaan. Apa yang di layout? Saya mengerjakan layout buku-buku pelatihan, laporan resmi, proposal. Untuk disain, apa saja yang saya disain? Saya mengerjakan sampul laporan, sampul proposal, sampul CD, disain kolateral acara, flyers pelatihan, laporan acara (dengan konsep semi- kasual). Tantangan tugas layout dan disain ini adalah membuat tataan dan tampilan bisa ditampilkan secara sederhana, memberi kesan formal, tapi pesan dan dampak yang ingin disampaikan bisa dengan ditangkap dengan mudah. Di kegiatan lain, saya menyukai sosial media dan kepenulisan. Pada tahun 2012, saya menerbitkan buku, kumpulan puisi yang saya kumpulkan dan pilah sendiri. Kumpulan puisi ini terhitung sejak tahun 2007 hingga Buku dengan judul Setintapena: Drama Cinta dan Sisi Hidup [klik untuk mengakses link] diproduksi (layout, edit materi, disain sampul, dan produksi cetak) dan diedarkan secara indie (pribadi). Buku Setintapena ini sudah beredar lebih dari 200 eksemplar yang dipesan oleh teman-teman di seluruh propinsi Indonesia.Setintapena: Drama Cinta dan Sisi Hidup [klik untuk mengakses link] Pada 2013, saya memiliki website pribadi yang bisa diakses untuk umum: JasperValentino.com [klik untuk mengakses link]. Di website saya ini, saya persilakan anda untuk mengenal saya lebih jauh lagi, karena saya akan bercerita tentang ide, imajinasi, kisah, hingga nalar dari sabda alam yang mungkin memenuhi isi kepala saya. Mungkin anda berminat berkolaborasi dengan saya? Mari kita satukan saja ide kita.JasperValentino.com [klik untuk mengakses link]

Personal Jasper Valentino | 14 Februari 1980 | | Domisili Jakarta — Jakarta Penggunaan Perangkat Lunak Microsoft: Word — Excel — Powerpoint — Movie Maker — Picture Manager — Outlook | Adobe: In Design — Photoshop | Internet — Sosial Media (Twitter, Facebook, LinkedIn) — Blog (WordPress) | Nuendo (level basic) Kompetensi Lain Penulis Buku | Penyusun Konsep Pendidikan 2002 – Universitas Jayabaya, Fakultas Teknik Industri, Teknik Elektro, Diploma III Pengalaman Menarik Saat Kerja [HR Staff] Sebagai pelaksana proses rekrutmen dengan metode simulasi dan merancang proses rekrutmen dengan metode simulasi [klik untuk mengakses link] untuk jabatan Center Manager dan Production Staff di PT Daya Dimensi Indonesia.rekrutmen dengan metode simulasi [klik untuk mengakses link]

Riwayat Kerja Daya Dimensi Indonesia [klik untuk mengakses link] 2008 – sekarang Tim Layouter dan Design – Production Staff | Corporate Service Div – 2008 HR Staff — People Department (Human Resource Department) | Corporate Service Div – 2006 Associate Project Officer | People Department (Human Resource Department) | Corporate Service Div. Fun World Prima 2003 | Supervisor Operasional Anugrah Unggul Persada 2002 | Event Organizer | Sales and Marketing Group Warenbi (band) 2001 | Stage Manager 2000 | Stage Crew 1999 | Junior Crew

Hasil Tes MBTI [klik untuk mengakses link]MBTI [klik untuk mengakses link] ESTJ (Konservatif – Disiplin) • Praktis, realistis, berpegang pada fakta, dengan dorongan alamiah untuk bisnis dan mekanistis. • Sangat sistematis, procedural dan terencana. • Disiplin, on time dan pekerja keras. • Konservatif dan cenderung kaku. • Tidak tertarik pada subject yang tidak berguna baginya, tapi dapat menyesuaikan diri jika diperlukan. • Senang mengorganisir sesuatu. Bisa menjadi administrator yang baik jika mereka ingat untuk memperhatikan perasaan dan perspektif orang lain.

Hasil Tes IQ [klik untuk mengakses link]IQ [klik untuk mengakses link] IQ saya 129 penilaian 15 point dari 20 point (total).