KELAS 8 PERSAMAAN GARIS LURUS ROSID TAMAMI

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MULAI NEXT STANDART KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI DASAR MATERI UJI KOMPETENSI UJI KOMPETENSI REFERENSI AUTHOR REFERENSI AUTHOR.
Advertisements

Persamaan Garis dan Grafik Kuadrat
Vektor dalam R3 Pertemuan
BAB III RUANG DIMENSI TIGA.
PERSAMAAN GARIS LURUS Hanik Badriyah A Okta Sulistiani
Oleh : Novita Cahya Mahendra
Gradien Oleh : Zainul Munawwir
TURUNAN FUNGSI ALJABAR
FUNGSI LINEAR NUR MINDARWATI 2013.
PENGANTAR PROGRAM LINIER & SOLUSI GRAFIK
Teknik Pencarian Solusi Optimal Metode Grafis
Selamat Datang Dalam Kuliah Terbuka Ini 1. Kuliah terbuka kali ini berjudul “Pilihan Topik Matematika -I” 2.
Welcome in my presentation,, Oleh: SANTI WAHYU PAMUNGKAS Kelas: X Adm
PERPOTONGAN GARIS DAN POLIGON
 O -g- -h- -k-  X  O -g- -h- -k-  X X1X1 A  O -g- -h- -k-  X X1X1 A B X2X2.
Pertidaksamaan Kelas X semester 1 SK / KD Indikator Materi Contoh
GEOMETRI ANALITIK.
SMPN 13 Semarang Jl. Lamongan Raya Semarang
Program Linier Nama : Asril Putra S.Pd
SMA KUSUMA BANGSA PALEMBANG
Berkelas.
Menggambar grafik fungsi aljabar sederhana dan fungsi kuadrat
MODUL KULIAH MATEMATIKA TERAPAN
BAB 3 PERSAMAAN GARIS LURUS Terdiri dari dua sumbu koordinat
i. Fungsi kuadrat - Penyelesaian fungsi kuadrat dengan pemfaktoran
Integral KD 1.3 Luas Daerah dan Volume Benda Putar
Luas Daerah ( Integral ).
Persamaan Garis Singgung pada Kurva
Pertemuan 23 Titik Berat Benda dan Momen Inersia
KONSEP DASAR Fungsi dan Grafik
FUNGSI LINEAR.
CONTOH SOAL.
PERSAMAAN GARIS LURUS MATERI SOAL LATIHAN DAFTAR PUSTAKA
HUBUNGAN ANTARA GARIS LURUS DAN PARABOLA
FUNGSI Cherrya Dhia Wenny, S.E..
By Eni Sumarminingsih, SSi, MM
PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) , Website:
PERSAMAAN GARIS PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA Oleh Kelompok 4 :
Persamaan Garis Lurus Materi Kelas VIII.
Persamaan Garis Lurus Latihan Soal-soal.
Assalamualaikum Wr Wb PERSAMAAN GARIS LURUS BY Yanuar Kristina P
ASSALAMUALAIKUM WR WB.
PERSAMAAN LINGKARAN x2 + y2 = r2 x2 + y2 = r2` x2 + y2 = r2
PENGERTIAN PERSAMAAN GARIS LURUS
BAB 4 Potensial Listrik ENERGI POTENSIAL LISTRIK
AKAR-AKAR PERSAMAAN EDY SUPRAPTO PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA
Persamaan Kuadrat jika diketahui grafik fungsi kuadrat
Fungsi Riri Irawati, M.Kom 3 sks.
Menggambar grafik fungsi aljabar sederhana dan fungsi kuadrat
ASSALAMUALAIKUM WR WB.
Fungsi Kuadrat dan Grafik Fungsi Kuadrat
BAB 4 FUNGSI KUADRAT.
Assalamualaikum WR. WB.
1. Garis melalui titik (a,b) dengan gradien m persamaannya :
PERSAMAAN GARIS LURUS 1. Bentuk Umum 2. Gradien 3. Menggambar Garis
Fungsi Kuadrat dan Grafik Fungsi Kuadrat
Matematika Kelas X Semester 1
PERSAMAAN LINIER SATU VARIABEL
Pertemuan ke-7 FUNGSI LINIER.
Regula Falsi.
GARIS LURUS KOMPETENSI
Persamaan Garis Lurus Latihan Soal-soal.
Grafik Fungsi Aljabar next
GEOMETRI ANALITIK BIDANG
Peta Konsep. Peta Konsep B. Kedudukan Dua Garis.
Peta Konsep. Peta Konsep E. Grafik Fungsi Kuadrat.
E. Grafik Fungsi Kuadrat
Persamaan Garis Lurus Latihan Soal-soal.
FUNGSI LINEAR.
Persamaan Garis Lurus Latihan Soal-soal.
Transcript presentasi:

KELAS 8 PERSAMAAN GARIS LURUS ROSID TAMAMI MEDIA PRESENTASI PEMBELAJARAN BIDANG STUDI MATEMATIKA MTs KELAS 8 MATERI PERSAMAAN GARIS LURUS CREATED BY ROSID TAMAMI MTsN GLENMORE BANYUWANGI KELUAR LOADING

Memahami bentuk aljabar, relasi, fungsi dan Persamaan garis lurus KELUAR Memahami bentuk aljabar, relasi, fungsi dan Persamaan garis lurus Menggambar Grafik Garis Lurus PUSTAKA STANDART KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR MATERI UJI KOMPETENSI PROFIL

Sistem Koordinat Kartesius 4 Sumbu Y ( Ordinat ) Positif KLIK 3 2 1 Sumbu X ( absis ) positif Sumbu X ( absis ) negatif -7 -6 -5 -4 -3 -2 -1 1 2 3 4 5 6 7 X -1 Titik Pusat O (0,0) -2 -3 -4 Sumbu Y ( Ordinat ) Negatif

Menggambar Tempat Kedudukan Titik dalam Koordinat Kartesius Contoh soal gambar Gambarlah titik berikut dalam koordinat Kartesius Untuk Melihat Gambar Klik Masing-masing Titik 1 2 3 4 5 6 7 y -2 -1 -3 -4 -5 -6 -7 X { 6 , 2 } A {-5 , 4 } B absis B { -5,4 } koordinat { -5 , -3} C A { 6,2 } ordinat C { -5,-3 }

Lakukan kegiatan berikut dalam kelompokmu LEMBAR KERJA Lakukan kegiatan berikut dalam kelompokmu Buatlah sumbu X dan Y dalam kertas berpetak Yang disediakan. 2. Gambarlah titik-titik berikut dalam bidang Kartesius 1 2 3 4 5 6 7 y -2 -1 -3 -4 -5 -6 -7 X { 2 , 4 } A A {2,4} {-5 , 3 } B { -4 , -3} C B {-5,3} { 6 , -2 } D solusi

Persamaan Garis Lurus Bentuk Ekplisit Bentuk Implisit SKETSA GRAFIK 1 Bentuk Implisit 2 Y = m x + c Y = 2 x + 3 ax + by + c = 0 2x + 4y + 8 = 0 x y -1 1 2 3 4 5 6 7 -2 -3 A Menyusun Tabel Grafik dari garis Y=2x + 3 Y = 2x + 3 X -2 -1 1 2 y 3 5 7 (x,y) (-2,-1) (-1,1) (0,3) (1,5) (2,7) SKETSA GRAFIK Grafik kartesius Plot A&G Grapher

SKETSA GRAFIK Mencari titik potong dengan sumbu koordinat B y x Grafik Persamaan 2x + 4y + 8 = 0 x y -1 1 2 3 4 5 6 7 -2 -4 -3 SKETSA GRAFIK Grafik 2x + 4y + 8 = 0 1 Titik potong dengan sumbu x , y =0 2x + 4 (0) + 8 = 0 2x + 8 = 0 2x = -8 x = -8/2 = -4 Jadi Titik Potong garis dengan sumbu x di titik ( -4,0 ) 2 Titik potong dengan sumbu y , x =0 2(0) + 4y + 8 = 0 4y + 8 = 0 4y = -8 y = -8/4 = -2 Jadi Titik Potong garis dengan sumbu y di titik ( 0,-2 ) Grafik kartesius Plot A&G Grapher

Sketsalah grafik dengan persamaan Y = 3 x - 4 LEMBAR KERJA SISWA Sketsalah grafik dengan persamaan Y = 3 x - 4 1 Sketsalah grafik dengan Persamaan 3X + 6Y – 6 = 0 2 PENYELESAIAN

Grafik 1. Tabel x Y = 3 X - 4 X 1 2 3 Y -4 -1 5 -3 5 4 3 2 1 -4 2 3 -2 1 2 3 Y -4 -1 5 ( X, Y ) (0,-4) (1,-1) (2,4) (3,5) 3 2 1 -4 -3 2 3 x -2 -1 1 4 -1 -2 -3 -4 Grafik -5

Gradien adalah perbandingan kompenen y dan komponen x -1 1 2 3 4 5 6 7 -2 -4 -3 c Gradien adalah ukuran kemiringan / kecondongan suatu garis. dilambangkan dengan huruf (m) DEFINISI Gradien adalah perbandingan kompenen y dan komponen x b m = y/x a Gradien Garis a = -4/3 Gradien Garis b = 2/3 Gradien Garis c = 2

Jadi gradien garis tersebut -1/4 Jadi gradien garis tersebut 3 Mencari Gradien Garis Jika diketahui persamaan ax + by + c = 0 m = -a /b Contoh : 2x + 8y – 10 = 0 a = 2, b = 8, c = -10 m = -a / b = -2 / 8 = -1/4 Jadi gradien garis tersebut -1/4 1 Y = 3x - 6 m = 3 Jadi gradien garis tersebut 3 2 y = mx + c gradien = m 1

Jadi gradien garis tersebut 3/5 Mencari Gradien Garis Jika diketahui dua titik yang dilalui 2 A ( x1,y1) dan B (x2,y2) m = (y2-y1)/(x2-x1) Contoh : Sebuah garis melalui titik A (-3,2) dan titik B (2,5) . Gambarlah garis tersebut pada bidang kartesius Tentukan gradiennya. x y -1 1 2 3 4 5 6 7 -2 -4 -3 Penyelesaian x1=-3 y1=2 X2=2 y2=5 gradien m = (y2-y1) / (x2-x1) = (5-2) / (2-(-3)) = 3 / 5 B (2,5) A (-3,2) grafik Jadi gradien garis tersebut 3/5

Sifat – sifat Gradien m2 = 1 Dua Garis Sejajar m1 = 2/3 m2 = 2/3 x y -1 1 2 3 4 5 6 7 -2 -4 -3 m2 = 1 Dua Garis Sejajar 1 Gradien sama m1 = m2 m1 x m2 = 1 x -1 = -1 m1 = 2/3 m2 = 2/3 2 Dua Garis Tegak Lurus Gradien : m1 x m2 = -1 m1 = -1/m2 m1 = -1

Klik Jawaban Yang Paling Tepat !!! X TES UJI KOMPETENSI Klik Jawaban Yang Paling Tepat !!! MULAI

X SOAL 1 Titik yang dilalui persamaan garis y = 2 x – 3 adalah … ( 0, - 3 ) A ( 0, 3 ) B ( 3, 0 ) C ( - 3 ,0 ) D 14

SOAL 2 X Persamaan garis 2x – 5y + 5 = 0 memotong sumbu y dititik …. { 0 , 5 } A { 5 , 0 } B { 0 , -1 } C { 0 , 1 } D

SOAL 3 X Titik manakah yang terletak pada garis X + 2Y – 4 = 0 ( 1,2) A (0, 3) B (0,2) C (-4,0) D

SOAL 4 X Garis Y = X + 5 memotong sumbu X dititik ….. ( 0, 5) A (0,-5) B (5,0) C (-5,0) D 25

SOAL 5 X Garis Y = X -3 memotong sumbu Y di titik … (0,3) A (0,-3) B (3,0) C (-3,0) D 20

X CEK NILAIMU !!!! 60

X ULANGI LAGI NILAI KAMU 60

Think Big If You Want To be Big Pendidikan Matematika FKIP UJ ( 2002) X PENDIDIKAN PROFIL PENYUSUN CATATAN KECIL KELUARGA FILOSOFI Think Big If You Want To be Big Madrasah Ibtidaiyah Nurul Islam ( 1991) SMPN 2 Genteng ( 1994 ) MAN Genteng ( 1997 ) Pendidikan Matematika FKIP UJ ( 2002) Putriku Praya Aurora Istriku Diyan Ekarani

PROFIL PENYUSUN X PENDIDIKAN CATATAN KECIL KELUARGA FILOSOFI Ketika ku mohon kepada Alloh kekuatan, Alloh memberiku kesulitan agar aku menjadi kuat Ketika ku mohon kepada Alloh kebijaksanaan, Alloh memberiku masalah untuk ku pecahkan Ketika ku mohon kepada Alloh keberanian, Alloh memberiku kondisi bahaya untuk ku atasi Ketika ku mohon kepada Alloh bantuan, Alloh memberiku kesempatan Aku tak pernah menerima apa yang ku pinta, tapi aku menerima segala apa yang ku butuhkan

Pustaka Visite CONTACT rosidtamami@blogspot.com X ROSID TAMAMI Sukino,Wilson Simangunsong. Matematika Untuk SMP Kelas VIII 2007. Jakarta Erlangga 2. Wikipedia, Youtube, 4shared CONTACT ROSID TAMAMI 081358006164 rosidtamami@gmail.com cc Mtsn_glenmore@yahoo.co.id Visite rosidtamami@blogspot.com

Jangan Pernah Berkecil Hati Tunjukkan dengan Prestasi X Mari Kembangkan Madrasah Kita Jangan Pernah Berkecil Hati Menjadi Bagian dari Madrasah Tunjukkan dengan Prestasi

Mengembangkan / memakai Media ini File bisa di copy X Yang berminat Mengembangkan / memakai Media ini File bisa di copy Terima Kasih