Pemanfaatan Linux Pada Implemntasi Dasar Jaringan Komputer

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Oleh : Suparno Blog : Jaringan Komputer Pengen. Peng. Data Elektronik.
Advertisements

PENGENALAN INTERNET M. Masrur, SKom.
KONSEP DASAR WEB DAN INTERNET
Internet, Intranet, Ekstranet
SK : 1. Memahami dasar-dasar penggunaan intranet/internet
PENGERTIAN INTERNET DAN INTRANET
INTERNETINTERNET HARDWARE, SOFTWARE, AND COMMUNICATIONS.
Pengertian, Sejarah, dan Fasilitas-Fasilitasnya
TEKNOLOGI JARINGAN.
DASAR JARINGAN KOMPUTER
Pertemuan Ke-1 (Konsep Dasar Web)
Pemrograman jaringan Teori dan Praktek
Konsep Jaringan UNIVERSITAS GUNADARMA.
Sistem Operasi Jaringan
Internet dan Pemanfaatannya
MEDIA PENYIMPANAN (MEMORI) EKSTERNAL
PEMROGRAMAN WEB DASAR Humisar Hasugian, S.Kom.
Pertemuan 13 INTERNET INTERAKTIF 1.
Overview Teknologi Internet
Pertemuan 1 Pengenalan Dasar Web.
Pemrograman WEB Pertemuan I (Teori)

JARINGAN KOMPUTER DAN PRODUK PERANGKAT KERAS INTERNET
Jaringan Komputer dan Telekomunikasi
PERANGKAT JARINGAN Komponen Hardware A. Personal Komputer - PC Desktop
PENGENALAN INTERNET & PENGANTAR E-BISNIS
TOPIK 1 : PENGENALAN KEPADA RANGKAIAN
BAB X INTRANET.
Model Komunikasi Source Transmitter Transmission System Receiver
Pertemuan 3 Khairul Anwar Hafizd
PENEGENALAN INTERNET & PENGANTAR E-BISANIS
PENGENALAN INTERNET Bayu Pratama Nugroho, S.Kom, M.T
Sistem Operasi Jaringan
Sistem Operasi Pada Jaringan ( Client – Server )
DASAR JARINGAN KOMPUTER
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas IX
JARINGAN KOMPUTER Pertemuan 1.
Jaringan Komputer Jaringan Komputer, merupakan himpunan komputer yang interkoneksi dan dapat saling bertukar informasi.  Piranti khusus yang digunakan.
Sistem Operasi Pada Jaringan ( Client – Server )
PENGENALAN INTERNET PTKI 1C______ Materi Minggu ke - 5.
Pengenalan Jaringan Komputer
PEMROGRAMAN WEB 1 PERTEMUAN 1
Pertemuan XII Pengenalan Jaringan 6/19/
Manajemen Jaringan Komputer
Pengenalan Jaringan Komputer
APA DAN MENGAPA…? Standar Kompetensi :
Pengenalan Dasar Web dan HTML
SISTEM KOMUNIKASI Materi 3.
Pengenalan Jaringan komputer
Sistem Berbasis Web.
Internet, Intranet, Ekstranet
BAB X INTRANET.
Pemrograman Basis Data Berbasis Web
Konsep Jaringan Darmawan Napitupulu, ST, M.Kom
KOMPONEN JARINGAN KOMPUTER
KOMUNIKASI DALAM JARINGAN
Pengertian, Sejarah, dan Fasilitas-Fasilitasnya
PENGENALAN DASAR JARINGAN KOMPUTER Universitas Gunadarma
Pengenalan Jaringan Komputer
Mengadministrasi server dalam jaringan adalah suatu bentuk pekerjaan yang dilakukan oleh administrator jaringan. Tugasnya: Membuat server Mengelola jaringan.
Pemrograman WEB Pertemuan I (Teori) Oleh : D. Sinaga, M.Kom.
Ikka Virghestra XII IA 4 13.
Model Komunikasi Source Transmitter Transmission System Receiver
Pengenalan Dasar Web dan HTML
SISTEM KOMUNIKASI Materi 3.
Pertemuan 1 Pengenalan Dasar Web.
Model Komunikasi Source Transmitter Transmission System Receiver
Pertemuan 1 Pengenalan Dasar Web.
Model Komunikasi Source Transmitter Transmission System Receiver
Pengenalan Jaringan Komputer
Transcript presentasi:

Pemanfaatan Linux Pada Implemntasi Dasar Jaringan Komputer

Pengenalan Linux Secara teknis dan singkat dapat dikatakan, Linux adalah suatu sistem operasi yang bersifat multi user dan multitasking, yang dapat berjalan di berbagai platform, Linux dapat berinteroperasi secara baik dengan sistem operasi yang lain, termasuk Apple, Microsoft dan Novell.

Nama Linux sendiri diturunkan dari pencipta awalnya, LINUS TORVALDS, yang sebetulnya mengacu pada kernel dari suatu sistem operasi, suatu penamaan yang biasa digunakan untuk mengacu ke pada suatu kumpulan lengkap software, yang bersama-sama dengan kernel menyusun suatu sistem operasi yang lengkap.

Perbedaan Linux & OS Lain Satu hal yang membedakan Linux terhadap sistem operasi lainnya adalah, harga. Linux ini free/ open source. Berarti dapat diperbanyak, dan didistribusikan kembali tanpa harus membayar fee atau royalti kepada seseorang. Tetapi banyak isue lainya dengan bersifat free, selain dari pertimbangan harga. Source code Linux tersedia bagi setiap orang. Perkembangan Linux menunjukkan pentingnya perananan kebebasan ini. Hal ini telah menghasilkan suatu tingkat keterlibatan yang menakjugkan dari ribuan atau bahkan ratusan ribu orang di seluruh dunia.

Open Source Open Source adalah istilah untuk distro yang source code-nya (kode programnya) disediakan oleh pengembangnya untuk umum (terbuka) agar dapat dipelajari cara kerjanya, diubah atau dikembangkan lebih lanjut, dan disebarluaskan. Jika pembuat program melarang orang lain untuk mengubah dan atau menyebarluaskan program buatannya, maka program itu bukan Open Source, meskipun tersedia kode programnya.

Distro Linux Distro Linux adalah bundel dari kernel Linux, beserta sistem dasar linux, program instalasi,\basic, dan program-program lain yang bermanfaat sesuai dengan tujuan pembuatan distro. Ada banyak sekali distro Linux

Internet & Intranet

Definisi Internet Internet yang berasal dari kata Interconnection Networking yang mempunyai arti hubungan komputer dengan berbagai tipe yang membentuk sistem jaringan yang mencakup seluruh dunia (jaringan komputer global) dengan melalui jalur telekomunikasi seperti telepon, radio link, satelit dan lainnya.

Internet merupakan hubungan antar berbagai jenis komputer dan jaringan di dunia yang berbeda sistem operasi maupun aplikasinya di mana hubungan tersebut memanfaatkan kemajuan media komunikasi (telepon dan satelit) yang menggunakan protokol standar dalam berkomunikasi yaitu protokol TCP/IP.

Fasilitas Internet Fasilitas-Fasilitas yang dapat di manfaatkan dengan menggunakan internet,diantaranya : Web, adalah fasilitas hypertext untuk menampilkan data berupa teks, gambar, bunyi, animasi dan data multimedia lainnya, yang diantara data tersebut saling berhubungan satu sama lain. E-Mail (Electronic Mail), dengan fasilitas ini Anda dapat mengirim dan menerima surat elektronik (e-mail) pada/dari pemakai komputer lain yang terhubung di internet, dan dapat menyertakan file sebagai lampiran (attachment).

Newsgroup, fasilitas ini digunakan untuk mendistribusikan artikel, berita, tanggapan, surat, penawaran ataupun file ke pemakai internet lain yang tergabung dengan kelompok diskusi untuk topik tertentu. FTP (File Transfer Protocol), fasilitas ini digunakan untuk menghubungkan ke server computer tertentu dan bila perlu menyalin (download) file yang Anda butuhkan dari server tersebut dan menyimpannya di komputer Anda.

Definisi Intranet Intranet adalah Jaringan Komputer yang khusus untuk penggunaan pada lingkungan di dalam batasan suatu Organisasi. Dilihat dari sudut teknisinya, Intranet didefinisikan sebagai penggunaan teknologi Internet dan WWW di dalam sebuah jaringan komputer lokal (LAN). LAN adalah sekumpulan komputer – komputer yang saling dihubungkan pada suatu daerah atau lokasi tertentu.

Manfaat Intranet Perusahaan dapat mengatasi masalah utama yaitu tentang penyebaran informasi antar sesama karyawan dengan cara yang cepat, mudah, dan efektif. Tidak terikat oleh program atau hardware tertentu sehingga dapat melatih dan mendidik para pegawai perusahaan. Antara sesama karyawan dapat mengirimkan memo ke rekan kerja yang lain tanpa harus meninggalkan mejanya. Setiap karyawan bisa mengirimkan beberapa dokumen melalui komputer dengan demikian tidak perlu mencetak dokumen tersebut. Admin dapat meletakkan file – file program yang bisa digunakan oleh karyawan pada suatu folder bersama, sehingga dapat di – download oleh yang memerlukannya.

Perangkat Keras Intranet LAN Intranet sebenarnya adalah sebuah jaringan komputer lokal (LAN) yang diberikan teknologi internet atau WWW. Untuk membangun intranet, LAN harus memiliki sebuah jaringan komputer lokal terlebih dahulu. LAN terdiri dari beberapa komputer, dimana saling terhubung di dalam satu lokasi. Semua komputer di dalam LAN dapat saling berhubungan dan mengakses sumber – sumber daya yang ada pada komputer lain misal data pada server, data pada komputer lain, printer, periferal lain, dsb.

Client - Server Komputer server dapat didefinisikan sebagai komputer pusat yang memberikan suatu data atau dokumen, sedangkan komputer yang meminta dokumen disebut sebagai client. Komputer client biasanya berupa PC biasa dan digunakan oleh user untuk meminta informasi dari server sedangkan komputer server digunakan untuk menyimpan data dan program serta menyediakan pelayanan network kepada client. Jika kedua komputer disatukan maka akan didapat sebuah model jaringan komputer client – server.

Komponen LAN Komponen hardware yang dibutuhkan untuk membangun Intranet : Komputer Server Komputer Workstation Network Interface Card (NIC) Network Cable

Workstation Workstation adalah komputer yang digunakan oleh setiap orang untuk mengakses komputer pusat tetapi pada lingkungan networking yang ada. Workstation tidak dapat menjalankan tugas pemrosesan, tugas pemrosesan seluruhnya dilakukan oleh server sehingga beban pemrosesan dan lalu lintas network terpusat pada server. Istilah workstation juga sering disebut sebagai client.

NIC (Network Interface Card) NIC atau sering juga disebut adapter card adalah sebuah kartu elektronik yang dipasang pada semua komputer yang ingin dihubungkan pada suatu network (termasuk komputer server – client). NIC inilah yang berfungsi menghubungkan komputer – komputer pada suatu LAN dan mengijinkan semua komputer tersebut dapat saling berkomunikasi.

Network Cable Kabel ini berfungsi menghubungkan antar NIC yang dipasang pada setiap komputer. Jenis – jenis kabel yang digunakan untuk network adalah : Kabel Twisted pair, dibagi menjadi dua, yaitu : Shielded Twisted Pair (STP) Unshieled Twisted Pair (UTP) Kabel Coacsial Kabel Serat Optik Wireless

Kesimpulan dengan adanya fasilitas web pada jaringan intranet maka kita dapat membangun sebuah Domain Name system untuk mempermudah user dalam mengakses halaman web yang terdapat dari fasilitas jaringan intranet dengan menggunaka system operasi linux atau sistem operasi open source kita dapat memabangun sebuah Web Server, Server Domain Name system, dan lain lain.