Selamat Datang Dalam Tutorial Ini 1. Petunjuk Dalam mengikuti tutorial jarak jauh ini, pertanyakanlah apakah yang disampaikan pada setiap langkah presenmtasi.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Selamat Datang Dalam Tutorial Ini
Advertisements

USAHA / DAYA DAN ENERGI Mulai.
TEST PHYSICS PENGGUNAAN PROGRAM VBA 22 SOAL By AGUS BUDIANTO,S.Pd
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Pilihan Topik Matematika -II” 2.
Persamaan Diferensial
RANGKAIAN AC Pertemuan 5-6
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Analisis Rangkaian Listrik di Kawasan Fasor” 2.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Analisis Rangkaian Listrik Sesi-6
Open Course Selamat Belajar.
Analisis Rangkaian Listrik di Kawasan Waktu Pelajaran #1
Analisis Rangkaian Listrik Klik untuk melanjutkan
Selamat Datang Dalam Tutorial Ini
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
Listrik Dinamis Elsa Insan Hanifa, S.Pd SiswaNF.com.
Selamat Datang Dalam Tutorial Ini
Analisis Harmonisa Sinyal Nonsinus.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Analisis Rangkaian Listrik di Kawasan s” 2.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Analisis Rangkaian Listrik di Kawasan s” 2.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Pilihan Topik Matematika -I” 2.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Mengenal Sifat Material I” 2.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Pilihan Topik Matematika -II” 2.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Analisis Rangkaian Listrik di Kawasan s” 2.
Selamat Datang Dalam Tutorial Ini 1. Petunjuk Dalam mengikuti tutorial jarak jauh ini, pertanyakanlah apakah yang disampaikan pada setiap langkah presenmtasi.
Integral (2).
Oleh: Sudaryatno Sudirham
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Analisis Rangkaian Listrik Sesi-9
Persamaan Diferensial
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Analisis Rangkaian Listrik Sesi-10
Potensial Listrik.
Analisis Rangkaian Listrik di Kawasan Waktu
Trigonometri, Logaritmik,
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
Analisis Harmonisa Tinjauan di Kawasan Fasor Sudaryatno Sudirham.
Open Course Selamat Belajar.
Power System.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
Persamaan Diferensial
Integral dan Persamaan Diferensial Klik untuk melanjutkan
Energi Potensial Kemampuan melakukan kerja karena posisi atau letak disebut energi potensial. Sebagai contoh, benda yang terletak pada ketinggian tertentu.
Menguasai Hukum Kekekalan Energi
Pengantar Analisis Rangkaian
Gejala Listrik Besaran Listrik
ARUS & HAMBATAN.
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Analisis Rangkaian Listrik Sesi-3 1.
Analisis Harmonisa Pembebanan Nonlinier.
ENERGI DAN DAYA LISTRIK
21. Arus Listrik dan Tahanan
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Analisis Rangkaian Listrik Sesi-4
POTENSIAL LISTRIK Potensial listrik.
Circuit Analysis Time Domain #8.
RANGKAIAN ARUS SEARAH ( DC)
KONSEP DASAR RANGKAIAN LISTRIK
Model Sinyal.
DASAR-DASAR KELISTRIKAN Pertemuan 2


Rangkaian DC.
ARUS & HAMBATAN.
ARUS & HAMBATAN.
RANGKAIAN ARUS SEARAH.
Arus dan Hambatan.
ENERGI DAN DAYA LISTRIK
RANGKAIAN LISTRIK Kuliah Teknik Lstrik sistem kelistrikan
Arus Listrik Arus Listrik adalah aliran partikel listrik bermuatan positif yang arahnya berlawanan arah arus elektron. Arus listrik hanya mengalir pada.
Energi Listrik dan Daya Listrik Energi Listrik Pengukuran besarnya energi listrik bisa dilakukan pada saat terjadi perubahan energi listrik menjadi kalor.
Transcript presentasi:

Selamat Datang Dalam Tutorial Ini 1

Petunjuk Dalam mengikuti tutorial jarak jauh ini, pertanyakanlah apakah yang disampaikan pada setiap langkah presenmtasi telah sesuai dengan pendapat anda sendiri. Mungkin saja anda berpendapat lain; diskusikanlah dengan teman karena layanan tutorial ini belum dapat disajikan secara interaktif. 2

Tutorial kali ini tentang “Analisis Rangkaian Listrik di Kawasan Waktu” disajikan oleh Sudaryatno Sudirham melalui 3

Modul 1 Besaran Listrik 4

5 Besaran listrik yang sering kita olah adalah: v = tegangan [V]; i = arus [A]; p = daya [W] dengan satuan ampere [A] 1 ampere = 1 coulomb / detik = 1 C/s Arus: dengan satuan volt [V]; 1 volt = 1 joule/coulomb = 1 J/C. Tegangan: dengan satuan watt [W]; 1 W = 1 J/s. Daya: 1. Teori Singkat

6 Besaran dasar adalah: dengan satuan joule [J]. Energi: dengan satuan coulomb [C]. Muatan: Tentang Satuan: Satuan daya adalah Watt. Untuk daya besar digunakan satuan kW (kilo watt) yaitu 1 kW = 1000 W. Satuan daya yang lain adalah horse power (HP). 1 HP = 746 W atau 1 kW = 1,341 HP

7 Satuan muatan adalah Coulomb. Satuan lain untuk adalah Ampere-hour (Ah). Satuan ini biasa digunakan untuk menyatakan kapasitas suatu accu (accumulator). Contoh : accu mobil berkapasitas 40 Ah. Karena 1 A = 1 C/s maka 1 C = 1 As dan 1 Ah = 3600 C Satuan Energi adalah Joule atau Watt-detik. Untuk jumlah energi yang besar dugunakan Watt-hour (Wh), yaitu satuan energi yang biasa dipakai dalam sistem tenaga listrik. Untuk yang lebih besar lagi digunakan kilo-Watt-hour 1 Wh = 3600 J atau 1 kWh = 3600 kJ

2.1. Suatu piranti bertegangan konstan 12 V dan arus yang mengalir padanya adalah 100 mA. a). Berapakah daya yang diserap ? b). Berapakah energi yang diserap selama 8 jam? c). Berapakah jumlah muatan yang dipindahkan melalui piranti tersebut selama 8 jam itu? 8 Solusi: Tegangan dan juga arus bernilai konstan. Oleh karena itu a). Daya yang diserap adalah : b). Energi yang diserap selama 8 jam adalah c). Jumlah muatan yang dipindahkan selama 8 jam adalah 2. Soal, Solusi, dan Penjelasan

Sebuah piranti menyerap daya 100 W pada tegangan konstan 200V. Berapakah besar arus yang mengalir dan berapakah energi yang diserap selama 8 jam ? Solusi: Tegangan bernilai konstan. Daya bernilai tertentu. Arus harus bernilasi konstan juga.

2.3. Suatu piranti dialiri arus yang berubah terhadap waktu sebagai i(t) = 0,05t ampere. Berapakah jumlah muatan yang dipindahkan melalui piranti ini antara t = 0 sampai t = 5 detik ? 10 Solusi: Muatan yang dipindahkan dalam selang waktu 0 sampai 5 detik adalah Arus merupakan fungsi waktu. Jumlah muatan adalah integrasi arus, dan proses integrasi ini dapat dilakukan karena arus merupakan fungsi kontinyu dalam domain i [A] t [detik] i(t) = 0,05t

2.4: Tegangan pada suatu piranti berubah terhadap waktu sebagai v = 220cos400t dan arus yang mengalir adalah i = 5cos400t A. a). Bagaimanakah variasi daya terhadap waktu ? b). Berapakah nilai daya maksimum dan daya minimum ? 11 Solusi: Tegangan maupun arus pada piranti ini berubah secara sinusoidal. Akan kita pelajari mengenai sinyal sinus ini pada modul berikutnya, dan kita akan mengerti bahwa sinyal tegangan yang diberikan di sini beramplitudo 220 V dengan frekuensi 400 rad/detik, sedangkan arus beramplitudo 5 A dan berfrekuensi juga 400 rad/detik. Hasil perhitungan menunjukkan bahwa persamaan daya mengandung komponen konstan, yaitu suku pertama sebesar W, dan komponen sinus yaitu suku kedua. Akan kita pelajari nanti bahwa suku pertama adalah nilai rata-rata daya. Sementara itu suku kedua bervariasi antara  550 V dan V, dan nilai rata-ratanya nol. Daya maksimum terjadi jika jumlah komponen pertama dan kedua mencapai maksimum; daya minimum terjadi jika jumlah keduanya mencapai minimum. Kita lihat pula bahwa daya berfluktuasi dengan frekuensi dua kali lipat dari frekuensi tegangan ataupun arus, yaitu 800 rad/detik.

2.5. Tegangan pada suatu piranti berubah terhadap waktu sebagai v = 220cos400t dan arus yang mengalir adalah i = 5sin400t A. a). Bagaimanakah variasi daya terhadap waktu ? b). Tunjukkan bahwa piranti ini menyerap daya pada suatu selang waktu tertentu dan memberikan daya pada selang waktu yang lain. c). Berapakah daya maksimum yang diserap ? d). Berapakah daya maksimum yang diberikan ? 12 Solusi: b). Dari a) terlihat bahwa daya merupakan fungsi sinus. Selama setengah perioda daya bernilai posisitif dan selama setengah perioda berikutnya ia bernilai negatif. Jika pada waktu daya bernilai positif mempunyai arti bahwa piranti menyerap daya, maka pada waktu bernilai negatif berarti piranti memberikan daya c). Daya maksimum yang diserap:. d). Daya maksimum yang diberikan:

2.6. Muatan yang dialihkan melalui suatu piranti bervariasi seperti ditunjukkan pada gambar berikut. Gambarkan bentuk perubahan arus yang mengalir t (detik) q[C]q[C] Solusi: Antara 0 sampai 2 detik: Antara 2 sampai 6 detik: Perubahan arus: 2,5 0 t (detik) i[A]i[A] Muatan q sebagai fungsi t merupakan fungsi tak kontinyu dalam selang 0÷6 detik. Dengan demikian maka arus i dapat dihitung sebagai turunan terhadap waktu dari q, bagian per bagian Akan tetapi fungsi ini dapat dilihat sebagai fungsi kontinyu terbatas yaitu dalam selang 0÷2 detik dan selang 2÷6 detik.

2.7. Arus yang mengalir melalui suatu piranti bervariasi seperti ditunjukkan pada gambar berikut. Hitung jumlah muatan yang dialihkan melalui piranti selama 6 detik t (detik) i[A]i[A] Solusi: Antara 0 sampai 2 detik arus berubah dari 0 sampai 5 A dalam 2 detik, atau berubah 2,5 A/detik. Dalam selang waktu antara 0 sampai 2 detik ini, arus dapat dinyatakan dengan persamaan I = 2,5t A. Jadi muatan yang dialihkan dalam selang waktu ini adalah Antara 2 sampai 6 detik arus konstan 5A  Muatan yang dipindahkan dalam selang 0 sampai 6 detik adalah

2.8. Tegangan dan arus di suatu piranti berubah seperti terlihat pada gambar berikut. Tentukanlah bagaimana perubahan daya yang diserap piranti tersebut t (detik) v [V] i [A] v i Solusi: Antara 0 sampai 2 detik, baik arus maupun tegangan berubah secara linier. Daya yang diserap piranti dalam selang waktu ini adalah Antara 2 sampai 6 detik, tegangan maupun arus bernilai konstan, yaitu 20 V dan 4 A. Daya dalam selang waktu ini adalah Kita tidak dapat menjumlahkan p 1 dan p 2 untuk memperoleh pernyataan daya total antara 0 sampai 6 detik, karena p 1 dan p 2 merupakan fungsi berbeda dalam domain berbeda yaitu masing-masing pada 0÷2 dan 0÷6 detik. Persamaan i = 2t sesungguhnya berlaku pula untuk t > 2. Kita akan pelajari ini dalam modul model sinyal. Namun kita dapat melakukan integrasi per bagian untuk memperoleh energi total karena integrasi merupakan relasi linier

Tutorial Besaran Listrik Sudaryatno Sudirham 16