Teknologi Informasi & Komunikasi (Sesi 2) OLEH: ADE ABDUL HAK
Tujuan Pembelajaran Menjelaskan sejarah perkembangan TIK Menjelaskan perkembangan macam-macam perangkat keras TIK Menjelaskan perkembangan macam-macam perangkat lunak TIK
Sejarah Perkembangan TIK 1792, Claude Chappe, sistem telegraf gambar campuran pertama (semaphore line) antara Lille and Paris 1839, Sir Charles Wheatstone dan Sir William Fothergill Cooke , telegraf elektronik komersil pertama 1866, Wheatstone, kabel telegraf seberang lautan pertama
… 1876, Alexander Bell dan Elisha Gray, telepon konvensional (1849, Antonio Meucci , alat pertama yang bisa mengantarkan suara elektronik lewat kabel) 1878 dan 1879, layanan telepon komersil pertama, the Atlantic in the cities of New Haven and London 1893, Nikola Tesla, komunikasi radio small-scale 1925, John Logie Baird , transmisi gambar bergerak
… 1927, Philo Farnsworth , televisi berteknologi cathode ray tube 1940, George Stibitz, to transmit problems using teletype to his Complex Number Calculator 1969, jaringan empat titik yang digabungkan oleh Request for Comment process (RFC), ARPANET, dan pada tahun 1981 terdiri dari 213 titik. 1974, Olof Soderblom, hak cipta untuk token ring protocol, 1976, Robert Metcalfe dan David , Ethernet protocol.
Macam-macam Alat TIK Telegraf Push to talk Telepon Fax Pager Handphone Internet Sistem Komputer dan Jaringan
Pengertian Komputer & Jaringan Komputer adalah sistem elektronik untuk memanipulasi data yang cepat dan tepat serta dirancang dan diorganisasikan supaya secara otomatis menerima dan menyimpan data input, memprosesnya, dan menghasilkan output berdasarkan instruksi-instruksi yang telah tersimpan di dalam memori. Jaringan adalah suatu set perangkat keras dan lunak didalam suatu sistem yang memiliki suatu aturan tertentu yang mengatur seluruh aktivitas dan perilaku anggota-anggotanya dalam melakukan suatu aktivitas.
HARDWARE SISTEM KOMPUTER SOFTWARE BRAINWARE Alat Input Alat Proses Alat Output SISTEM KOMPUTER SOFTWARE BRAINWARE Analisis Progremer Operator User Bahasa Pemograman Operating System Program Aplikasi
Sistem Jaringan Perangkat Keras Perangkat Lunak Perangkat SDM Personal Computer (PC), Network Interface Card (NIC), Kabel, Topologi jaringan Sistem Operasi Jaringan, Network Adapter Driver, Protokol Jaringan.
Sejarah Munculnya Komputer Peralatan manual: yaitu peralatan pengolahan data yang sangat sederhana, dan faktor terpenting dalam pemakaian alat adalah menggunakan tenaga tangan manusia Peralatan Mekanik: yaitu peralatan yang sudah berbentuk mekanik yang digerakkan dengan tangan secara manual Peralatan Mekanik Elektronik: Peralatan mekanik yang digerakkan oleh secara otomatis oleh motor elektronik Peralatan Elektronik: Peralatan yang bekerjanya secara elektronik penuh Beberapa peralatan yang telah digunakan sebagai alat hitung sebelum ditemukannya komputer
Abacus, muncul sekitar 5000 tahun yang lalu di Asia kecil dan masih digunakan di beberapa tempat hingga saat ini Kalkulator roda numerik, tahun 1642 oleh Blaise Pascal. alat penghitung bilangan berbasis sepuluh (penjumlahan). Kalkulator roda numerik 2 (plus operasi pengalian), tahun1694 oleh Gottfred Wilhem von Leibniz
… Kalkulator Mekanik, Charles Xavier Thomas de Colmar, mesin ini dapat melakukan empat fungsi aritmatik dasar Mesin Differensial, tahun 1822, Charles Babbage, mesin tersebut dapat menyimpan program dan dapat melakukan kalkulasi serta mencetak hasilnya secara otomatis Kalkulator yang dapat menyelesaikan persamaan differensial, 1931, Vannevar Bush. Komputer elektrik, Atanasoff dan Berry , menerapkan aljabar Boolean pada sirkuit elektrik
Komputer generasi pertama ( 1940-1959 ). tabung vakum cepat panas dan mudah terbakar EDSAC COMPUTER 1951 Dr Mauchly dan Eckert
Komputer generasi kedua ( 1959 -1964 ) Transistor Lebih kecil, lebih cepat IBM membuat superkomputer bernama Stretch, dan Sprery-Rand membuat komputer bernama LARC
Komputer generasi ketiga ( 1964 - awal 80an ) Sirkuit terintegrasi (IC) Semakin kecil dan cepat. Penggunaan sistem operasi
Komputer generasi keempat ( awal 80an - ??? ) Large Scale Integration (LSI) Very Large Scale Integration (VLSI)
Tugas Kelompok Membuat laporan Perkembangan Perangkat Keras (Hardware) Komputer Membuat laporan Perkembangan Perangkat Lunak (Software) Komputer